Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

65

C. Keterbatasan penelitian

Penelitian ini tentunya masih banyak kekurangan yang perlu dilengkapi. Adapun keterbatasan penelitian yang telah dilakukan sebagai berikut: 1. Penelitian ini hanya melibatkan siswa kelas XII Jurusan Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 1 Adiwerna sebagai populasi penelitian, sehinggga hasil penelitian belum dapat digeneralisasikan pada responden yang lebih luas. 2. Penelitian ini tidak melibatkan industri yang dijadikan tempat pelaksanaan penelitian karena keterbatasan waktu penelitian dan kesulitan proses perolehan data.

D. Saran

1. Soft skill siswa kelas XII Jurusan Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 1 Adiwerna termasuk kedalam kategori sedang, oleh karena itu perlu dilakukan berbagai upaya untuk meningkatkan soft skill siswa. 2. Pelaksanaan praktik industri Jurusan Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 1 Adiwerna termasuk kedalam kategori sedang, oleh karena itu perlu dilakukan berbagai upaya untuk memaksimalkan pelaksanaan praktik industri siswa. Pelaksanaan praktik industri sangat penting untuk dilakukan sebaik mungkin oleh siswa untuk menjalin kerja sama dengan dunia industri. 3. Bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat mengembangkan lebih luas dan mendalam, dengan meneliti faktor lain yang mempengaruhi pelaksanaan praktik industri siswa. 66 DAFTAR PUSTAKA Abdul Habibi. 2010. Pengaruh Soft Skill Terhadap Prestasi Mata Kuliah Praktik Industri Pada Mahasiswa Angkatan Tahun 2009 Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan Universitas Negeri Malang. Skripsi. Malang: Universitas Negeri Malang Agus Purwanto, Erwan dyah Ratih Sulistyastuti. 2007 Metode Penelitian kuantitatif, untuk administrasi publk dan masalah-masalah Sosial . Yogyakarta: Gaya Media Anonim. 1990. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 29 Tahun 1990 Tentang Tentang Pendidikan Menengah . Anonim. 1991. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 24 Tahun 1991 Tentang Latihan Kerja . Anonim. 2003. Undang-undang Republik Indonesia Sistem No. 20 Tahun 2003 Tentang Pendidikan Nasional . Anonim. 2005. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 19 Tahun 2005 Standar Nasional Pendidikan. Djemari Mardapi. 2008. Teknik Penyusunan Instrumen Test dan Nontest. Yogyakarta: Mitra Cendikia Faisal Alam Islami. 2012. Analisis Pengaruh Hard Skill, Soft Skill, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Tenaga Penjualan Studi Pada Tenaga Kerja Penjualan Pt. Bumiputera Wilayah Semarang . Skripsi . Semarang: Universitas Diponegoro. Hamalik Oemar. 2001. Pengembangan Sumberdaya Manusia, Manajemen Pelatiahan Ketenaga Kerjaan: Pendekatan Terpadu . Jakarta: Bumi Aksara Kabid Prakerin. 2014. Buku Pedoman Praktek Kerja Industri . Tegal: SMK Negeri 1 Adiwerna Minto Waluyo. 2013. Psikologi Industri . Jakarta: Akademia Permata Moqowim. 2012. Pengembangan Soft Skills Guru . Yogyakarta: Pedagogia Mulyasa. 2002. Kurikulum Berbasis Kompetensi . Bandung: Remaja Rosdakarya Nurul Zuriah. 2007. Metodologi Penelitian Sosial dan Pendidikan . Jakarta:Bumi Aksara. Ramelan. 2002. Tanggapan Industri Terhadap Praktik Kerja Industri siswa Jurusan Gambar Bangunan SMK Negeri 2 Yogyakarta. Skripsi . Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Dokumen yang terkait

PENGARUH MATA PELAJARAN PRODUKTIF, PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN KEADAAN EKONOMI KELUARGA TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XI JURUSAN BANGUNAN PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 4

0 13 150

KONTRIBUSI PENGUASAAN PROGRAM AUTOCAD TERHADAP KELANCARAN PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 GARUT.

0 1 41

PENGARUH PRAKTEK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 ADIWERNA TEGAL TAHUN AJARAN 2008/2009.

0 0 68

PENGARUH PRAKTEK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 ADIWERNA TEGAL TAHUN AJARAN 2008/2009.

0 0 68

Pelaksanaan Kegiatan Praktik Kerja Industri Guna Mempersiapkan Uji Kompetensi Siswa Jurusan Teknik Gambar Bangunan Di SMK 1 Sedayu.

0 0 94

PENGARUH SOFT SKILLS TERHADAP PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI SISWA JURUSAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN TAHUN AJARAN 2013/2014 SMK NEGERI 2 DEPOK SLEMAN.

1 10 174

PENGARUH PENDIDIKAN KARAKTER DAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM STUDI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN.

0 5 128

EVALUASI PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 2 KLATEN.

2 11 2

PENGARUH SOFT SKILL TERHADAP PELAKSANAAN PRAKTIK INDUSTRI SISWA JURUSAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 ADIWERNA KABUPATEN TEGAL.

0 1 81

PENGARUH MATA PELAJARAN PRODUKTIF DAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN TERHADAP KESIAPAN MENJADI TENAGA KERJA INDUSTRI JASA KONSTRUKSI SISWA KELAS XI JURUSAN BANGUNAN PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

30 273 121