Indikator Keberhasilan Metode Penelitian

G. Indikator Keberhasilan

Indikator keberhasilan dalam penelitian tindakan kelas ini 85 dari seluruh siswa memperoleh nilai 70 keatas atau jumlah siswa yang belajar tuntas meningkat. Hal tersebut berdasarkan standar ketuntasan belajar mengajar SKBM yang ditetapkan di SD Negeri 2 Cibogo kecamatan Lembang kabupaten Bandung Barat. H. Pokok Bahasan Benda dan sifatnya Standar Kompetensi 6. Memahami beragam sifat dan perubahan wujud benda serta berbagai cara penggunaan benda berdasarkan sifatnya. Kompetensi Dasar 6.1 Mengidentifikasi wujud benda padat, cair dan gas memiliki sifat tertentu. Benda – benda yang ada di sekitarmu bermacam – macam. Benda – benda tersebut apabila dikelompokkan menjadi tiga wujud, antara lain: 1. Benda padat, contohnya pensil, tas, bangku; Benda padat adalah benda yang wujudnya padat. Sifat benda padat mempunyai bentuk dan volume yang tetap tidak berubah-ubah 2. Benda cair, contohnya air, air the, kecap, sirup, minyak tanah; Benda cair adalah benda yang wujudnya cair. Sifat benda cair antara lain: a. Benda cair berubah bentuk sesuai dengan bentuk ruang atau wadah yang di tempatinya. b. Benda cair memiliki berat. c. Benda cair tenang selalu mendatar. d. Benda cair mengalir ketempat yang lebih rendah. e. Benda cair dapat menekan ke segala arah. f. Benda cair meresap melalui celah - celah kecil. 3. Benda gas, contohnya oksigen. Kita bernapas memerlukan oksigen yang terdapat pada udara. Udara ada dimana-mana dan dapat kita rasakan, tetapi tidak dapat kita lihat. Sifat benda gas antara lain : a. Udara terdapat dimana-mana dan dapat menempati ruang. b. Udara mepunyai berat. c. Udara memberi tekanan. BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Dalam melaksanakan Penelitian, penulis menggunakan metode penelitian tindakan kelas PTK. Penelitian tindakan kelas PTK sudah dikenal lama dalam dunia pendidikan. Istilah dalam bahasa Inggris adalah Classroom Action Research CAR. Penelitian Tindakan Kelas PTK merupakan bagian dan penelitian tindakan action research yang dilakukan oleh guru dan dosen di kelas sekolah dan perguruan tinggi tempat ia mengajar yang bertujuan memperbaiki dan meningkakan kualitas dan kuantitas proses pembelajaran di kelas. Penelitian Tindakan Kelas suatu kegiatan ilmiah yang terdiri dan Penelitian + Tindakan + Kelas Iskandar, 2009:20 1. Penelitian merupakan Kegiatan mencermati suatu objek, menggunakan aturan metodologi untuk memperoleh data atau informasi yang bermanfaat untuk meningkatkan mutu suatu hal yang menarik minat dan penting bagi peneliti. 2. Tindakan merupakan suatu gerak kegiatan yang sengaja dilakukan dengan tujuan tertentu yang dalam penelitian berbentuk rangkaian siklus kegiatan. 3. Kelas merupakan sekelompok peserta didik yang sama dan menerima pelajaran yang sama dan seorang guru. Suharsimi, Arikunto Iskandar, 2009:21 menyatakan bahwa Penelitian Tindakan Kelas PTK merupakan suatu pencermatan terhadap kegiatan pembelajaran berupa sebuah tindakan, yang sengaja dimunculkan dan terjadi dalam sebuah kelas secara bersamaan. Kunandar, Iskandar, 2009:21 penelitian tindakan action research merupakan suatu kegiatan yang dilakukan oleh guru atau bersama-sama dengan orang lain kolaborasi yang bertujuan untuk memperbaikimeningkatkan mutu proses pembelajaran di kelasnya. Dari pengertian beberapa pakar dapat penulis ringkaskan bahwa penelitian tindakan kelas adalah penelitian yang dilakukan oleh seorang guru sekaligus sebagai peneliti dengan tujuan memperbaiki dan meningkatkan hasil pembelajaran siswa melalui refleksi diri. Keberhasilan dari suatu penelitian salah satunya ditunjang oleh metode penelitian yang tepat. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian tindakan kelas class room action dengan model PTK yang dikembangkan oleh Kemmis dan Mctaggart Rochiati, 2008:66, penelitian tindakan merupakan adalah salah satu penelitian dalam memecahkan masalah pembelajaran melalui tindakan nyata dengan tujuan untuk memperbaiki proses dan hasil pembelajaran.

B. Model PTK yang Dikembangkan

Dokumen yang terkait

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MENGENAI MATERI PESAWAT SEDERHANA : Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas V SDN 3 Cibogo, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat.

0 1 33

PENERAPAN PENDEKATAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GAYA DAPAT MEMPENGARUHI BENTUK BENDA (PENELITIAN TINDAKAN KELAS DILAKSANAKAN PADA SISWA KELAS IV SDN 4 CIBODAS KECAMATAN LEMBANG KABUPATEN BANDUNG BARAT).

0 3 29

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTIK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA TENTANG TANAH (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V di SDN 02 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat).

0 1 43

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI PADA PEMBELAJARAN IPA TENTANG RANGKA TUBUH MANUSIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN CIBANTENG BANDUNG BARAT.

0 0 30

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI PADA PEMBELAJARAN IPA TENTANG RANGKA TUBUH MANUSIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN CIBANTENG BANDUNG BARAT.

0 0 33

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI PADA PEMBELAJARAN IPA TENTANG RANGKA TUBUH MANUSIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN CIBANTENG BANDUNG BARAT.

0 0 30

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA TENTANG BENDA DAN SIFATNYA DENGAN PENERAPAN METODE INQUIRI DI KELAS IV SDN 2 CIBOGO KECAMATAN LEMBANG KABUPATEN BANDUNG BARAT.

0 0 45

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA TENTANG BENDA DAN SIFATNYA DENGAN PENERAPAN METODE INQUIRI DI KELAS IV SDN 2 CIBOGO KECAMATAN LEMBANG KABUPATEN BANDUNG BARAT.

0 1 35

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA DENGAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME TENTANG STRUKTUR TUMBUHAN DI KELAS IV SDN 2 JATI KECAMATAN SAGULING KABUPATEN BANDUNG BARAT.

0 0 32

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG CAHAYA DAN SIFAT – SIFATNYA MELALUI PENGGUNAAN METODE INQUIRI PADA SISWA KELAS VI SDN BALAGEDOG I KECAMATAN SINDANGWANGI Kusnadi Guru SDN Balagedog I ABSTRAK - UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG CAHAY

0 0 7