TUJUAN PEMBELAJARAN : MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN :

busana pesta secara basah MENANYA 5. Menanyakan tentang alat dan bahan untuk mewarnai gambar sketsa busana pesta dengan teknik penyelesaian basah 6. Menanyakan cara menyelesaikan gambar sketsa busana pesta dengan teknik penyelesaian basah MENGUMPULKAN INFORMASI 2. Mencari informasi tentang penyelesaian gambar sketsa busana pesta secara basah melalui media cetakelektonik dan dunia industri MENGASOSIASIKAN 3. Menyusun ringkasan informasi tentang penyelesaian gambar sketsa busana pesta secara basah melalui media cetakelektronik dan dunia industri. MENGOMUNIKASIKAN 3. Menyampaikan hasil ringkasan informasi tentang penyelesaian gambar busana pesta secara basah C. Penutup 7. Siswa mendengarkan kesimpulan dari hasil pembelajaran yang telah 30 menit dipelajari 8. Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan membuat catatan penguasaan materi. 9. Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah dicapai. 10. Siswa menyepakati tugas yang harus dilakukan berkaitan dengan pembuatan sketsa busana pesta 11. Siswa mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru 12. Siswa menjawab sapaan guru Pertemuan kedua praktik Kegiatan Desakripsi Alokasi Waktu d. Pendahuluan 6. Siswa menjawab sapaan guru, berdoa, dan mengkondisikan diri siap belajar. 7. Siswa bertanya kepada guru berkaitan dengan identifikasi diri yang dibutuhkan sebagai warga negara yang baik. 8. Siswa mendengarkan guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan memberikan penjelaskan tentang manfaat menguasai materi pembelajaran 9. Siswa mendengarkan informasi tentang penilaian yang akan diberikan oleh guru kepada siswa 10. Siswa mendengarkan informasi yang disampaikan 15 menit guru tentang pokok-pokok cakupan materi pembelajaran. e. Kegiatan inti MENGAMATI 1. Melakukan studi pustaka mengenai teknik penyelesaian gambar busana pesta secara basah 2. Menyimak penjelasan guru sekilas tentang teknik penyelesaian gambar busana pesta secara basah MENANYA 1. Menyanyakan cara membuat penyelesaian gambar busana pesta secara basah MENGUMPULKAN INFORMASI 1. Mencari informasi tentang langkah-langkah membuat penyelesaian gambar busana pesta secara basah melalui media cetakelektronik dan dunia industri. MENGASOSIASIKAN 1.Membuat penyelesaian gambar busana pesta secara basah MENGOMUNIKASIKAN 1. Mempresentasikan hasil penyelesaian gambar sketsa busana pesta secara basah 90 menit f. penutup 1. Siswa mendengarkan kesimpulan dari hasil pembelajaran yang telah dipelajari 2. Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan membuat catatan penguasaan 30 menit materi. 3. Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah dicapai. 4. Siswa menyepakati tugas yang harus dilakukan berkaitan dengan pembuatan sketsa busana pesta 5. Siswa mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru 6. Siswa menjawab sapaan guru

Q. PENILAIAN :

1. Penilaian Proses dan hasil belajar KISI-KISI PEWARNAAN TEKNIK BASAH Nama Sekolah : SMK N 3 Magelang Program studi keahlian : Tata Busana Kompetensi Keahlian : Tata Busana Mata Pelajaran : Desain Busana No Sub Kompetens i Keriteria Unjuk Kerja Materi Uji Metode Indikator Soal Keterangan No Bentuk Jml 2.Teknik penyelesai an basah Penjelasan tentang penyelesaian basah Pengertian penyelesaian teknik basah Tes tertulis yang dimaksud dengan penyelesaian teknik basah adalah… 1 Essay 1 1. Teknik pewarnaan atau penyelesaian desain sketsa busana secara basah yaitu teknik penyelesaian atau pewarnaan desain busana dengan menggunakan cat air alat dan bahan penyelesaian teknik basah Penjelasan alat dan bahan untuk membuat penyelesaian teknik basah Tes Tertulis Sebutkan dan jelaskan alat dan bahan 2 Essay 1 2. Pensil, peraut, penghapus, kertas, tissue, cat air, pallet cat air, air Langkah kerja penyelesaian teknik basah Penjelasan langkah kerja penyelesaian teknik basah Tes tertulis Jelaskan langkah kerja penyelesaian desain busana pesta secara 3 Essay 1 3 hapus garis tuntunan dengan cara diketuk agar tidak merusak permukaan kertas. a. Warnai bagian kulit yang tidak tertutup busana b. Ketika ingin mewarna suatu gambar warnailah gambar busana yang paling