Radar Radio Ddetection and Ranging, yang berarti deteksi dan penjarakan

117 kali digunakan pada tahun 1941, menggantikan istilah dari singkatan Inggris RDF Radio Directon Finding. Gelombang radio kuat dikirim dan sebuah penerima mendengar gema yang kembali. Dengan menganalisa sinyal yang dipantulkan, pemantul gema dapat ditentukan lokasinya dan kadang-kadang ditentukan jenisnya. Walaupun sinyal yang diterima kecil, tapi radio sinyal dapat dengan mudah dideteksi dan diperkuat.

5. Sonar sound navigation and ranging, merupakan istilah Amerika yang

pertama kali digunakan semasa Perang Dunia, yang berarti penjarakan dan navigasi suara, adalah sebuah teknik yang menggunakan penjalaran suara dalam air untuk navigasi atau mendeteksi kendaraan air lainnya. Sementara itu, Inggris punya sebutan lain untuk sonar, yakni ASDIC Anti-Submarine Detection Investigation Committee. Sonar merupakan sistem yang menggunakan gelombang suara bawah air yang dipancarkan dan dipantulkan untuk mendeteksi dan menetapkan lokasi obyek di bawah laut atau untuk mengukur jarak bawah laut. Sejauh ini sonar telah luas digunakan untuk mendeteksi kapal selam dan ranjau, mendeteksi kedalaman, penangkapan ikan komersial, keselamatan penyelaman, dan komunikasi di laut. Itu adalah sebagain kecil contoh peralatan yang digunakan sebagai alat bantu menntukan arah di atas kapal, atau yang lazim disebut sebagai peralatan navigasi di lautkapal.

B. Kegiatan Belajar

1. Tujuan Pembelajaran

a Melalui kegiatan pembelajaran ini siswa diajak untuk mengetahui aktifitas Navigasi Navigation. b Selanjutnya siswa diajak untuk lebih dalam memahami peristilahan Maritime English secara praktis dalam hal Navigasi Navigation berikut peristilahannya. 118 c Terkait dengan kompetensi grammar, siswa diarahkan untuk mengathui penggunaan kalimatklausa pengandaian atau Conditional clauses Conditional types yang sering digunakan dalam aktifitas berbahasa Inggris maritim dan perkapalan.

2. Uraian Materi

Marine navigation is literally the moving of a vessel from one place to another the word navigation comes from Latin: navis = ship, agere =move . All navigation, whether it is done by reading the stars or by GPS, involves locating the navigator s position by using the known locations of other things. An essential tool in navigation is the nautical chartwhich, unlike conventionalmaps, gives information about: water depth, the nature of the seabed, hazards to shipping, the location of landmarks visible from the sea, man- made navigational aids such as buoys and lighthouses, details about coastline, hazards to shipping – both natural and man-made, information about tides and currents and details about harbours and bridges. Nautical charts are marked with lines of latitude north —south and lines of longitude east -– west.¿ese are expressed in degrees, minutes and seconds. Mostly positions are given with respect to latitude and longitude. These are given, latitude firrst and look like this: 49°3002 N, 123°3030 W. Modern navigation techniques use positioning provided by satellites. Otherwise it is done by plotting lines of position and direction expressed as bearings . A navigator draws two lines of position and his position is where the two lines intersect. The exercises in this unit focus on expressing measurement within the context of basic nautical navigation: position, bearings, speed, time and distance. Positions are expressed in degrees and minutes of latitude and longitude. Latitude is the position north or south of the equator and longitude is position east or west