EVALUASI KINERJA PELAYANAN PELABUHAN PENYEBERANGAN LEMBAR-PADANG BAI LOMBOK BARAT

EVALUASI KINERJA PELAYANAN PELABUHAN PENYEBERANGAN
LEMBAR-PADANG BAI LOMBOK BARAT
Oleh: Lalu Harry Suriatmo (99520101)
Civil Engeneering
Dibuat: 2007-01-30 , dengan 3 file(s).

Keywords: Kinerja,Pelabuhan, Antrian
Pelabuhan Penyeberangan Lembar Lombok Barat menempati posisi yang strategis dalam sistem
transportasi antara Lembar (Pulau Lombok) dengan Padang bai (Pulau Bali). Hal ini disebabkan
kedudukan pulau Lombok mempunyai keterkaitan dan ketergantungan dengan Pulau Bali.
Dengan adanya keterkaitan dan ketergantungan tersebut menimbulkan arus pergerakan
penumpang dan kendaraan yang semakin bertambah dari tahun ke tahun. Kondisi yang demikian
mengakibatkan terjadinya antrian kendaraan di pelabuhan penyeberangan Lembar Lombok Barat
yang dikarenakan kurangnyan fasilitas pelayanan meliputi kapal dan dermaga.
Metode yang dipakai untuk memperkirakan jumlah penumpang dan kendaraan di masa
mendatang dengan metode regresi linier setelah itu perhitungan dilakukan menggunakan teori
antrian (Edward K. Morlok “ Pengantar Teknik Transportasi”).
Dari hasil analisa dan perhitungan kondisi existing di pelabuhan Penyeberangan Lembar di
dermaga movable bridge, Jumlah penumpang dan kendaraan yang akan menyeberang melalui
pelabuhan penyeberangan Lembar pada tahun 2006 ; Jumlah penumpang sebesar : 1017702 jiwa,
Jumlah kendaraan roda 2 sebesar : 151401 unit kendaraan, Jumlah kendaraan roda 4 sebesar :

232134 unit kendaraan. Sedangkan prediksi tahun 2015; Jumlah penumpang sebesar : 1202139
jiwa, Jumlah kendaraan roda 2 sebesar : 224287 unit kendaraan, Jumlah kendaraan roda 4
sebesar : 316627 unit kendaraan.
untuk penumpang faktor antrian ; (ρ) 0,201 1,
pada headway 70 menit dengan jumlah kapal 14, lalu dilakukan perbaikan pelayanan dengan
headway 25 menit diperoleh faktor antrian; (ρ);0,944 , the head a is
i utes
with u e of ships , the do epai se i e ith
i utes head a o tai ed ueue fa to ; ρ ;
.
< , to do k the ueue fa to ; ρ ithi o al li its.
While the e t
ea s fo passe ge ueui g fa to ; ρ .
< , fo ehi les ueui g fa to ; ρ
1.715> 1, after service in the dock perbikan movable bridge with a 25 minute headway obtained queue
fa to ρ fo ehi les; ρ .
< . with the total number of ships 19.