Alur Penelitian Etika Penelitian

3.11 Etika Penelitian

Penelitian ini telah melalui uji kelulusan etik dengan nomor 204UN26.8DL2017 oleh komisi etik penelitian Fakultas Kedokteran Universitas Lampung untuk mendapatkan persetujuan etik. Penelitian ini menggunakan manusia sebagai subjek penelitian, oleh sebab itu diperlukan informed consent dari mahasiswa yang dijadikan responden.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Berdasarkan hasil yang diperoleh dalam penelitian ini, maka dapat disimpulkan bahwa: 1. Terdapat hubungan antara kebiasaan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa tahun ketiga Fakultas Kedokteran Universitas Lampung. 2. Terdapat hubungan antara keaktifan berorganisasi dengan prestasi belajar mahasiswa tahun ketiga Fakultas Kedokteran Universitas Lampung. 3. Kebiasaan belajar mahasiswa pada penelitian ini terbanyak pada kategori tinggi, kemudian diikuti kategori kebiasaan belajar sangat tinggi, selanjutnya kategori kebiasaan belajar sedang, dan mahasiswa yang memiliki kategori kebiasaan belajar rendah. 4. Tingkat keaktifan berorganisasi mahasiswa pada penelitian ini terbanyak pada kategori tinggi, kemudian diikuti kategori keaktifan berorganisasi sangat tinggi, selanjutnya kategori sedang, dan mahasiswa yang memiliki kategori keaktifan organisasi rendah.

5.2 Saran

Dari hasil penelitian yang dilakukan maka peneliti akan memberikan saran untuk peneliti selanjutnya, mahasiswa, dan bagi institusi pendidikan. Adapun saran-saran tersebut adalah: 1. Saran untuk peneliti selanjutnya a. Dapat melakukan penelitian terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi belajar mahasiswa dan aspek-aspek dalam kebiasaan belajar. b. Melakukan penelitian lebih lanjut menggunakan analisis multivariat untuk melihat faktor mana yang lebih dominan dalam mempengaruhi prestasi belajar. 2. Saran bagi mahasiswa a. Diharapkan mampu membiasakan dan mendisiplinkan diri dalam belajar sehingga akan tercipta kesadaran akan kebiasaan belajar dengan baik. b. Mampu menyeimbangkan antara kegiatan organisasi dan akademik sehingga tercipta self regulation yang baik yang akan meningkatkan prestasi belajar. 3. Saran untuk institusi pendidikan Berperan sebagai fasilitator agar terciptanya lingkungan kampus yang mendukung kreatifitas mahasiswa, terutama dalam berorganisasi dengan cara memberikan dorongan dan dukungan kepada mahasiswa untuk dapat aktif dalam mengikuti kegiatan organisasi di kampus dan memberikan apresiasi bagi mahasiswa yang aktif dalam organisasi dan berprestasi. DAFTAR PUSTAKA DAFTAR PUSTAKA Achmad, S. 2007. Budaya organisasi pengertian, makna dan aplikasinya dalam kehidupan berorganisasi. Yogyakarta: UPP STIM YKPN. Ali, M. 2013. Pengaruh bimbingan akademik dan kebiasaan belajar terhadap indeks prestasi belajar mahasiswa STAIN Jurai Siwo Metro. Jurnal Tapis. 81. Alwi, H. 2007. Kamus besar bahasa Indonesia. Edisi ketiga. Jakarta: Balai Pustaka. Anggoro, A. 2016. Hubungan keaktifan berorganisasi dengan prokrastinasi akademik dan indeks prestasi kumulatif mahasiswa tahun ketiga FK Unila. [skripsi]. Bandar Lampung: Universitas Lampung. Annurahman. 2011. Belajar dan pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Anwar, E. 2013. A correlational study of academic achievment and study habits: Issues and concerns. Excellence International Journal of Education and Research. 12: 46. Cahyaning, M., Sulistiyawan, A., dan Rahmawati, I. 2015. Hubungan organisasi dengan mahasiswa dalam menciptakan leadership. Prosiding Seminar Nasional dan Call for Papers; 2015. Surakarta: ISBN. Dalyono, M. 2012. Psikologi pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta. Dimyati, Mudjiono. 2009. Belajar dan pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Djaali. 2014. Psikologi dalam pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara. Djamarah, S.B. 2011. Rahasia sukses belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Emerald, N. M., Aung, P. P., Han, T. Z., Yee, K. T., Myint, M. H., Soe, T. T., et al. 2013. S tudent’s perception of problem based learning conducted in phase 1 medical program, UCSI University, Malaysia. South East Asian Journal of Medical Education. 72: 45-48.

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR MAHASISWA TAHUN KE-4 PADA BLOK EMERGENCY FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS LAMPUNG

16 39 62

HUBUNGAN STRES TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA TINGKAT PERTAMA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS LAMPUNG

8 46 66

PENGARUH KEAKTIFAN BERORGANISASI DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA NIAGA STAMBUK 2013 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 3 30

SIKAP BELAJAR MAHASISWA DITINJAU DARI KEAKTIFAN BERORGANISASI DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN Sikap Belajar Mahasiswa Ditinjau Dari Keaktifan Berorganisasi Dan Kemandirian Belajar Mahasiswa Pendidikan Ak

0 2 17

SIKAP BELAJAR MAHASISWA DITINJAU DARI KEAKTIFAN BERORGANISASI DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN Sikap Belajar Mahasiswa Ditinjau Dari Keaktifan Berorganisasi Dan Kemandirian Belajar Mahasiswa Pendidikan Ak

0 2 14

PENGARUH KEAKTIFAN BERORGANISASI DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI STAMBUK 2011 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 4 17

HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA ANGKATAN TAHUN 2007.

0 0 4

PENGARUH MOTIVASI ORGANISASI DAN KEAKTIFAN BERORGANISASI TERHADAP PRESTASI MAHASISWA Pengaruh Motivasi Organisasi Dan Keaktifan Berorganisasi Terhadap Prestasi Mahasiswa Pada Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 3 16

PENGARUH KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM ORGANISASI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

9 38 154

Artikel Hubungan antara Tingkat Stres dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Mataram

1 1 9