Pengertian Rasio Keuangan Macam-macam Rasio Keuangan Tujuan Analisis Rasio Keuangan

18 2.8 Analisa break event Adalah Suatu analisa untuk menentukan tingkat penjualan yang harus dicapai oleh suatu perusahaan agar perusahaan tak menderita kerugian tetapi juga belum memperoleh keuntungan. Dengan analisis break event ini juga akan diketahui berbagai tingkat keuntungan kerugian berbagai tingkat penjualan. Metode dan Teknik analisa manapun yang digunakan, kesemuanya adalah merupakan permulaan dari proses analisa yang diperlukan untuk menganalisis laporan keuangan dan setiap metode mempunyai tujuan yang sama, yaitu untuk membuat data yang lebih mengerti sehingga dapat digunakan sebagai dasar pengambilan keputusan bagi pihak – pihak yang membutuhkan.

2.3. Analisis Rasio Keuangan

2.3.1 Pengertian Rasio Keuangan

Rasio keuangan menggambarkan suatu hubungan perimbangan antar suatu jumlah tertentu dengan menggunakan alat- alat analisis berupa rasio yang dapat memberikan baik buruknya keadaan posisi keuangan suatu perusahaan terutama apabila angka ratio tersebut dibandingkan dengan ratio pembanding yang digunakan sebagai standar. Munawir, 2001 : 64 Sedangkan definisi lain adalah Cara penting untuk mengetahui hubungan-hubungan yang bermakna diantara komponen – komponen 19 dari laporan keuangan sebagai alat untuk mengetahui kondisi keuangan perusahaan Simamora, 1999 : 357 Jadi, dari pengertian diatas dapat disimpulkan bahwa analisis rasio keuangan merupakan suatu hubungan perimbangan antar jumlah tertentu untuk mengetahui perkembangan kondisi keuangan perusahaan dengan memperlihatkan hubungan yang saling mempengaruhi.

2.3.2 Macam-macam Rasio Keuangan

Angka rasio dapat dikelompokkan menjadi dua golongan. Golongan pertama berdasarkan sumber data keuangan yang merupakan unsur dari angka rasio, sedangkan golongan kedua didasarkan pada tujuan penganalisaan. Riyanto,1998 : 42. 1. Berdasarkan sumber data keuangan yaitu : 1.1 Rasio-rasio neraca Yaitu semua rasio yang semua datanya diambil dan bersumber dari neraca 1.2 Rasio-rasio laba rugi Yaitu semua rasio yang datanya bersumber dari laporan rugi laba 1.3 Rasio antar keuangan Yaitu semua rasio yang datanya bersumber dari neraca dan laporan rugi laba, misalnya tingkat perputaran persediaan, tingkat perputaran piutang. 20 2. Rasio berdasarkan tujuan penganalisaan ada tiga macam yaitu : 2.1 Rasio likuiditas : rasio bertujuan untuk menilai kemampuan perusahaan dalam melunasi kewajiban lancarnya. 2.2 Rasio solvabilitas : rasio bertujuan untuk menilai kemampuan perusahaan dalam memenuhi seluruh kewajiban finansial pada saat likuidasi. 2.3 Rasio rentabilitas : rasio bertujuan untuk menilai kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba.

2.3.3 Tujuan Analisis Rasio Keuangan

Dikaitkan dengan mereka yang berkepentingan dengan laporan keuangan suatu perusahaan manajer, pemilik, perusahaan, investor, pemerintah, karyawan, pihak lainnya maka tujuan Analisis yaitu : – Untuk mengetahui kondisi finansial perusahaan yang bersangkutan Dengan mengadakan evaluasi tiap – tiap pos dan neraca misalnya, dapat diketahui kemampuan perusahaan terhadap kewajiban-kewajibannya dalam hal ini Likuiditas dan Solvabilitas perusahaan. – Untuk mengetahui efisiensi dan perkembangan perusahaan Dengan Laporan rugi laba misalnya, dapat diketahui Rentabilitas perusahaan, makin tinggi tingkat rentabilitasnya maka makin efisiensi atas penggunaan modal dalam perusahaan. 21

2.4. Likuiditas

Dokumen yang terkait

Tinjauan Hukum Pengawasan Pt Kereta Api Indonesia (PERSERO) Terhadap Penyelenggaran Pengangkutan Penumpang Dan Barang Menurut Undang-UNDANG Nomor 23 Tahun 2007 Tentang Perkeretaapian.

3 62 87

HUBUNGAN INTENSITAS KEBISINGAN DENGAN TINGKAT STRES KERJA PADA PEGAWAI DI PT KERETA API INDONESIA ( PERSERO ) DAOP IV SEMARANG TAHUN 2010

5 48 90

Pengaruh Kepemimpinan dan Pengawasan terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero)di Kantor DAOP IV Semarang

0 2 5

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT KERETA API INDONESIA (Persero) DI Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) Di Kantor Daop IV Semarang.

0 1 17

PENDAHULUAN Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) Di Kantor Daop IV Semarang.

0 0 8

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT KERETA API INDONESIA (Persero) Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) Di Kantor Daop IV Semarang.

0 3 14

(ABSTRAK) HUBUNGAN INTENSITAS KEBISINGAN DENGAN TINGKAT STRES KERJA PADA PEGAWAI DI PT KERETA API INDONESIA ( PERSERO ) DAOP IV SEMARANG TAHUN 2010.

0 1 3

Analisis Kesalahan Faktur Pajak di PT. Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP IV Semarang Yang Dilakukan Oleh Lawan Transaksi - Unika Repository

0 0 13

PELAKSANAAN TANGGUNG JAWAB PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) TERHADAP PENUMPANG YANG MENGALAMI KERUGIAN (STUDI KASUS PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) DAOP IV SEMARANG) - Unika Repository

0 0 12

BAB IV PEMBAHASAN 4.1 Jenis-jenis Uang Muka Dalam Transaksi Pembelian di PT. Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP IV Semarang - Pengenaan Pajak PPh Pasal 23 Atas Uang Muka Dinas Sementara (UMDS) Di PT. Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP IV Semarang - Unik

0 0 14