PENGARUH MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN MEMAHAMI TEKS EKSPLANASI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 PERBAUNGAN TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015.

PENGARUH MODEL
ODEL DISCOVERY LEARNING TERHA
HADAP
KEMAMPUAN ME
EMAHAMI TEKS EKSPLANASI SISWA
SISW
KELAS VII
II SMP NEGERI 3 PERBAUNGAN
TA
TAHUN PEMBELAJARAN
2014/2015

SKRIPSI

Diaj
iajukan untuk Memenuhi Syarat
Mempe
peroleh Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh


EV
EVI ERNAWATI LUBIS
NIM 2113111030

JURUSAN BA
BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
FAKU
KULTAS BAHASA DAN SENI
UNIVER
VERSITAS NEGERI MEDAN
2015

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmatNya yang dianugerahkan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan
Skripsi ini dengan baik. Adapun judul Skripsi ini adalah “Pengaruh Model
Discovery Learning Terhadap Kemampuan Memahami Teks Eksplanasi Siswa
Kelas

VII


SMP

Negeri

3

Perbaungan

Tahun

Pembelajaran

2014/2015”. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian syarat memperoleh
gelar Sarjana Pendidikan di Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan.
Terwujudnya Skripsi ini tidak lepas dari doa, dukungan dan semangat dari
beberapa pihak. Oleh karena itu, dengan kerendahan hati penulis mengucapkan
terimakasih kepada:
1. Prof. Dr. Syawal Gultom, M.Pd., selaku Rektor Universitas Negeri Medan.
2. Dr. Isda Pramuniati, M.Hum., selaku Dekan Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Negeri Medan dan para Wakil Dekan serta seluruh Staf Pegawai

Administrasi.
3. Drs. Syamsul Arif, M.Pd., selaku Ketua Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia.
4. S. Fahmy Dalimunthe, S.Sos., M.I.Kom., selaku Sekretaris Jurusan Bahasa
dan Sastra Indonesia.
5. Fitriani Lubis, S.Pd., M.Pd., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa
dan Sastra Indonesia.
6. Dr. Abdurrahman A, M.Hum., selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang telah
membimbing dan mengarahkan penulis.
7. M. Oky Fardian Gafari S.Sos., M.Hum., selaku Dosen Pembimbing
Akademik.
8. Atika Wasilah, M.Pd., selaku Dosen Pengarah yang selalu memberikan
masukan kepada penulis.
9. Drs. Syahnan Daulay, M.Pd., selaku Dosen Pengarah yang selalu memberikan
masukan kepada penulis.

ii

10. Dosen Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Negeri Medan.
11. Tagor S.PD., selaku Kepala Sekolah SMP Negeri 3 Perbaungan dan Ibu

Trisnawati Siregar S.Pd., selaku Guru Bahasa Indonesia serta seluruh Guru,
Staf Pegawai serta siswa SMP Negeri 3 Perbaungan.
12. Dari hati terdalam penulis sampaikan terimakasih kepada Ayah tercinta (Alm)
M. Lubis dan Mama tercinta E. Br. Tobing yang selalu memberikan doa, kasih
sayang, motivasi dan materi kepada penulis.
13. Abangda Nelson Lubis, Sabar Lubis, Perdy Tobing dan Daniel Berutu, kakak
Lisbet Lubis dan Tiurma Lubis, eda David dan eda Santy, serta adik Ela
Esraria Lubis.
14. Sahabat seperjuangan Adelita Purba, Hotdiana Tambunan, Arlili Etesa Purba,
Lastri Saragi dan Engelina Manullang atas canda tawa, kebersamaan dan
motivasi yang diberikan kepada penulis.
15. Sahabat kost Viktiar Gulo, Herlina Sianipar, Yeyen Lubis dan Lusiana Sinaga
atas kebersamaan dan semangat yang diberikan kepada penulis.
16. Kepada semua pihak yang turut membantu penulis dalam menyelesaikan
Skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu-persatu.
Kiranya Skripsi ini dapat bermanfaat untuk meningkatkan mutu pendidikan
khususnya pada bidang bahasa dan sastra Indonesia. Akhir kata penulis ucapkan
terimakasih.
Medan,


Agustus 2015

Penulis,

Evi Ernawati Lubis
NIM 2113111030

iii

ABSTRAK

Evi Ernawati Lubis, NIM 2113111030, Pengaruh Model Discovery
Learning Terhadap Kemampuan Memahami Teks Eksplanasi Siswa Kelas
VII SMP Negeri 3 Perbaungan Tahun Pembelajaran 2014/2015. Program
Studi Pendidikan Bahasa Indonesia/S1. Jurusan Bahasa dan Sastra
Indonesia. Fakultas Bahasa dan Seni. Universitas Negeri Medan.
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh model discovery
learning terhadap kemampuan memahami teks eksplanasi siswa kelas VII.
Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 3 Perbaungan yang
terdiri dari 6 kelas. Dengan menggunakan teknik random sampling (teknik acak),

ditetapkanlah kelas VII-2 yang berjumlah 42 siswa sebagai sampel penelitian.
Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Desain penelitian yang
digunakan adalah one group pre-test post-test design. Instrumen yang digunakan
dalah tes pilihan berganda.
Berdasarkan uji normalitas data variabel X, diperoleh Lhitung