HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN SOSIAL ANAK DI TK LAZUARDI KAMILA GLOBAL ISLAMIC SCHOOL Hubungan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Perkembangan Sosial Anak Di Tk Lazuardi Kamila Global Islamic School Surakarta Tahun 2015/2016.

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN
SOSIAL ANAK DI TK LAZUARDI KAMILA GLOBAL ISLAMIC SCHOOL
SURAKARTA TAHUN 2015/2016

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
pada Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini

Diajukan Oleh:
Destiara Anindya
A520120064

PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
JANUARI, 2016

i

PERNYATAAN
Saya yang bertandatangan dibawah ini,
Nama


: Destiara Anindya

NIM

: A520120064

Program Studi : PG-PAUD
Judul skripsi :

HUBUNGAN

POLA

ASUH

ORANG

TUA


TERHADAP

PERKEMBANGAN SOSIAL ANAK DI TK LAZUARDI KAMILA GLOBAL
ISLAMIC SCHOOL SURAKARTA TAHUN 2015/2016
Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya serahkan ini benar-benar hasil
karya saya sendiri dan bebas plagiat karya orang lain, kecuali yang secara tertulis
diacu/dikutip dalam naskah dan disebutkan pada daftar pustaka. Apabila dikemudian
hari terbukti skripsi ini hasil plagiat, saya bertanggung jawab sepenuhnya dan bersedia
menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku.

Surakarta,
Yang membuat pernyataan,

DESTIARA ANINDYA
A520120064

ii

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN
SOSIAL ANAK DI TK LAZUARDI KAMILA GLOBAL ISLAMIC SCHOOL

SURAKARTA
TAHUN 2015/2016

Diajukan Oleh:
Destiara Anindya
A520120064

Skripsi telah disetujui oleh pembimbing skripsi
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta
untuk dipertahankan di hadapan tim penguji skripsi

Surakarta,

Drs. Ilham Sunaryo, M.Pd
NIK/NIDN 354/0601066102

iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI
HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN

SOSIAL ANAK DI TK LAZUARDI KAMILA GLOBAL ISLAMIC SCHOOL
SURAKARTA
TAHUN 2015/2016

Yang dipersiapkan dan disusun oleh:
Destiara Anindya
A520120064
Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji
pada hari Senin,
dan dinyatakan telah memenuhi syarat
Susunan dewan penguji
1.
2.
3.

Drs.Ilham Sunaryo, M.Pd. AUD (
Drs. Amrul Choiri, M.Ag
(
Dra. Surtikanti, M.Pd
(


Surakarta,
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Dekan,

Prof.Dr. Harun Joko Prayitno,M.Hum
NIP: 196504281993031001

iv

)
)
)

MOTTO
”Barang siapa bersungguh-sungguh, sesungguhnya kesungguhannya itu adalah untuk
dirinya sendiri.”
(Qs Al-Ankabut[29]: 6)
“Dan bersabarlah, dan tidaklah ada kesabaranmu itu kecuali dari Allah SWT.”

(Qs An-nahl: 128)
“Sesungguhnya bersama kesukaran itu ada keringanan. Karena itu bila kau sudah selesai
(mengerjakan yang lain). Dan berharaplah kepada Tuhanmu.”
(Qs Al insyira: 6-8)
“Bersabarlah kepada setiap orang, tetapi lebih bersabarlah kepada dirimu sendiri.
Janganlah gelisah karena ketidaksempurnaanmu, dan bangunlah selalu dengan perkasa
dari suatu kejatuhan (cobaan).”
Sendiri

v

PERSEMBAHAN
Puji syukur kepada Allah SWT atas segala rahmat dan hidayahnya yang telah
memberikan kekuatan, kesehatan, dan kesabaran untuk ku dalam mengerjakan skripsi
ini. Aku persembahkan karya sederhanaku ini untuk :
1. Almarhum Bapak dan ibuku tercinta, sebagai tanda bakti, hormat, dan rasa
terima kasih yang tiada terhingga, kupersembahkan karya kecil ini kepada ibu
dan Alm. Bapak yang telah memberikan kasih sayang, bimbingan, dorongan,
perhatian dan doa yang yang tak pernah henti yang selalu mengiringi perjalanan
hidupku.

2. Kakaku Desy Rotasiana Surjayani yang telah memberi motivasi, semangat, dan
kasih sayang.
3. Keluargaku yang telah memberikan dukungan, dan doa selama ini kepada
penulis.
4. Muhamad Syaiful Amri, terimakasih atas dorongan, bantuan, semangat,
perhatian, kesabaran, dan kasih sayangnya yang selalu diberikan.
5. Sahabat-sahabat Es Teh (Erna Alviyani, Ika Cahya Pratiwi, Resita S.K, Noni
Azzari D.), terimakasih untuk senantiasa menjadi penyemangat dan menemani
disetiap hariku.
6. Teman-teman Wisma Lembayung (Mom, Mbak Fina, Endah, Dewi, Titik, Tatik,
Mbak Almas, Mbak Meti, Mbak Maya, Mbak Ayu, Mbak Condro, Mbak Dian,
dll) , terimakasih telah memberikan semangat setiap hari dan selalu memberi
keceriaan kepada penulis.
7. Teman-teman angkatanku yang selalu membantu, berbagi keceriaan dan
melewati setiap suka dan duka selama kuliah.

vi

ABSTRAK


Destiara Anindya/A52010064. HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA
TERHADAP PERKEMBANGAN SOSIAL ANAK DI TK LAZUARDI
KAMILA GLOBAL ISLAMIC SCHOOL TAHUN 2015/2016. Skripsi.
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Januari, 2016.

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah suatu upaya pembinaan yang ditujukan
kepada anak sejak lahir sampai dengan usia 6 (enam) tahun yang dilakukan melalui
pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan
jasmani dan rohani agar anak memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih
lanjut. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi adanya hubungan pola asuh orang
tua terhadap perkembangan sosial anak di TK Lazuardi Kamila Global Islamic School
Surakarta 2015/2016 dan mengetahui seberapa besar hubungan pola asuh orang tua
terhadap perkembangan sosial anak di TK Lazuardi Kamila Global Islamic School
Surakarta 2015/2016.Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kuantitatif.
Penelitian ini dilaksanakan di TK Lazuardi Kamila Global Islamic School Surakarta
untuk kelompok TK A dan TK B pada tahun ajaran 2015-2016. Sampel penelitian
sebanyak 73 anak dari TK A dan TK B di TK Lazuardi Kamila Global Islamic School
Surakarta sebanyak 49 anak di TK A, dan 24 anak di TK B. Pengambilan sampel
menggunakan simple random sampling. Pengumpulan data menggunakan metode

angket. Pengujian hipotesis digunakan analisis korelasional product moment.
Berdasarkan hasil analisis bahwa terdapat hubungan antara pola asuh orang tua permisif
terhadap perkembangan sosial anak di TK Lazuardi Kamila Global Islamic School
Surakarta Tahun 2015/2016. Hal ini dibuktikan dengan hasil nilai r perarson correlation
sebesar -0,325 dengan signifikansi sebesar 0,005