Materi Pembelajaran Metode Pembelajaran Langkah-langkah Pembelajaran Alat dan Sumber Belajar

Karakter siswa yang diharapkan :  Disiplin, Kerja keras,Tanggung jawab,-

A. Materi Pembelajaran

Permainan Sepakbola Teknik melempar bola dengan dua tangan throw in Bermain sepakbola dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi.

B. Metode Pembelajaran

1.Resiprocal

C. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan 15 menit 1. Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi terhadap materi throw in yang akan dilakukan motivasi dan penjelasan tujuan pembelajaran  Berlari mengelilingi lapangan sepakbola sebanyak 2 kali  Pemanasan khusus sepakbola dalam bentuk permainan Diskripsi : Permaianan dengan target du lingkaran dengan hulahup. Setiap kelompok memasukan ke hulahub berkebalikan dengan pemegang hulahub adalah teman setim, pemegang hulahub dapat bergerak tanpa melewati garis Kegiatan Inti 60 menit Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi : Siswa dibiarkan mengeksplore cara melempar menurut pengetahuan mereka dengan formasi melingkar Peserta didik saling melempar ke tengah dan siswa yang di tenagah melempar ke siswa yang berada di lingkaran luar. Peserta didik bebas mengesksplore pengetahuan yang mereka miliki terhadap teknik lemparan kedalam. Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, Guru menjelaskan gerakan yang siswa lakukan dan melakukan koreksi dan penjelasan,serta dilanjut dengan latihan : x X x x Xxxxx xxxxxx Xxxxx xxxxxx Xxxxx xxxxxx Siswa melempar ke kelompok depanya dan pindah ke belakang dan seterusnya. Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa: Bermaian sepakbola seperti biasa namun sedikit dimodifikasi, jika terjadi pelanggaran bukan tendangan bebas namun lemparan kedalam dari samping, passing 5 kali yang terkena 5 kali passing melakukan lemparan kedalam, jadi dalam permainan bnyak melakukan lemparan kedalam. 2.Kegiatan Penutup 15 menit  Pendinginan colling down  Evaluasi, diskusi dan tanya-jawab proses pembelajaran yang telah dipelajari  Berbaris dan berdoa

D. Alat dan Sumber Belajar

1.Alat Pembelajaran :

2.  Lapangan permainan sepakbola atau lapangan sejenisnya  Tiang gawang  Tiang pancang atau sejenisnya  Peluit  Bola 3 buah 2.Sumber Pembelajaran  Media cetak o Buku pegangan guru dan siswa SMA Kelas X, Muhajir, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan, Jakarta: Erlangga. o Lembar Kerja Siswa LKS, Ari Marjoko, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan  Media elektronik o Audiovideo visual teknik dasar permainan sepakbola o Rekamancuplikan pertandingan sepakbola liga sepakbola

E. Penilaian