Pengadaan Tempat Jimpitan Program Fisik

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Alamat: Karangmalang, Caturtunggal, Depok, Sleman 21 6 Sasaran Pemuda dan Warga Pedukuhan Ciren serta mahasiswa KKN UNY Kelompok 30. 7 Jumlah Peserta Warga yang datang berjumlah ± 40 orang warga Pedukuhan Ciren. 8 Sambutan Peserta Partisipasi dari masyarakat pada kegiatan gotong royong pembersihan dan pembuatan penguat jalan perbatasan di RT 02 sangat baik, mereka sangat mendukung kegiatan ini karena membawa dampak dan pengaruh yang besar terhadap kehidupan mereka. 9 Biaya Tidak ada. 10 Sumber Dana Tidak ada. 11 Hambatan dan Cara Mengatasi Kurangnya peralatan gotong royong yang ada di Pedukuhan Ciren. Hal ini menyebabkan ada beberapa warga Pedukuhan yang tidak bekerja dan hanya melihat saja. Oleh karena itu warga yang tidak membawa peralaan gotong royong membantu menaikan sera menurunkan batu dari mobil bak yang ada. 12 Hasil yang dicapai Kegiatan gotong royong ini berhasil membersihkan dan membuat penguat jalan yang ada di perbatasan Pedukuhan Ciren yang ada di RT 02, meskipun penguat yang di buat belum seluruhnya menutupi badan jalan di jalan perbatasan. Hal ini dikarenakan jatah batu yang belum tentu setiap minggu ada.

g. Pengadaan Tempat Jimpitan

1 Nama Kegiatan Pengadaan Tempat Jimpitan LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Alamat: Karangmalang, Caturtunggal, Depok, Sleman 22 2 TujuanKegiatan • Memberikan tempat jimpitan untuk semua warga supaya dapat dipergunakan dengan baik; • Memudahkan panitia jimpitan untuk mengambil jimpitan beras di rumah-rumah warga; • Memberikan penjelasan kepada warga untuk mengisi tempat jimpitan serta pemberitahuan mengenai waktu pengambilan jimpitan; 3 Manfaat Kegiatan • Terpasangnya tempat jimpitan di rumah warga. • Panitia jimpitan dapat mengambil jimpitan di rumah warga pada malam hari dikarenakan sudah terpasang tempat jimpitan diluar rumah warga sehingga tidak perlu membangunkan warga ketika waktu pengambilan jimpitan larut malam. • Menciptakan ketertiban warga untuk selalu mengisi jimpitan pada tempat yang sudah disediakan. 4 Waktu • Jumat, 20 Maret 2015, 15.00 – 16.00 WIB. • Minggu, 22 Maret 2015, 10.00 – 12.00 WIB. 5 Sasaran Pemuda RT 01, Warga RT 01, KKN UNY Kelompok 30. 6 JumlahPeserta 7 pemuda RT 02 dan 10 anggota KKN UNY Kelompok 30. 7 SambutanPeserta Pemuda antusias untuk membantu memasangkan jimpitan ke seluruh rumah warga. Pemuda berterimakasih kepada TIM KKN UNY Kelompok 30 karena telah memberikan tempat jimpitan. 8 Biaya Rp 10.000,- 9 Sumber Dana Mahasiswa KKN UNY Kelompok 30. LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Alamat: Karangmalang, Caturtunggal, Depok, Sleman 23 10 Hambatan dan Cara Mengatasi Kegiatan pemasangan jimpitan berbarengan dengan gotong royong warga membangun gapuro sehingga pemuda tidak dapat semuanya membantu. Oleh karena itu, pemuda yang bersedia ikut untuk memasang tempat jimpitan dibagi menjadi dua kelompok yang masing- masing didampingi oleh mahasiswa KKN Kelompok 30. 11 Hasil yang dicapai Kegiatan pemasangan jimpitan berjalan dengan baik. Pemuda RT 01 dapat bekerjasama dengan Tim KKN UNY Kelompok 30. Tempat jimpitan sudah terpasang di seluruh rumah warga RT 01 yaitu sebanyak 44 rumah.

2. Program Non Fisik