Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Adapun manfaat yang diharapkan dalam penelitian ini adalah:

78 T tabel 2,018maka T hitung T tabel 5,9462,018 dan signifikan α sebesar 0,05 maka sig α 0,0000,05. 4. Hipotesis yang menyatakan “ada pengaruh motivasi belajar siswa terhadap kesiapan memasuki dunia kerja siswa kelas XI SMK Immanuel Kabanjahe T.P 2016 2017 ” dapat diterima. Hal tersebut diuji dengan menggunakan uji hipotesis secara parsial uji T diperoleh nilai T hitung 5,815 dan diketahui T tabel 2,018dengan α = 5 dan df = 18 maka T hitung T tabel 5,8152,018 dan berdasarkan signifikan dengan α sebesar 0,05 maka sig α 0,002 0,05. 5. Hipotesis yang menyatakan “ada pengaruh antara Praktek kerja industri dan motivasi belajar siswa terhadap kesiapan memasuki dunia kerja siswa kelas XI SMK Swasta Immanuel Kabanjahe T.P 2016 2017 ” dapat diterima. Hal tersebut di uji dengan menggunakan uji hipotesis secara simultan uji F diperoleh nilai F hitung 51,014dan diketahui F tabel 3,23maka F hitung F tabel 51,014 3,23 dan signifikan α sebesar 0,05 maka sig α 0,000 0,05.

5.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan yang telah dipaparkan, maka peneliti memberikan beberapa saran bagi pihak terkait, antara lain: 1. Diharapkan Agar siswa tidak hanya sekedar ikut dalam kegiatan prakerin. Siswa harus lebih bersungguh-sungguh, tekun dan serius dalam melaksanakan Praktek kerja Industri. Siswa harus benar-benar mengaplikasikan teori yang dipelajarinya disekolah pada saat praktek kerja industri. 79 2. Bagi pihak sekolah hendaknya mengembangkan Praktek Kerja Industri dengan mitra usaha untuk lebih mempersiapkan dan meningkatkan profesional kerja siswa terjun ke dunia kerja dan memberikan motivasi kepada siswanya untuk terus belajar dan berlatih. 3. Bagi peneliti lain, diharapkan penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan masukan untuk penelitian lanjutan dengan menambah variabel yang luas cakupan daerah penelitian. DAFTAR PUSTAKA Alfan, Muhammad Zachim. 20014. Pengaruh Bimbingan Karir dan Lingkungan Sekolah Melalui Motivasi Kerja Terhadap Kesiapan Kerja Kelas XII Kompetensi Akuntansi SMK Negeri 2 Magelang. Jurnal Pendidikan Ekonomi. ISSN 2252-6544 Vol.9, No,1 Juni 2009. Semarang. Universitas NegeriSemarang.http:journal.unnesac.idsjuindex.phpeeajarticleview4 225.Diakses 10 Juni 2016 Anoraga, Panji. 2009. Psikologi Kerja. Jakarta: Rineka Cipta Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Bukit, Masriam. 2014. Strategi Dan Inovasi Pendidikan Kejuruan. Bandung: Alfabeta. Chalpin J.P. 2006. Kamus Lengkap Psikologi Terjemahan Kartini Kartono. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Damasanti, Ida A.R, 2014. Kesiapan Kerja Ditinjau dari Motivasi Kerja, Sikap Kewirausahaan, dan Kompetensi Keahlian Busana Wanita pada Siswa SMKN. Jurnal Pendidikan Kejuruan. ISSN 2338-9117 Vol.2, No,2 juni 2014. Universitas Negeri Malang. http:journal.um.ac.idindex.phpjps. Diakses 10 Juni 2016. Danielson. 2008. Pendidikan Kejuruan. Jakarta: Gramedia. Depdikbud. 1997. Indikator Keberhasilan SMK. Jakarta. Depdikbud. Dikmenjur. 2008. Kurikulum SMK. Jakata: Dikmenjur. Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar Edisi II. Jakarta: Rineka Cipta. Fitriyanto, A. 2006. Ketidakpastian Memasuki Dunia Kerja Karena Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta. Hamalik, - . 2008. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara. Hamalik, Oemar. 2007. Manajemen Pelatihan Ketenagakerjaan Pendekatan Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara. Kamil, Mustofa. 2012. Model Pendidikan Dan Pelatihan Konsep dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta