UPAYA MENINGKATKAN HASIL SHOOTINGDENGAN TAHAPAN LATIHAN TEKNIK SHOOTING PADA PEMAIN USIA 12 – 15 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA BINTANG MUDA JUNIOR TAPSEL TAHUN 2015.

UPAYA PENINGKATAN HASIL SHOOTING DENGAN TAHAPAN
LATIHAN TEKNIK SHOOTINGPADA PEMAIN USIA
12 – 15 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA
BINTANG MUDA JUNIOR
TAPSEL TAHUN 2015

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian
Syarat-Syarat Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidikan

OLEH
TIGOR KARTASASMITA
NIM. 6102121010

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2016

ABSTRAK

TIGOR KARTASASMITA. Upaya Meningkatkan Hasil Shootingdengan
tahapan latihan teknik shooting Pada Pemain Usia 12 – 15 Tahun Sekolah
Sepakbola Bintang Muda Junior Tapsel Tahun 2015.
(Pembingbing : DEWI ENDRIANI, S.Pd, M.Pd). Skripsi : Fakultas Ilmu
Keolahragaan UNIMED 20154
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar peningkatan hasil
shooting atlet sekolah sepakbola Bintang Muda Junior usia 12-15 tahun
melaluitahapan latihan teknik shooting. Untuk menganalisis data dalam penelitian
ini dan untuk mengetahui hasil peningkatan shootingdilihat dari ketercapaian
target hasil latihan secara individu dan kelompok.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Sport Action Research
(SAR) atau Penelitian Tindakan Olahraga (PTO). Instrumen penelitian untuk
pengumpulan data dilakukan dengan tes menembak kesasaran dan dilanjutkan
dengan program latihan melalui tahapan latihan teknik shooting.
Berdasarkan hasil pre-test sebelum diberi perlakuan melaluitahapan latihan
teknik shooting pada atlet Sekolah sepakbola Bintang Muda Junior usia 12-15
tahun. Dari 14 atlet (100%) tidak terdapat

mencapai target hasil latihan


dengannilai rata keseluruhan 53,36%. Kemudian Pada pos- testdari 14 atlet
terdapat 12 atlet (85,71%) yang mencapi target hasil latihan dan 2 atlet (14,29%)
tidak mencapai target hasil latihan dengan nilai rata-rata keseluruhan 82,76%
sehingga mencapai tingkat ketercapaian target hasil latihan.
Dalam hal ini terdapat peningkatan nilai rata-rata atlet sebesar 25,40% dan
peningkatan ketercapaian kelompok sebesar 80%. Bedasarkan hasil analisis data
dapat dikatakan bahwa tahapan latihan teknik shooting dapat meningkatkan hasil
shooting atlet Sekolah sepakbola Bintang Muda Junior Usia 12-15 tahun 2015.

i

KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur penulis kepada ALLAH SWT, atas segala rahmat dan
hidayah-Nya yang telah melimpahkan karunia-Nya kepada penulis, khususnya
dalam menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Upaya Peningkatan Hasil
Shootingdengan tahapan Latihan Teknik shooting Pada Pemain Usia 12 15 Tahun
Sekolah Sepakbola Bintang Muda Junior Tapsel Tahun 2015.
Penulis menyadari bahwa penelitian ini masih belum sempurna. Oleh
karena itu, bersedia dengan senang hati menerima kritikan, masukan, serta nasehat
yang sifatnya membangun demi kebaikan dan kesempurnaan penelitian ini.

Selama penyusunan skripsi ini, tentu saja tidak terlepas dari bantuan,
bimbingan dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini
penulis menyampaikan rasa terima kasih sebesar-besarnya kepada:
1. Bapak Dr. Syawal Gultom, M.Pd selakuRektorUniversitasNegeri Medan
2. Dr. Budi Valianto. M.PdDekanFakultasIlmuKeolahragaan, UniversitasNegeri
Medan
3. Bapak Drs. Suharjo, M.PdPembantuDekan I UniversitasNegeri Medan
Drs. Mesnan, M.Kes, AIFO PembantuDekan II UniversitasNegeri Medan
4. Ibu Dr. Novita M.Pd selakuKetuaJurusanPendidikanKepelatihanOlahragan
5. Bapak

Yan

Indra

Siregar

S.Pd,

M.Pd


selakuSekretarisJurusanPendidikanKepelatihanOlahragaUniversitasNegeri
Medan.
6. Ibu

Dewi

Endriani,

S.Pd,

M.Pdselakupembimbingskripsi

yang

telahmembantu, membimbingdanmengarahkanpenulishinggaskripsiiniselesai.
7. Seluruh DosendanStafpegawai di lingkungan FIK UNIMED.
8. BapakPelatih Ketua Umum SSB Bintang Muda Tapsel Bapak Elison Harahap
9. TeristimewabuatAyahandaSorimuda Harahap danIbunda Nurliana Nasution
danseluruhkeluarga(Gunung Mulia HRP, Damayanti HRP, Siti Khadijah HRP,

dan

Andi

Hakim

HRP)yang

telahmengasuh,

membimbing,

memberikanmotivasidanmendoakanpenulissehinggadapatmenyelesaikanstudi
di FIK UNIMED

ii

10. Rekan-rekanseperjuanganterkhusus(Pulung Surantha, Habib Azansyah, Rizky
Daulay, Heryanto Harahap, Husnan Siregar, Aflahun Fadhly, Aripin Shaleh)
yang


telahberbagi

sukadandukakepadapenulisdanteman-teman

yang

tidakbiassayasebutkansatupersatu.
Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu yang turut
serta memberikan bantuan dan sumbangan pemikiran selama penulis mengikuti
perkuliahan. Semoga kebaikan Bapak, Ibu, Saudara-saudari, dapat menjadi amal
yang baik dan mendapat imbalan yang setimpal dari Tuhan Yang Maha Esa.
Demikian saya sampaikan dengan harapan semoga skripsi ini dapat
berguna dan bermanfaat bagi penulis dan umumnya bagi para pembaca.

Medan, Januari 2016
Penulis

TIGOR KARTASASMITA
NIM : 6102121010


iii

DAFTAR ISI
Hal
ABSTRAK .............................................................................................

i

KATA PENGANTAR ...........................................................................

ii

DAFTAR ISI ..........................................................................................

iv

DAFTAR TABEL ..................................................................................

vi


DAFTAR GAMBAR ..............................................................................

vii

DAFTAR LAMPIRAN .........................................................................

viii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah............................................................

1

B. Identifikasi Masalah .................................................................

6

C. Pembatasan Masalah ................................................................


6

D. Rumusan Masalah ....................................................................

6

E. Tujuan Penelitian .....................................................................

6

F. Manfaat Penelitian ....................................................................

7

BAB II LANDASAN TEORITIS
A.

Kajian Teoritis ........................................................................

8


1. Hakikat Sepakbola ...........................................................

8

2. Hakikat Shooting (Menembak) .........................................

14

3. Hakikat Latihan ................................................................

15

4. Hakitat Tahapan Latihan Teknik Shooting .........................

16

4.1 HakikatTahapan Latihan I ...........................................

18


4.2 Hakikat Tahapan Latihan II .........................................

21

B.

Kerangka Berpikir ...................................................................

25

C.

Hipotesis .................................................................................

27

BAB III METODE PENELITIAN
A.

B.

Lokasi dan Waktu Penelitian ...................................................

28

a. Lokasi Penelitian ..............................................................

28

b. Waktu Penelitian ..............................................................

28

Subjek Penelitian .....................................................................

28

a. Subjek Penerima Tindakan ................................................

28

iv

b. Subjek Pemberi Tindakan..................................................

29

c. Kolaboratif ........................................................................

29

C.

Metode Penelitian ...................................................................

29

D.

Disain Penelitian .....................................................................

30

E.

Instrumen Penelitian ...............................................................

33

F.

Teknik Analisis Data ...............................................................

35

BAB IV HASIL PENELITIANS DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Data Penelitian .........................................................

37

1. KondisiAwal ......................................................................

37

2. HasilSiklus I.......................................................................

39

B. HasilPeneltian ..........................................................................

40

C. Pembahasan HasilPenelitian.....................................................

41

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A.

Kesimpulan ...........................................................................

43

B.

Saran .....................................................................................

43

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................

44

LAMPIRAN ...........................................................................................

46

v

DAFTAR TABEL
TABEL

Hal

1.

Tes Awal Kemampuan Shooting ...................................................... ..

4

2.

Norma Hasil Shooting ....................................................................... ..

4

3.

Daftar Atlet SSB Bintang Muda Junior ............................................. ..

29

4.

Data Hasil Pre-test kemampuan shooting .............................................

38

5.

Data Hasil Post-test kemampuan shooting ............................................

39

6.

Deskrifsi data penelitian ......................................................................

42

vi

DAFTAR GAMBAR
Gambar

Hal

1.

Lapangan Sepakbola .........................................................................

11

2.

Bola Kaki ..........................................................................................

11

3.

Tendangan Dengan kaki bagian dalam ..............................................

19

4.

Tendangan Dengan kaki bagian luar ..................................................

19

5.

Tendangan Dengan punggung kaki ..................................................

20

6.

Latihan shooting dengan awalan drible lurus ....................................

21

7.

Latihan shooting dengan awalan drible zig – zag ...............................

22

8.

Latihan shooting dengan awalan wall pass ........................................

23

9.

Latihan shooting dengan awalan back pass ........................................

24

10. Desain PTK dalam Pendidikan Jasmani dan Kepelatihan Olahraga ...

33

11. Lapangan tes menendang ke sasaran .................................................

35

12. Diagram hasil Pre-test kemampuan shooting .....................................

38

13. Diagram hasil Post-test kemampuan shooting ...................................

40

vii

DAFTAR LAMPIRAN
LAMPIRAN

Hal

1.

Program Latihan ............................................................................... ..

46

2.

Data Test Pendahuluan Kemampuan Shooting .................................. ..

50

3.

Data Pre-test Kemampuan Shooting .................................................. ..

51

4.

Data Post-test Kemampuan Shooting ................................................ ..

52

5.

Norma Penggolongan Kemampuan Shooting .................................... ..

53

6.

Dokumentasi Peneliti selama Penelitian ............................................ ...

54

vii

1

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar belakang masalah
Sepakbola merupakan jenis olahraga beregu yang dimainkan oleh 11 orang
di lapangan dengan bola sebagai alat permainannya. Olahraga sepakbola
dimainkan dengan menggunakan tungkai, kaki, badan, dan kepala, kecuali
penjaga gawang dapat menggunakan tangan. Tujuan permainan ini adalah
memasukkan bola sebanyak-banyaknya ke gawang lawan dan mempertahankan
gawang sendiri dari serangan lawan. Sucipto dkk. (200:7) menjelaskan tentang
pengertian sepakbola sebagai berikut : “sepakbola merupakan permainan beregu,
masing – masing regu terdiri dari sebelas pemai, dan salah satunya penjaga
gawang. Permainan ini hampir seluruhnya dimainkan menggunakan tugkai,
kecuali penjaga gawang yang dibolehkan menggunakan lengannya di daerah
tendangan hukumannya.” Kemudian Sukikanta (1973:103) menjelaskan sebagai
berikut : “sepakbola adalah permainan yang dimainkan oleh dua regu yang masing
– masing regu terdiri dari 11 orang pemain, yang mempunyai tujuan untuk
memasukkan bola sebanyak – banyaknya ke gawang lawan dn mempertahankan
gawangnya sendiri untuk tidak kemasukan.”
Sepakbola merupakan olahraga rakyat dan telah dikenal ditanah air sejak
lama. Sepakbola adalah permainan penuh aksi menakjubkan yang dimainkan dan
ditonton oleh jutaan orang.Untuk mencapai prestasi dalam olahraga merupakan
suatu tujuan akhir yang harus dicapai adalah penerapan latihan yang terprogram
secara sistematis, terarah dan keseimbangan. Untuk medapatkan prestasi itu pun

1

2

diperlukan pencarian bibit – bibit baru yang berkualitas, maupun itu dengan
diselengarakannya turnamen – turnamen tertentu.
Dalam permainan sepakbola diperlukan beberapa teknik dasar. Adapun
teknik dasar yang dimaksud adalahpassing, dribbling, controlling, dan
shooting.Untuk memperoleh teknik dasar tersebutdiperlukan latihan yang baik,
terprogram,

dan penuh kedisiplinan. Untuk itu juga diperlukan pembinaan,

perhatian dan penanganan yang serius baik dari segi fisik, teknik, taktik dan
mental.
Setiap cabang olahraga mempunyai tujuan dari permainannya. Tujuan
permainan sepakbola menurut Sucipto dkk. (2000:7) adalah “memasukkan bola
sebanyak – banyaknya ke gawang lawan dan berusaha menjaga gawangnya
sendiri agar tidak kemasukan.” Hal ini berarti suatu regu dinyatakan menang
apabila regu tersebut lebih banyak memasukkan bola ke gawang lawannya dan
lebih sedikit kemasukan bola
Prinsip dalam sepakbola adalah membuat gol sebanyak mungkin ke
gawang lawan dan bertahan atau mencegah jangan sampai lawan membuat gol ke
gawang sendiri. Seperti yang dikemukakan oleh Remy Muchtar (1992:29)
kemampuan menguasai permainan sepakbola adalah: “menendang bola, menerima
bola, menggiring bola, menyundul bola, gerak tipu dan penjaga gawang”.
Shooting (menembak) adalah salah satu keterampilan individu dalam
permainan Sepakbola dengan tujuan memasukkan bola ke gawang lawan untuk
memenangkan pertandingan. Shooting merupakan salah satu komponen penting
dalam permainan sepakbola yang harus dilatih dengan harapan kualitas pemain
individu dan tim untuk menciptakan peluang dan kesempatan mencipkan gol.

3

Pada saat melakukan observasi di SSB BintangMuda Junior Tapsel, dapat
diamati permainan pemain masih belum tercapai seperti apa yang diharapkan
khususnya dari teknikShooting.Selama kurang lebih 7Hari (Seminggu) hari saya
melakukan observasi di SSB Bintang Muda Junior Tapsel ada beberapa masalah
yang terjadi pada pemain di Sekolah sepakbola tersebut termasuk dari segi teknik,
khususnya tekhnik Shooting yaitu : Perkenaan kaki dengan bola tidak tepat
mengakibatkan bola tidak terarah (melenceng) kea arah gawang, pemain masih
terlalu fokus melihat bola sehingga tembakan sering melenceng. Kemudian
kurangnya bentuk latihan yang diberikan oleh pelatih.
SSB Bintang Muda Junior Tapsel merupakan salah satu sekolah sepakbola
yang berlokasi di Desa Pargarutan Julu Tapsel yang beridiri pada tahun 2008.
Sekolah sepakbola ini diketuai oleh Kepala Desa sendiri Bapak Yusron Harahap.
Pelatih SSB Bintang Muda Junior Tapsel Bapak Elison Harahap dan mempunyai
asisten pelatih Bang Sofyan yang sekaligus menjadi pelatih penjaga gawang.
Sementara dalam pendanaan klub tersebut sebahagian berasal dari para pemain.
SSB Bintang Muda Junior Tapsel.

4

Untuk lebih jelas dapat dilihat pada tabel 1 di bawah ini :
Tabel 1 : Tes Pendahuluan Kemampuan Shooting Pada Atlet SSB Bintang Muda
Junior Tapsel Usia 12-15 Tahun
No

Nama

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

Azwar
Harahap
Ramadhon
Srg Hrp
Indra
Romy Nst
Jefri
Hariadi
Nabi
Ishak
Budi
Santoso
Ibrahim
Hrp
Tony
Sagala
Fahmi
simanjutta
Irmansyah
Hrp
Habib
Hamzams
Abdul
Malik
Rtg
Oji Rifai
Srg
Fahrizal
Hrp
Riski
Alfiansyah
Abidin Sir
Azansyah
Hsb
Rahmad
Hrp
Amrul Srg

Sasaran
1 2 3
3 2 2
3 5 3
1 1 1
3 5 2
1 3 1
1 1 1
3 3 1
5 5 3
1 1 1
1 3 5
2 2 2
3 3 1
1 5 3
2 1 2
2 2 3
3 5 1
2 2 1
1 1 1
1 2 2
3 3 3

Waktu (detik)
1
2
3
1,90 1,91 1,87
1,60 1,70 1,73
1,72 1,70 1,69
1,88 1,89 1,60
1,79 1,82 1,79
1,85 1,84 1,82
1,86 1,88 1,85
1,98 1,30 1,95
1,93 1,95 1,88
1,60 1,84 1,80
1,85 1,80 1,78
1,88 1,87 1,86
1,30 1,85 1,81
1,85 1,84 1,82
1,87 1,91 1,90
1,81 1,85 1,91
1,85 1,82 1,84
1,93 1,95 1,88
1,89 1,90 1,93
1,98 1,99 1,95

T. skor
Sasaran
58
68
47
68
53
47
58
68
47
68
53
58
68
53
58
68
53
47
53
63

T skor
Waktu
19
30
28
30
23
21
20
42
19
30
22
20
42
21
19
30
21
19
19
16

T Skor
Total
77
93
75
93
76
68
78
110
66
93
75
78
110
74
77
93
74
66
72
79

Tabel .2 :Norma Kemampuan Hasil Shooting Sepak Bola
Hasnan Said (1997)
Nilai
Klasifikasi
61-keatas
Baik (B)
53-60
Cukup (C)
46-52
Sedang (S)
37-45
Kurang (K)
≤ - 36
Kurang sekali (KS)
Sumber : Hasnan Said (1977:17)

T
Skor
39
46
38
46
38
34
39
55
33
46
38
39
38
37
39
46
37
33
36
40

K
K
S
K
S
K
KS
K
C
KS
S
K
K
C
K
K
S
K
KS
KS
K

5

Berdasarkan hasil tes kemampuan shooting, dari 20 atlet 4 orang (20%)
kategori kurang sekali, 10 orang (50%) kategori kurang, 4 orang (20%) kategori
sedang dan 2 orang (10%) kategori cukup. Dapat disimpulkan bahwa kemampuan
teknik shooting atlet SSB Bintang Muda Junior Tapsel perlu ditingkatkan agar
kemampuan teknik shootingnya menjadi lebih baik, sehingga pemanfaatan
peluang lebih maksimal dan menciptakan gol. Tentunya dengan gol yang tercipta
akan membawa kesebelasan tersebut memperoleh kemenangan atas lawannya.
Memasukkan bola kegawang lawan tentu saja bukan suatu pekerjaan yang
mudah, karena dibutuhkan teknik dasar, keterampilan dan kerja sama yang baik
serta memerlukan faktor fisik serta taktik dan strategi.Banyak bentuk atau metode
latihan teknik yang digunakan untuk meningkatkan keterampilan shooting.
Oleh karena itu, peneliti tertarik untuk membuat beberapa bentuk tahapan
latihan teknik shooting

untuk mencari apakah ada pengaruh tahapan latihan

teknik shooting tersebut pada kemampuan shooting nya. peneliti mencoba
mengadakan suatu penelitian tentang : Upaya peningkatan hasil shooting dengan
tahapan latihan teknik shooting.
Dalam hal ini peneliti melakukan pertimbangan-pertimbangan bahwa
shooting merupakan salah satu unsur yang sangat penting dalam permainan
sepakbola, karena tanpa penguasaan shooting yang baik mustahil sebuah gol akan
tercipta. Selain itu penelitian ini berusaha mendapatkan latihan yang efektif dalam
meningkatkan hasil shooting. Dengan mengadakan penelitian pada anak-anak usia
12-15 tahun merupakan sarana yang baik untuk mengembangkan metode belajar
atau latihan.

6

B. Identifikasi Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah diatas, maka dapat diidentifikasi
beberapa masalah sebagai berikut : Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi
shooting dalam sepakbola ? Bentuk latihan apa saja yang dapat mempengaruhi
peningkatan hasil shooting untuk menciptakan gol ? Apakah tahapan latihan
teknik shooting dapat meningkatkan hasil shooting untuk mendapatkan gol dalam
permainan sepakbola ?
C. Pembatasan Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah dan identifikasi masalah diatas, agar
tidak terlalu luas dan menyimpang dari tujuan penelitian maka dibuat pembatasan
masalah yaitu : Upaya peningkatan hasil shooting dengan tahapan latihan teknik
shooting terhadap pada Pemain Usia 12-15 tahun SSB Bintang Muda Junior
Tapsel Tahun 2015.
D. Rumusan Masalah
Dalam penelitian ini masalah yang akan diteliti dapat dirumuskan sebagai
berikut : Apakah tahapan latihan teknik shooting dapat meningkatkan hasil
shootingpada Pemain Usia 12-15 tahun SSB Bintang Muda Junior Tapsel Tahun
2015.
E. Tujuan Penelitian
Adapun yang menjadi tujuan penelitian adalah : Untuk meningkatkan hasil
shootingpada Pemain Usia 12-15 tahun SSB Bintang Muda Junior Tapsel Tahun
2015.

7

F. Manfaat Penelitian
Hasil dari penelitian diharapkan akan dapat memberikan manfaat untuk :
1. Sebagai sumbangan dalam memecahkan masalah dalam pencapaian prestasi
dalam keterampilan bermain sepakbola.
2. Sebagai masukan bagi pelatih sepakbola untuk meningkatkan keterampilan
shooting pada pemainnya.
3. Bermanfaat bagi kalangan yang berwenang dalam pembinaan sepakbola.
4. Bagi mahasiswa yang membaca penelitian ini, dapat menjadikan masukan
dalam menambah wawasan tentang keterampilan melakukan shooting dalam
permainan sepakbola.

44

DAFTAR PUSTAKA

Batty, Eric. C (1998). Latihan Sepakbola Metode Baru (Serangan). Bandung :
Plonir Jaya.
Cliffe, Giffort. (2007). Keterampilan Sepakbola. Yogyakarta : Citra Aji Parama
Harsono, (1998), Coaching dan Aspek-aspek Psikologis Dalam Coaching. Jakarta :
CV. Tambak Kesuma
Jose Segura Rius, (2001), Teaching The Skill Of Soccer, 900+ Exercise and Games.
Published by. Reedswain Publishing
Luxbacher, Joseph. A. (2004) Sepakbola. Jakarta : PT. Raja Grafindo.
Mielke, Danny, (2007). Dasar-dasar Sepakbola. Bandung: PT. Intan Sejati Pakar
Raya
Muchtar, Remi. (1992). Sepakbola Pembinaan Pemain, IKIP Negeri Medan
Nusri, Ardi.(2002). Diktat Sepakbola. Medan : Ilmu Keolahragaan. Universitas
Negeri Medan
Robert, Koger (2007). Latihan Dasar Sepakbola Remaja, Klaten: Saka Mitra
Kompetensi
Sajoto, (1998). Pembinaan Kondisi Fisik Dalam Olahraga. Depdikbud Dirjen Dikti
PPTK. Jakarta
Said Hasnan (1977) Tes Keterampilan Bermain Sepakbola, Jakarta, Departemen
Pendidikan dan Kebudayaan
Sucipto, Dkk.(2000). Sepakbola. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional,
Direktoral Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah
Sudjana, (2002). Metode Statistika. Bandung : Tarsito Bandung.
Tom Fleck, Ron Quin (2007). Panduan Latihan Sepakbola Andal. Jakarta Selatan :
PT Sunda Kelapa Pustaka
Bompa, Tudor. O. (1993). Theory and methology of training the key to athelete
performance. De buque law kendall/ hunt.

45

Ridwan Abdullah Sani & Sudiran. Penelitian Tindakan Kelas. Bandung :
Citapustaka Media Perintis.
Suryosubroto, B. (2009) Proses Belajar Mengajar Disekolah. Jakarta, Rineka Cipta

Dokumen yang terkait

PENGARUH LATIHAN SHOOTING MENUNGGU GILIRANDAN SHOOTING EMPAT PENEMBAK TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING BOLA PADA PEMAIN SEPAKBOLA USIA 14-15 TAHUN SSB BHINEKA MEDAN TAHUN 2016.

0 3 20

PENGARUH LATIHAN SHOOTING LARI ZIG-ZAG DENGAN LATIHAN SHOOTING MENGELILINGI CONE TERHADAP HASIL SHOOTING SEPAKBOLA PADA ATLET USIA 12-14 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA TASBIH MEDAN TAHUN 2015.

1 2 19

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING AFTER A RECEIVING DENGAN LATIHAN LATIHAN SHOOTING AFTER A BACK PASS TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING PADA ATLET USIA 15-16 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA (SSB) PT. HERPINTA TAHUN 2015 LABUHAN BATU.

0 2 23

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN DRIBBLING DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA MELALUI LATIHAN OBSTACLE COURSE PADA PEMAIN PUTRA USIA 10-12 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA GUMARANG TAHUN 2016.

0 3 19

PERBEDAAN PENGARUH VARIASI LATIHAN SHOOTING AFTER RECEIVING DENGAN LATIHAN SHOOTING AFTER A PASS FROM BEHIND TERHADAP PENINGKATAN HASIL SHOOTING PADA PEMAIN USIA 13-15 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA (SSB) BINTANG MUDA BINJAI TAHUN 2016.

0 4 23

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN PRESSURE SHOOTING DRILL DAN LATIHAN SHOOTING AFTER RECEIVING TERHADAP HASIL SHOOTING ATLET USIA 15-17 TAHUN SEKOLAH SEPAKBOLA AGTAGANA FC PERBAUNGAN TAHUN 2015.

0 5 23

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN ZIG-ZAG TRAJECTORY WITH THE BALL DAN CURVING-LINE TRAJECTORY WITH THE BALL TERHADAP PENINGKATAN HASIL MENGGIRING BOLA PADA PEMAIN SEPAKBOLA USIA 15-16 TAHUN SSB BINTANG MUDA JUNIOR TAPSEL TAHUN 2013.

0 3 22

UPAYA MENINGKATKAN HASIL SHOOTING DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA MELALUI VARIASI LATIHAN PADA PEMAIN SEPAKBOLA USIA 11-12 TAHUN DI SSB PUTRA TEMBUNG RAMADHAN POHAN TAHUN 2013.

0 2 23

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN SHOOTING MENUNGGUGILIRAN DENGAN LATIHAN SHOOTING PERMAINAN EMPAT PENEMBAK TERHADAPPENINGKATAN HASIL SHOOTING PADA PEMAIN SEPAKBOLA USIA 13-16 TAHUN DISSB PATRIOT MEDAN TAHUN 2013.

0 2 23

UPAYA MENINGKATKAN HASIL LATIHAN SHOOTING MELALUI TEKNIK LATIHAN SHOOTING PADA ATLET SSB USIA 13-15 TAHUN BINTANG UTARA LABUHANBATU TAHUN 2013.

0 1 22