Pembatasan Masalah Perumusan Masalah

1.6 Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi berbagai pihak, sebagai berikut ini: 1. Bagi Peneliti, menambah pemahaman mengenai kemampuan informasi keuangan yang berupa laba, arus kas, piutang, biaya operasi, dan gross profit margin untuk memprediksi laba dan arus kas dimasa yang akan datang pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia 2. Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk melengkapi dan menyempurnakan hasil penelitian sebelumnya. 3. Bagi Investor dan Kreditor, dapat dijadikan sebagai acuan apabila laba dan arus kas yang disajikan oleh perusahaan dapat menjadi dasar dalam menentukan kebijakan berinvestasi. 4. Bagi Pembaca dan Peneliti selanjutnya, dapat dijadikan sebagai referensi bagi kalangan akademis dalam mengadakan kajian lebih lanjut mengenai masalah prediksi laba dan arus kas dimasa yang akan datang.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan mengenai pengaruh laba, arus kas, piutang, biaya operasi, dan gross profit margin untuk memprediksi laba dan arus kas dimasa yang akan datang, maka dapat dikemukakan beberapa kesimpulan sebagai berikut: 1. Hasil uji t menunjukkan bahwa untuk laba masa depan mempunyai nilai probabilitas dibawah 0,05 P 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima artinya variabel laba, piutang dan arus kas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap laba masa depan. Sedangkan untuk variabel arus kas, piutang, biaya operasi dan GPM mempunyai nilai probabilitas lebih besar dari 0,05 P 0,05, maka Ho diterima dan Ha ditolak, artinya variabel arus kas, piutang, biaya operasi dan GPM tidak berpengaruh signifikan terhadap terhadap laba masa depan. Sedangkan untuk arus kas masa depan mempunyai nilai probabilitas dibawah 0,05 P 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima artinya variabel arus kas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap arus kas masa depan. Sedangkan untuk variabel laba, piutang, biaya operasi dan GPM mempunyai nilai probabilitas lebih besar dari 0,05 P 0,05, maka Ho diterima dan Ha ditolak, artinya variabel laba, piutang, biaya operasi dan GPM tidak berpengaruh signifikan terhadap terhadap arus kas masa depan. 2. Hasil uji F untuk memprediksi laba masa depan menunjukkan bahwa laba, arus kas, piutang, biaya operasi dan GPM secara simultan berpengaruh

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN KEMAMPUAN INFORMASI LABA DAN ARUS KAS PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN PERATAAN LABA DALAM MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI).

0 4 9

KEMAMPUAN INFORMASI LABA DAN ARUS KAS DALAM MEMPREDIKSI EARNINGS DI MASA YANG AKAN DATANG (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI).

0 1 9

KEMAMPUAN INFORMASI AKUNTANSI UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG.

0 0 9

MANFAAT INFORMASI LABA DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI LABA MASA YANG AKAN DATANG (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 0 7

KEMAMPUAN INFORMASI KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG KEMAMPUAN INFORMASI KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG.

0 2 10

KEMAMPUAN INFORMASI KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG KEMAMPUAN INFORMASI KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG.

0 1 104

KEMAMPUAN INFORMASI KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG KEMAMPUAN INFORMASI KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI LABA DAN ARUS KAS DI MASA YANG AKAN DATANG.

0 1 8

KEMAMPUAN LABA DAN ARUS KAS DALAM MEMPREDIKSI LABA YANG AKAN DATANG PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

1 2 97

KEMAMPUAN LABA DAN ARUS KAS DALAM MEMPREDIKSI LABA YANG AKAN DATANG PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

1 2 96

KEMAMPUAN LABA DAN ARUS KAS DALAM MEMPREDIKSI LABA YANG AKAN DATANG PADA PERUSAHAAN FOOD BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 21