Karakteristik Responden Karakteristik Responden 1. Karakteristik

4 Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di SD Negeri 01 Gayamdompo Kabupaten Karanganyar dapat diketahui bahwa tingkat pengetahuan anak sekolah dasar mengenai pemilihan makanan jajanan sebelum diberikan pendidikan gizi mayoritas memiliki tingkat pengetahuan yang baik yaitu sebanyak 33 siswa 67,35, sedangkan responden yang memiliki tingkat pengetahuan tidak baik yaitu sebanyak 16 siswa 32,65. Persentase yang tinggi pada tingkat pengetahuan responden yang baik dapat disebabkan oleh kualitas bapakibu guru dalam mengajar serta materi yang diberikan sekolah lebih menunjang, dimana terdapat materi mengenai gizi pada pelajaran IPA.

b. Pengetahuan siswa

tentang makanan jajanan sesudah diberikan pendidikan gizi Pengetahuan siswa mengenai pemilihan makanan jajanan sesudah diberikan pendidikan gizi diperoleh hasil rata-rata sebesar 20,04 dengan persentase 80,16. Skor tingkat pengetahuan terendah yaitu 16 dengan presentase 64 dan skor tingkat pengetahuan tertinggi yaitu 23 dengan presentase 92. Penggunaan media video digital dengan memanfaatkan perkembangan teknologi merupakan cara untuk meningkatkan pengetahuan melalui pendidikan gizi sehingga diharapkan dapa mempermudah dalam penyampaian informasi. Hasil analisis untuk pengetahuan siswa di SD Negeri 01 Gayamdompo Kabupaten Karanganyar sesudah diberikan pendidikan gizi diperoleh hasil sebagai berikut: Tabel 11. Pengetahuan siswa tentang pemilihan manakan jajanan sesudah diberikan pendidikan gizi Tingkat Pengetahuan Jumlah n Persentase Baik 44 89,80 Tidak Baik 5 10,20 Total 49 100 Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di SD Negeri 01 Gayamdompo Kabupaten Karanganyar dapat diketahui bahwa tingkat pengetahuan anak sekolah dasar mengenai pemilihan makanan jajanan sesudah diberikan pendidikan gizi mayoritas memiliki tingkat pengetahuan yang baik meningkat dari sebelum diberikan pendidikan gizi yaitu sebanyak 44 siswa 89,80, sedangkan responden yang memiliki tingkat pengetahuan tidak baik menurun dari sebelum diberikan pendidikan gizi yaitu sebanyak 5 siswa 10,20. Pengetahuan gizi anak sangat berpengaruh terhadap pemilihan makanan jajanan. Pengetahuan anak dapat diperoleh baik secara internal maupun eksternal. Untuk pengetahuan secara internal yaitu pengetahuan yang berasal dari dirinya sendiri berdasarkan pengalaman hidup, sedangkan secara eksternal yaitu pengetahuan yang berasal dari orang lain, sehingga pengetahuan anak tentang gizi bertambah Solihin, 2005. Tingkat Pengetahuan Jumlah n Persentase Baik 33 67,35 Tidak Baik 16 32,65 Total 49 100

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENDIDIKAN TENTANG MAKANAN JAJANAN MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO DIGITAL TERHADAP PENGETAHUAN Pengaruh Pendidikan Tentang Makanan Jajanan Menggunakan Media Video Digital Terhadap Pengetahuan Siswa Di Sdn 01 Gayamdompo Kecamatan Karanganyar Kabupaten K

0 2 17

PENDAHULUAN Pengaruh Pendidikan Tentang Makanan Jajanan Menggunakan Media Video Digital Terhadap Pengetahuan Siswa Di Sdn 01 Gayamdompo Kecamatan Karanganyar Kabupaten Karanganyar.

0 5 5

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Pendidikan Tentang Makanan Jajanan Menggunakan Media Video Digital Terhadap Pengetahuan Siswa Di Sdn 01 Gayamdompo Kecamatan Karanganyar Kabupaten Karanganyar.

0 2 4

NASKAH PUBLIKASI PENGARUH PENDIDIKAN GIZI TENTANG ANEMIA DENGAN MEDIA ANIMASI TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN GIZI REMAJA PUTRI DI SMPN 01 TASIKMADU KARANGANYAR.

0 2 10

PENDAHULUAN Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Keamanan Makanan Jajanan Antara Sebelum dan Sesudah Pendidikan Media Cergam Di SMP Negeri 1 Kebakkramat Karanganyar.

0 2 6

PUBLIKASI KARYA ILMIAH PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG KEAMANAN Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Keamanan Makanan Jajanan Antara Sebelum dan Sesudah Pendidikan Media Cergam Di SMP Negeri 1 Kebakkramat Karanganyar.

0 2 14

PUBLIKASI KARYA ILMIAH PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG KEAMANAN Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Keamanan Makanan Jajanan Antara Sebelum dan Sesudah Pendidikan Media Cergam Di SMP Negeri 1 Kebakkramat Karanganyar.

0 3 14

PENDAHULUAN Pengaruh Tayangan Media Televisi Edukasi Dan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Budi Pekerti Siswa Kelas 5 Sd Negeri 01 Gayamdompo Kecamatan Karanganyar Kabupaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 1 16

PENDAHULUAN PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT TENTANG PENCEGAHAN TUBERKULOSIS PARU DI DUSUN KAYANGAN KECAMATAN KARANGANYAR KABUPATEN KARANGANYAR.

0 0 9

PENGARUH MEDIA KOMIK TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG MAKANAN JAJANAN PADA SISWA KELAS V DI SDN 17 PONTIANAK UTARA - Repository UM Pontianak

0 4 92