Identifikasi Masalah Rumusan Masalah Pembatasan Masalah

B. Identifikasi Masalah

Berdasar latar belakang yang telah diuraikan diatas ada beberapa masalah yang berkaitan dengan mutu pendidikan matematika. Adapun masalah- masalah tersebut dapat diidentifikasikan sebagai berikut: 1. Adanya anggapan bahwa matematika merupakan mata pelajaran yang sulit bahkan membosankan sehingga tidak disukai oleh siswa. 2. Keaktifan siswa dan ketepatan guru dalam memilih pendekatan dan model pembelajaran dalam belajar sangat mempengaruhi keberhasilan dalam belajar.

C. Rumusan Masalah

Fokus permasalahan penelitian tindakan kelas ini adalah peningkatan keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran matematika yang berkaitan dengan metode cara penyampaian guru dalam mengajar, lakukan eksperimen sendiri, mengajukan pertanyaan dan mencari jawaban sendiri serta menghubungkan dengan penemuan yang lain. Berdasarkan latar belakang permasalahan yang telah diuraikan diatas, maka dapat diambil rumusan permasalahan secara umum dari openelitian ini yaitu “Apakah melalui pendekatan Multiple Intelligences with Games dapat meningkatkan keaktifan belajar siswa pembelajaran matematika?” Dari permasalahan umum tersebut dapat dirinci menjadi 2 permasalahan khusus yaitu : 1. Apakah dengan pendekatan Multiple Intelligences with Games dapat meningkatkan keaktifan belajar siswa pembelajaran matematika? 2. Apakah peningkatan keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran matematika dapat meningkatkan hasil belajar siswa?

D. Pembatasan Masalah

Untuk mengatasi permasalahan yang akan dibahas pada penelitian agar tidak terlalu kompleks, maka peneliti memberikan batasan-batasan permasalahan. Pembatasan masalah ini bertujuan agar penelitian yang akan dilakukan dapat tercapai pada sasaran dan tujuan dengan baik. Adapun pembatasan masalah pada penelitian ini adalah : 1. Metode pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini adalah srategi pembelajaran berbasis Multiple Intelligences with Games. Multiple intelligences −nya hanya pada kecerdasan matematika – logika, kecerdasan bahasa, kecerdasan visual − spasial, kecerdasan kinestetik, kecerdasan interpersonal, kecerdasan intrapersonal, dan kecerdasan naturalis. 2. Keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran matematika dibatasi pada keaktifan siswa untuk mengajukan pertanyaan, mengerjakan soal − soal latihan didepan kelas mengutarakan pendapat atau ide, dan menjawab soal yang diberikan guru. 3. Materi penelitian ini dibatasi pada pokok bahasan himpunan, yaitu pengertian himpunan, keanggotaan suatu himpunan, himpunan kosong, himpunan semesta, himpunan bagian, menyatakan himpunan dengan diagram venn dan irisan himpunan dengan subjek penelitiannya adalah siswa SMP Nurul Islam Ngemplak Boyolali kelas VIIC semester genap tahun ajaran 20102011.

E. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA (Studi Pada Siswa Kelas VIII SMP Pelita Bangsa Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013).

0 5 35

PENERAPAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK (PMR) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Tamansiswa Telukbetung Tahun Pelajaran 2013/2014)

1 17 87

PENERAPAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK (PMR) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Tamansiswa Telukbetung Tahun Pelajaran 2013/2014)

1 32 89

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Tamansiswa Telukbetung Tahun Pelajaran 2013/2014)

2 10 45

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIPLE INTELLIGENCES TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SDN 11 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2014/2015

1 11 79

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII

0 0 6

IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN EDUPRENEURSHIP BERBASIS MULTIPLE INTELLIGENCES

0 0 16

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING DENGAN MEMPERHATIKAN MULTIPLE INTELLIGENCES MAHASISWA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN

0 1 18

PENERAPAN PROBLEM SOLVING DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VII SMP N 1 BANGUNTAPAN

0 2 8

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE CIRC UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 3 KUNINGAN

0 1 20