Pelaksanaan Layanan Terapi LANDASAN TEORI

43 e. Menyesal Dikemudian Hari Saat Anda merasa tidak memiliki kemampuan untuk menyelesaikan tugas dan pekerjaan yang Anda dapatkan, dan Anda hanya merasa gelisah dan putus asa tanpa berusaha sesuai kemampuan Anda, maka pastinya Anda akan merasa menyesal saat tugas dan pekerjaan itu sudah tidak Anda tangani lagi. Itu semua terjadi karena Anda merasa kurang percaya diri terhadap kemampuan yang Anda miliki. 27 Dampak negatif akibat kurang atau tidak adanya rasa percaya diri yang ada pada diri Anda itulah yang akan Anda dapatkan jika Anda tidak sesegera mungkin untuk mengatasi dan mencari solusinya. Selain kepercayaan diri bisa Anda munculkan dengan cara latihan dan yang lainnya, ada sebuah alternatif berupa Terapi yang bisa membantu Anda mengatasi masalah kurangnya percaya diri pada diri Anda, dan juga menghilangkan segala bentuk tekanan perasaan negatif seperti perasaan cemas, gelisah, minder, takut, grogi, bimbang dan yang lainnya.

C. Pelaksanaan Layanan Terapi

Client Centered dalam Mengatasi Kurang Percaya Diri pada Diri Peserta Didik Dalam kehidupan ini manusia senantiasa dihadapkan pada tantangan dan kehidupannya yang sangat komplit. Dari sinilah timbul berbagai macam problema atau masalah yang masing-masing membutuhkan penyelesaian. Sedangkan penyelesaian masalah yang dihadapi terkadang sangat berat sehingga banyak menemui kesulitan atau tidak menemukan jalan keluar untuk menyelesaikannya. Sebagaimana yang telah dialami oleh perasaan takut, pendiam, dan tidakpercaya diri 27 Wijaya Kusuma Ali, Op. Cit., h. 165 44 bukanlah sesuatu yang perlu ditakutkan, apalagi sampai menimbulkan dampak negative pada diri klien. Dalam menangani p;eserta didik kurang percaya diri konselor biasa melakukan langkah-langkah sebagai berikut : pemberian bimbingan terhadap siswa X yang bertujuan menambah pengertian para siswa mengenal: pengenalan diri sendiri, dengan menilai diri sendiri dalam hubungan dengan orang lain. Dan penyesuaian diri, dengan mengenal dan menerima tuntunan dan penyesuaian dengan tuntunan tersebut. Bimbingan yang dilakukan tersebut diatas dapat dilakukan dengan dua pendekatan, yakni : 1. Pendekatan langsung, yakni bimbingan yang diberikan secara pribadi pada siswa itu sendiri. Melalui percakapan mengungkapkan kesulitan siswa tersebut dan membantu mengatasinya. 2. Pendekatan melalui kelompok dimana ia sudah merupakan anggota kumpulan atau kelompok kecil tersebut. 3. Memperkuat motifasi atau dorongan untuk bisa bersosialisasi dengan baik dan mudah serta merangsang hubungan social yang baik. 4. Member nasehat secara umum dengan harapan dapat bermanfaat 5. Mengadakan permainan bersama dan bekerja dalam kelompok, dipupuk solidaritas dan persekutuan dengan pembimbing. 28 Diharapkan dengan menggunakan bimbingan berpusat pada person klien bisa keluar dari masalah yang sedang dihadapinya yakni kurang percaya diri, klien dapat bersosialisasi dengan lingkungan tanpa suatu hambatan apapun dan lebih percaya diri, sehingga klien bisa menerima dirinya dan pengalaman dimasa lalunya tanpa syarat. Sehingga siswa X bisa melanjutkan kehidupannya kedepan dengan perasaan senang dan riang. 28 Winkel dan Sri Hastuti, Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan Yogyakarta: Media Abadi, 2005, h. 119 45 Adapun pelaksanaan Bimbingan dan Konseling dalam mengatasi peserta didik kurang percaya diri diketahui telah berhasil apabila memenuhi criteria sebagai berikut: 1. Konseli merasa bebas dari berbagai hambatan yang menghalangi dirinya dalam menghadapi dunia luar 2. Konseli sanggup bertindak sesuai dengan keputusan yang telah ditentukan 3. Klien menyadari dengan tegar keadaan dirinya, kemampuannya dan kekurangannya yang ada pada dirinya. 29 29 Anwar Sutoyo, Pemahaman Individu, Semarang: Widya Karya , 2009, h. 181

BAB III PENYAJIAN DATA LAPANGAN

Dokumen yang terkait

PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN EMOSIONAL PESERTA DIDIK DI SMP PGRI 6 BANDAR LAMPUNG

0 1 103

BIMBINGAN KONSELING ISLAM DENGAN TERAPI KOGNITIF BEHAVIORAL DALAM MENGATASI MASALAH KURANG PERCAYA DIRI MAHASISWA PENYANDANG OBESITAS.

0 1 90

TEKNIK MODELING DALAM BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PESERTA DIDIK KELAS VIII G SMP PGRI 6 BANDAR LAMPUNG T.P 2017/2018 - Raden Intan Repository

0 0 149

EFEKTIVITAS LAYANAN INFORMASI MENGGUNAKAN MEDIA ANIMASI DALAM MEREDUKSI PERILAKU BULLYING PESERTA DIDIK DI SMP PGRI 6 BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2018/2019 - Raden Intan Repository

0 0 133

PENGGUNAAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN PERCAYA DIRI PESERTA DIDIK KELAS VIII SMPN 28 BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

0 0 79

PELAKSANAAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK ASSERTIVE TRAINING DALAM MENINGKATKAN PERCAYA DIRI PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMP NEGERI 9 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2017/2018 - Raden Intan Repository

0 0 99

EFEKTIVITAS LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA DALAM MENINGKATKAN PERCAYA DIRI PESERTA DIDIK KELAS VII DI SMP NEGERI 26 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2017/2018 - Raden Intan Repository

0 0 181

PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK MODELLING DALAM MENINGKATKAN RASA PERCAYA DIRI PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMPN 11 BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

0 0 151

ANALISIS PENGARUH KONSELING INDIVIDU DENGAN PENDEKATAN CLIENT CENTERED TERHADAP RASA PERCAYA DIRI PESERTA DIDIK KELAS X SMK BINA LATIH KARYA (SMK-BLK) BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2017/2018 - Raden Intan Repository

0 0 95

EFEKTIVITAS KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK CLIENT CENTERED UNTUK MENINGKATKAN PERCAYA DIRI PESERTA DIDIK KELAS X SMK NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

0 1 120