Analisis ProsesProcedur Yang Sedang Berjalan Flow Map Yang Sedang Berjalan Context Diagram Diagram Kontek Yang Sedang Berjalan Data Flow Diagram DFD yang Sedang Berjalan

27 |

BAB IV ANALISIS KERJA PRAKTEK

4.1 Analisis Sistem

Rancangan sistem merupakan tahapan untuk menggambarkan model baru yang akan dibuat. Tahapan ini sangat penting untuk menentukan baik tidak atau cocok tidaknya sistem yang berjalan ataupun sistem baru yang akan dibuat. Tahapan ini berisi tentang yaitu perancangan diagram,  Analisi prosesprosedure yang sedang berjalan  Flow map  Diagram kontek  Data flow diagram Pada sistem Aplikasi Buku Tamu Internet Public Umum yang sedang berjalan.

4.1.1 Analisis ProsesProcedur Yang Sedang Berjalan

Adapun prosedur permohonan izin menggunakan komputer di internet public umum di Diskominfo adalah sebagai berikut; 1. Tamuuser mengisi buku tamu dan memberikan kartu pengenal. 2. Operator memeriksa data di buku tamu dengan kartu pengenal. 3. Jika sesuai maka buku tamudata tamu diberikan pada kepala bagian untuk di Acc, jika tidak sesuai maka tamu harus mengisi ulang buku tamu. 4. Operator mengarsipkan data yang di Acc, menentukan komputer yang akan dipakai oleh tamuuserdan mengarsipkan lagi data komputer yang dipakai 28 | 5. Tamuuser mendapatkan no komputer yang boleh digunakan oleh tamuuser tersebut.

4.1.2 Flow Map Yang Sedang Berjalan

Flowmap merupakan sebuah diagram alir yang menunjukan arus dari dokumen,aliran-aliran data fisik,entitas-entitas sistem informasi dan kegiatan operasi yang berhubungan dengan sistem informasi,Flowmap dapat dilihat pada gambar 4.1 berikut: gambar 4.1 flowmap data tamu dan sistem yang sedang berjalan 29 |

4.1.3 Context Diagram Diagram Kontek Yang Sedang Berjalan

Diagram konteks adalah model atau pola yang menggambarkan hubungan sistem dengan lingkungan luar.dan mengenai hubungan antar entitas-entitas, dan unsur-unsur organisasi yang berhubungan dengan sumber data yang berjalan atau yang sedang berjalan. Gambar 4.2 diagram konteks Data tamu yang akan sedang berjalan

4.1.4 Data Flow Diagram DFD yang Sedang Berjalan

Data Flow Diagram adalah refresentasi grafik dari sebuah sistem. DFD menggambarkan sebuah sistem yang telah ada atau baru yang akan dikembangkan secara logika tanpa mempertimbangkan lingkungan fisik dimana data tersebut akan disimpan. 30 | Data Flow Diagram level 1 Buku Tamu Internet Public Umum yang akan sedang berjalan Proses.1 Mencatat biodata Usertamu Buku data tamu Proses.2 Kepala Bag Operator Gambar 4.3Data Flow Diagram level 1 Data Tamu yang akan sedang berjalan 31 | 4.2 Usulan Perancangan Sistem 4.2.1 Tujuan Perancangan Sistem