Besaran Pokok Besaran Turunan Satuan Baku Satuan Tidak Baku

Tabel Besaran Turunan dan Satuannya Besaran Turunan Satuan SI Gaya F kg.m.s -2 Massa Jenis p kg.m -3 Usaha W kg.m 2 .s -2 Tekanan P kg.m -1 .s -2 Percepatan m.s -2 Luas A m 2 Kecepatan v m.s -1 Volume V m 3  Satuan Satuan adalah ukuran dari suatu besaran yang digunakan untuk mengukur. Jenis- jenis satuan yaitu:

a. Satuan Baku

Satuan baku adalah satuan yang telah diakui dan disepakati pemakaiannya secara internasional tau disebut dengan satuan internasional SI. Contoh: meter, kilogram, dan detik. Sistem satuan internasional dibagi menjadi dua, yaitu: 1. Sistem MKS Meter Kilogram Second 2. Sistem CGS Centimeter Gram Second Tabel Satuan Baku Besaran Pokok Satuan MKS Satuan CGS Massa kilogram gram g kg Panjang meter m centimeter cm Waktu sekon s sekon s Kuat Arus ampere A statampere statA Suhu kelvin K kelvin K Intensitas Cahaya candela Cd candela Cd Jumlah Zat kilomole mol Mol

b. Satuan Tidak Baku

Satuan tidak baku adalah satuan yang tidak diakui secara internasional dan hanya digunkan pada . Contoh: depa, hasta, kaki, lengan, tumbak, bata dan langkah. DIMENSI DAN ANALISIS DIMENSI  Dimensi Besaran Dimensi adalah cara penulisan suatu besaran dengan menggunakan simbol lambang besaran pokok. Hal ini berarti dimensi suatu besaran menunjukkan cara besaran itu tersusun dari besaran-besaran pokok. Apapun jenis satuan besaran yang digunakan tidak mempengaruhi dimensi besaran tersebut, misalnya satuan panjang dapat dinyatakan dalam m, cm, km, ff, keempat satuan itu mempunyai dimensi yang sama, yaitu L. Tabel lambang dimensi besaran pokok Tabel lambang dimensi besaran turunan  Analisis dimensi Dapat digunakan untuk menentukan persamaan yang pasti salah atau mungkin benar. KEGIATAN PEMBELAJARAN PERTEMUAN I HARI I

A. Tujuan Pembelajaran

1. Menyebutkan besaran pokok dan dan besaran turunan dalam fisika 2. Menentukan satuan standar berdasarkan besaran fisika. 3. Menuliskan dimensi besaran. 4. Menjelaskan analisis dimensi suatu persamaan

B. Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan Pertama 1 JP = 1 x 45 menit Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Mengucapkan salam 2. Doa pembuka 3. Menanyakan kehadiran peserta didik 5 menit 4. Guru memberikan persepsi dengan menanyakan kepada peserta didik “apa itu besaran?” 5. Guru menggali pemahaman peserta didik mengenai pengertian pengukuran, besaran, dan dimensi. 6. Guru memberikan soal pretest untuk melihat sejauh mana pemahaman peserta didik. 7. Guru menyampaikan kepada peserta didik indikator pencapaian kompetensi pada kegiatan pembelajaran ini. 8. Guru menjelaskan prosedur pembelajaran yang akan dilaksanakan, yaitu discovery, diskusi, dan tanya jawab. Inti Model Pembelajaran: Direct Instruction Mengamati 1. Menyimak besaran dan satuan fisika pada buku pelajaran. 2. Peserta didik membaca buku pelajaran yang telah dipunyai. Menanya 1. Mampu mengajukan pertanyaan tentang besaran dan satuan yang belum dipahami. 2. Guru menjawab pertanyaan peserta didik dengan cara memberikan clue dari apa yang ditanyakan. Mengeksplorasi 1. Peserta didik mencari materi besaran pokok, besaran turunan, satuan, dan dimensi dari beberapa 37 menit