Uji Regresi linier sederhana Dependent Variable: y Uji t

9 Tabel 4. Hasil Uji analisis Uji Regresi Linier Coefficients a Model Unstandardized Coefficients t Sig. B Std. Error 1 Constant 9.913 3.507 2.826 .006 X 1.383 .061 22.724 .000

a. Dependent Variable: y

Sumber : data primer diolah Dengan demikian diperoleh persamaan regresi linier sederhana yaitu : Y = 9,913 + 1,383X 1 a= 9,913 adalah konstanta, artinya apabila variabel pemberitaan media massa x sama dengan nol, maka persepsi masyarakat y sebesar 9,913 satuan. 2 b= 1,383 adalah koefesien pemberitaan media massa, artinya apabila pemberitaan media massa x naik sebesar 1 persen, maka persepsi masyarakat y akan meningkat sebesar 1,383 satuan. 3 Berdasarkan persamaan regresi menunjukan bahwa variabel pemberitaan media massa x berpengaruh positif dan signifikan terhadap persepsi masyarakat.

b. Uji t

Hasil uji regresi menunjukan bahwa variabel pemberitaan media massa x mempunyai nilai t hitung t tabel , yaitu 22.7241,994 dengan taraf signifikansi sebesar 0,000 0,05. Hal ini berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Artinya, bahwa ada pengaruh positif dan signifikan antara pemberitaan media massa x terhadap persepsi masyarakat y

c. Uji F

Table 3 Hasil Pengujian Uji F ANOVA b Model F Sig. Regression 516.361 .000 a Hasil perhitungan uji F didapatkan F hitung sebesar 516,361 pada level of significant  = 0,05 sedangkan nilai 10 signifikansi dari hasil SPSS diperoleh sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,05. Nilai F sebesar 516,3613,979. Hasil penelitian ini berarti variabel pemberitaan media massa x secara bersama-sama berpengaruh terhadap persepsi masyarakat y. dengan demikian, ada pengaruh yang signifikan pemberitaan media massa secara bersama-sama berpengaruh terhadap persepsi masyarakat.

d. Koefisien Determinasi

Tabel 3.25 Hasil Uji Koefisien Determinasi Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square 1 .939 a .882 .880

a. Predictors: Constant, x b. Dependent Variable: y

Hasil perhitungan koefisien korelasi determinasi R 2 sebesar 0,882 yang berarti bahwa 88,2 variabel pemberitaan media massa berpengaruh terhadap persepsi masyarakat. Sisanya 11,8 dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak termasuk dalam model ini.

3. Pembahasan

Berdasarkan hasil analisis data bahwa variabel pemberitaan media massa berpengaruh terhadap persepsi masyarakat. Hal ini mendukung apa yang dijelaskan didalam teori hypedermik, yang didalamnya menjelaskan bahwa media massa memiliki kemampuan dalam menggiring pemikiran khalayak, saat media menyampaikan berita atau pesan maka masyarakat akan menerima dan mengikuti sesuai dengan apa yang disampaikan oleh media massa. Hal ini dapat dilihat dari warga Dukuh Tanggul, Kelurahan Pucangan, Kecamatan Kartasura yang terpengaruh dan mengikuti berita dari media massa.

Dokumen yang terkait

PENEGAKAN HAK ASASI MANUSIA DI INDONESIA (STUDI KASUS PENYERANGAN LAPAS CEBONGAN)

0 2 122

PEMBERITAAN SIDANG PUTUSAN KASUS PEMBUNUHAN DI LAPAS CEBONGAN PEMBERITAAN SIDANG PUTUSAN KASUS PEMBUNUHAN DI LAPAS CEBONGAN (Analisis Framing Pemberitaan Sidang Putusan Kasus Pembunuhan di Lembaga Permasyarakatan Kelas II B Sleman (Lapas Cebongan) pada S

0 3 16

ANALISIS FRAMING PEMBERITAAN INSIDEN PENEMBAKAN DI LAPAS CEBONGAN SLEMAN (JOGLOSEMAR EDISI MARET 2013) Analisis Framing Pemberitaan Insiden Penembakan Di Lapas Cebongan Sleman (Joglosemar Edisi Maret 2013).

0 1 13

ANALISIS FRAMING PEMBERITAAN INSIDEN PENEMBAKAN DI LAPAS CEBONGAN SLEMAN (JOGLOSEMAR EDISI MARET 2013) Analisis Framing Pemberitaan Insiden Penembakan Di Lapas Cebongan Sleman (Joglosemar Edisi Maret 2013).

0 2 12

PEMBERITAAN KASUS PENYERANGAN DI LAPAS CEBONGAN OLEH OKNUM KOPASSUS Pemberitaan Kasus Penyerangan Di Lapas Cebongan Oleh Oknum Kopassus (Analisis Isi Surat Kabar Harian Kedaulatan Rakyat dan Jawa Pos, edisi 24 Maret - 30 April 2013.

0 2 12

PENGARUH PEMBERITAAN KASUS PENYERANGAN LAPAS CEBONGAN SLEMAN DI MEDIA MASSA TERHADAP PERSEPSI Pengaruh Pemberitaan Kasus Penyerangan Lapas Cebongan Sleman Di Media Massa Terhadap Persepsi Masyarakat Tentang Kopassus.

0 5 17

PENDAHULUAN Pengaruh Pemberitaan Kasus Penyerangan Lapas Cebongan Sleman Di Media Massa Terhadap Persepsi Masyarakat Tentang Kopassus.

0 3 44

REPRESENTASI PENYERANGAN KOPASSUS DALAM BINGKAI MEDIA Representasi Penyerangan Kopassus Dalam Bingkai Media ( Analisis Framing Pemberitaan Harian Solopos dan Kedaulatan Rakyat Tentang Kasus Penembakan Yang Terjadi di Lembaga Pemasyarakatan Cebongan, Slem

0 1 16

Merayakan pembantaian preman: fantasi dalam penyerangan Lapas Cebongan.

1 34 179

Merayakan pembantaian preman fantasi dalam penyerangan Lapas Cebongan

6 74 177