Perancangan Kamus Digital Bahasa Inggris dengan Efek Suara Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0

(1)

DENGAN EFEK SUARA MENGGUNAKAN MICROSOFT

VISUAL BASIC 6.0

TUGAS AKHIR

YOSLAN JOSUA H. DOLOKSARIBU

092406118

PROGRAM STUDI D-3 TEKNIK INFORMATIKA

DEPARTEMEN MATEMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2012


(2)

PERSETUJUAN

Judul : PERANCANGAN SISTEM KAMUS DIGITAL BAHASA INGGRIS DENGAN EFEK SUARA MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0

Kategori : TUGAS AKHIR

Nama : YOSLAN JOSUA H. DOLOKSARIBU Nomor Induk Mahasiswa : 092406118

Program Studi : DIPLOMA (D3) TEKNIK INFORMATIKA

Departemen : MATEMATIKA

Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Diluluskan di Medan, Mei 2012 Komisi Pembimbing :

Diketahui/Disetujui oleh Pembimbing, Departemen Matematika FMIPA USU

Ketua,

Prof. Drs. Tulus, Vordipl.Math., M.Si., Ph.D

Drs. Ujian Sinulingga, M.Si Nip. 19620901 198803 1 002 Nip. 19560303 198402 1 004


(3)

PERNYATAAN

PERANCANGAN SISTEM KAMUS DIGITAL BAHASA INGGRIS DENGAN EFEK SUARA MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, 20 April 2012

YOSLAN JOSUA H. DOLOKSARIBU 092406118


(4)

PENGHARGAAN

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga kajian tugas akhir ini dapat diselesaikan dengan baik dan dalam waktu yang telah ditetapkan.

Penyusunan tugas akhir ini masih banyak memiliki kekurangan karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan penulis, sehingga diharapkan kritik dan saran yang membangun serta dapat memberikan inspirasi yang baik untuk kemajuan tugas akhir ini.

Tugas Akhir merupakan salah satu syarat yang harus dilakukan setiap mahasiswa Teknik Informatika untuk dapat menyelesaikan pendidikan di Program D-3 Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam di Universitas Sumatera Utara.

Pada kesempatan ini penulis juga menyampaikan terima kasih kepada seluruh pihak yang sudah banyak membantu:

1. Bapak Drs. Ujian Sinulingga, M.Si, selaku Dosen pembimbing pada penyelesaian tugas akhir ini yang telah memberikan panduan dan penuh kepercayaan kepada penulis untuk menyelesaikan kajian tugas akhir ini.

2. Bapak Drs. Syahril Efendi, S.Si, MIT dan Syahriol Sitorus S.Si, MIT selaku ketua dan sekretaris program studi D-3 Teknik Informatika di Universitas Sumatera Utara.

3. Prof. Drs. Tulus, M.Si, selaku ketua Departemen Matematika di Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Dr. Sutarman, M.Sc, selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam di Universitas Sumatera Utara.

5. Para Staf/Pengajar Jurusan D-3 Teknik Informatika FMIPA USU. 6. Ke dua orang tua dan keluarga untuk segenap doa dan dukungannya. 7. Adik, terimakasih atas saran dan dukungannya.

8. Seluruh rekan-rekan dari D-3 Teknik Informatika FMIPA USU, khususnya Kom B 2009, terimakasih atas saran dan kritik dalam penyusunan Tugas Akhir ini.


(5)

ABSTRAK

Pada penulisan tugas akhir ini penulis membuat aplikasi kamus digital bahasa inggris dengan efek suara. Kamus digital ini merupakan sebuah jenis perangkat lunak yang digunakan untuk menterjemahkan bahasa inggris ke bahasa indonesia atau bahasa indonesia ke bahasa inggris. Kaitannya dalam proses pembelajaran ataupun dalam profesionalisme sekalipun kita memerlukan sumber pegangan untuk memastikan defenisi-defenisi kata tersebut yang sesuai dan tepat, untuk itu para orang biasanya menggunakan kamus dalam bentuk buku, hal ini memiliki banyak kendala yaitu terutama dalam hal pencarian kata yang terkadang memakan waktu yang lama dikarenakan halaman kata yang dicari sering terlewati ataupun tidak terlihat.

Berdasarkan hal tersebut punulis tertarik membuat kamus digital Indonesia-Inggris dan Indonesia-Inggris-Indonesia yang berbentuk elektonik yang praktis dan efisien dalam pencarian kata, ditambahkan fasilitas untuk menambah, menghapus, atau mengganti kata yang sudah ada secara langsung sehingga user tidak perlu lagi membeli kamus edisi terlengkap setiap waktu. Untuk mempermudah pembuatan program aplikasi penulis Microsoft Visual Basic 6.0 karena program dirasakan cocok dengan masalah yang akan dihadapi penulis. Aplikasi ini juga dikembangkan dengan menggunakan perangkat lunak Microsoft Access 2003 dan Adobe Photoshop CS4.


(6)

DIGITAL DICTIONARY APPLICATION ENGLISH WITH SOUND EFFECTS BY USING MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0

ABSTRACT

In this thesis, the author makes the application of digital dictionary english With Sound Effects. This digital dictionary is a type of software used to translate English into Indonesian and Indonesian to English. Relation to the learning process or the professionalism we even need the source holder to ensure definition-definition word is appropriate and proper, for that the people usually use a dictionary in book form, it has many constraints, especially in terms of search words that sometimes take time long due to the search page is often overlooked or not visible. Based on that punulis interested in making digital Indonesian-English dictionary and English-Indonesian electronic form a practical and efficient in the search word, added the facility to add, delete, or replace an existing word directly so that users no longer need to buy a complete edition of the dictionary every time. To facilitate the making of an application program, the author uses the Microsoft Visual Basic 6.0 because the program was perceived fit with the problem and easy to use. This application was also developed using Microsoft Access 2003 software, Adobe Photoshop CS4.


(7)

DAFTAR ISI

Halaman

Persetujuan ii

Pernyataan iii

Penghargaan iv

Abstrak v

Abstract vi

Daftar Isi vii

Daftar Tabel ix

Daftar Gambar x

BAB 1 PENDAHULUAN 1

1.1 Latar Belakang Masalah 1

1.2 Identifikasi Masalah 2

1.3 Batasan Masalah 2

1.4 Rumusan Masalah 2

1.5 Tujuan 3

1.6 Manfaat 3

1.7 Sistematika Penulisan 4

BAB 2 LANDASAN TEORI 5

2.1 Sekilas Tentang Bahasa Indonesia 5 2.2 Sekilas Tentang Bahasa Inggris 6 2.3 Pengenalan Microsoft Visual Basic 6.0 7 2.4 Lingkungan di Visual Basic 6.0 9 2.5 Microsoft Access 2003 17

2.6 Adobe Photoshop CS4 18

2.7 Pengertian Aplikasi 19

2.8 Pengertian Kamus 20

2.9 Pengertian Digital 20

2.10 Flow Chart 20

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM 23

3.1 Gambaran Umum Sistem Perancangan 23

3.2 Algoritma 24

3.2.1 Algoritma dari Setiap Interface Program 24 3.2.2 Database Program Kamus Digital 28

3.3 Flow Chart Program 29

BAB 4 ANALISA HASIL DAN PEMBAHASAN 33

4.1 Pembuatan Program 33

4.1.1 Tampilan Menu Utama 33 4.1.2 Tampilan Menu English – Indonesian 34 4.1.3 Tampilan Menu Indonesian – English 35 4.1.4 Tampilan Data Processing 36 4.1.5 Tampilan About Me 37


(8)

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 38

5.1 Kesimpulan 38

5.2 Saran 39

Daftar Pustaka 40

Lampiran: Listing Program


(9)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Fungsi Setiap Tool di Toolbar 10

Tabel 2.2 Fungsi dari Setiap Tool di Toolbox 12

Tabel 2.3 Flow Chart 21


(10)

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 2.1 Tampilan Awal Lembar Kerja Microsoft Visual Basic 6.0 9

Gambar 2.2 Tampilan Menu Bar 9

Gambar 2.3 Tampilan Toolbar 9

Gambar 2.4 Tampilan ToolBox Standard 12

Gambar 2.5 Tampilan Form Window 15

Gambar 2.6 Tampilan Jendela Project 15

Gambar 2.7 Tampilan Jendela Properties 16

Gambar 2.8 Tampilan Jendela Form Layout 16

Gambar 2.9 Tampilan Window Code 17

Gambar 3.1 Tampilan Form Menu Utama 24

Gambar 3.2 Tampilan Form Menu English – Indonesian 25 Gambar 3.3 Tampilan Form Menu Indonesian – English 26 Gambar 3.4 Tampilan Form Data Processing Dictionary 27

Gambar 3.5 Tampilan Form About Me 28

Gambar 3.6 Flow Chart Halaman Menu Utama 29

Gambar 3.7 Flow Chart Halaman English – Indonesian 30 Gambar 3.8 Flow Chart Halaman Indonesian – English 31 Gambar 3.9 Flow Chart Halaman Data Processing 32

Gambar 4.1 Tampilan Menu Utama 33

Gambar 4.2 Tampilan Menu English – Indonesian 34 Gambar 4.3 Tampilan Menu Indonesian – English 35

Gambar 4.4 Tampilan Data Processing 36


(11)

ABSTRAK

Pada penulisan tugas akhir ini penulis membuat aplikasi kamus digital bahasa inggris dengan efek suara. Kamus digital ini merupakan sebuah jenis perangkat lunak yang digunakan untuk menterjemahkan bahasa inggris ke bahasa indonesia atau bahasa indonesia ke bahasa inggris. Kaitannya dalam proses pembelajaran ataupun dalam profesionalisme sekalipun kita memerlukan sumber pegangan untuk memastikan defenisi-defenisi kata tersebut yang sesuai dan tepat, untuk itu para orang biasanya menggunakan kamus dalam bentuk buku, hal ini memiliki banyak kendala yaitu terutama dalam hal pencarian kata yang terkadang memakan waktu yang lama dikarenakan halaman kata yang dicari sering terlewati ataupun tidak terlihat.

Berdasarkan hal tersebut punulis tertarik membuat kamus digital Indonesia-Inggris dan Indonesia-Inggris-Indonesia yang berbentuk elektonik yang praktis dan efisien dalam pencarian kata, ditambahkan fasilitas untuk menambah, menghapus, atau mengganti kata yang sudah ada secara langsung sehingga user tidak perlu lagi membeli kamus edisi terlengkap setiap waktu. Untuk mempermudah pembuatan program aplikasi penulis Microsoft Visual Basic 6.0 karena program dirasakan cocok dengan masalah yang akan dihadapi penulis. Aplikasi ini juga dikembangkan dengan menggunakan perangkat lunak Microsoft Access 2003 dan Adobe Photoshop CS4.


(12)

DIGITAL DICTIONARY APPLICATION ENGLISH WITH SOUND EFFECTS BY USING MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0

ABSTRACT

In this thesis, the author makes the application of digital dictionary english With Sound Effects. This digital dictionary is a type of software used to translate English into Indonesian and Indonesian to English. Relation to the learning process or the professionalism we even need the source holder to ensure definition-definition word is appropriate and proper, for that the people usually use a dictionary in book form, it has many constraints, especially in terms of search words that sometimes take time long due to the search page is often overlooked or not visible. Based on that punulis interested in making digital Indonesian-English dictionary and English-Indonesian electronic form a practical and efficient in the search word, added the facility to add, delete, or replace an existing word directly so that users no longer need to buy a complete edition of the dictionary every time. To facilitate the making of an application program, the author uses the Microsoft Visual Basic 6.0 because the program was perceived fit with the problem and easy to use. This application was also developed using Microsoft Access 2003 software, Adobe Photoshop CS4.


(13)

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Perkembangan teknologi informasi yang kian hari kian pesat telah memberikan banyak kemudahan dalam berbagai bidang, hampir seluruh aspek kehidupan saat ini membutuhkan teknologi informasi. Semua pekerjaan terasa jauh lebih mudah dan praktis jika memanfaatkan teknologi informasi, misalnya adalah aplikasi perkantoran (Microsoft office: word, excel, power point) yang seluruh operasional kerjanya

semakin menggantungkan diri dengan teknologi informasi dan komputerisasi. Hampir semua orang mengenal dan menggunakan aplikasi perkantoran (Microsoft office) ini, baik kalangan pelajar, mahasiswa, dan pekerja kantoran.

Teknologi komputer yang sudah berkembang dengan sangat cepat, baik dari segi perangkat lunak maupun perangkat keras diikuti dengan semakin banyaknya penerapan komputer di berbagai bidang kehidupan. Salah satunya yaitu penggunaan kamus digital bahasa inggris dengan efek suara sebagai alat yang digunakan untuk membantu setiap anak dalam belajar.

Perangkat lunak kamus digital merupakan program yang digunakan untuk membantu setiap anak dalam pembelajaran mengenai bahasa inggris. Apalagi dengan adanya efek suara yang bisa melatih anak dalam pengucapan bahasa inggris. Oleh karena itu, penulis mengajukan sebuah proposal yang berjudul “PERANCANGAN SISTEM KAMUS DIGITAL BAHASA INGGRIS DENGAN EFEK SUARA


(14)

MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0”. Dengan tujuan supaya dapat membantu setiap siswa tingkat SD, SMP, dan SMA dalam mengartikan beberapa kata yang tidak dimengerti dan juga adanya efek suara yang membantu dalam pengucapan.

1.2 Batasan Masalah

Kamus ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6.0. Penggunaan bahasa Visual Basic 6.0 dikarenakan bahasa ini memiliki tools yang mempermudah programmer untuk membangun sebuah aplikasi. Visual Basic 6.0 merupakan pemrograman yang cukup popular karena sering digunakan untuk membangun sebuah aplikasi.

Cakupan kamus digital ini hanya mengartikan kata dari bahasa Indonesia ke bahasa Inggris dan bahasa Inggris ke bahasa Indonesia karena difokuskan untuk user yang ingin mengetahui arti dari setiap kata dalam bahasa Indonesia dan juga bahasa Inggris.

1.3 Tujuan Penelitian

Adapun tujuan perancangan kamus digital ini adalah:

1. Untuk penyelesaian tugas akhir yang merupakan syarat kelulusan program D3 Teknik Informatika Universitas Sumatera Utara.


(15)

2. Merancang perangkat lunak yang sesuai guna membantu siswa dalam menterjemahkan bahasa Indonesia dengan bahasa Inggris dan sebaliknya. 3. Untuk menambah minat dalam mempelajari bahasa Internasional yaitu

bahasa Inggris.

4. Merancang perangkat lunak yang dapat dikembangkan dan digunakan kehidupan sehari-hari.

1.4 Kontribusi Penelitian

Manfaat yang dapat diperoleh dari pembangunan aplikasi kamus digital bahasa Indonesia ke bahasa Inggris dan bahasa Inggris ke bahasa Indonesia ini adalah :

1. Memahami secara lebih dalam tentang pembangunan sebuah aplikasi dengan menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6.0 yang banyak digunakan. 2. Melatih untuk membangun sebuah aplikasi yang lebih besar dan kompleks lagi 3. Memberikan pengetahuan tentang arti dari bahasa Inggris yang dapat

digunakan sewaktu-waktu bila dibutuhkan. 4. Menambah kosa kata dalam bahasa Inggris.

1.5 Sistematika Penulisan

Maksud dan tujuan dari pembuatan sistematika penulisan tugas akhir ini adalah untuk mempermudah penulis dalam membuat dan menyelesaikan permasalahan yang dianalisis oleh penulis sehingga lebih terarah dan lebih terfokus serta diuraikan bab


(16)

per-bab. Sistematika penulisan laporan ini adalah :

BAB 1 : Mengenai latar belakang pembuatan tugas akhir ini, identifikasi, batasan, tujuan, serta kontribusi dari tugas akhir ini.

BAB 2 : Landasan teori tentang masalah yang sedang dibahas pada tugas akhir ini. Masalah yang penulis pilih adalah tentang pembangunan sebuah aplikasi kamus digital bahasa Indonesia ke bahasa Inggris dan bahasa Inggris ke bahasa Indonesia dengan efek suara.

BAB 3 : Pada bab ini penulis menjelaskan tentang perancangan pembuatan kamus digital ini.

BAB 4 : Menyajikan tentang pengertian implementasi sistem, Tujuan implementasi sistem, komponen utama dalam implementasi sistem, spesifikasi

program, serta pemeliharaan sistem.

BAB 5 : Mengenai kesimpulan dari masalah yang dibahas dan saran untuk kemajuan.


(17)

LANDASAN TEORI

2.1 Sekilas Tentang Bahasa Indonesia

Bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu, merupakan bahasa yang terpenting di kawasan Republik Indonesia. Ikrar ini sekaligus bermakna bahwa bahasa Indonesia berkedudukan sebagai bahasa nasional, sebagai alat yang mempersatukan seluruh suku bangsa di Indonesia. Namun masih ada beberapa alasan mengapa bahasa Indonesia menduduki tempat terkemuka diantara beratus-ratus bahasa nusantara yang masing-masing amat penting bagi penuturnya sebagai bahasa ibu.

Sebagai bahasa negara, bahasa Indonesia mempunyai multi fungsi, yaitu : 1. dalam pelaksanaan administrasi pemerintahan,

2. dalam pendidikan dan pengajaran baik yang dikelola oleh pemerintah maupun oleh swasta,

3. dalam pengembangan nasional,

4. dalam peningkatan mutu media massa (surat kabar, majalah, radio, televisi)

Kalimat aktif dalam bahasa Indonesia harus mengandung suatu kesepadanan, yaitu hubungan timbal balik antara subjek dengan predikat, predikat dengan objek, dan keterangan yang semuanya berfungsi menjelaskan unsur atau bagian kalimat tersebut.


(18)

Contoh :

1. Teknisi itu memperbaiki komputer dengan teliti S P O Ket 2.

Komputer diperbaiki oleh teknisi itu dengan teliti

2.2 Sekilas Tentang Bahasa Inggris

S P O Ket

Kedua kalimat tersebut terdapat kesepadanan fungsi S-P-O-K. Hal ini juga dimiliki dalam bahasa Inggris. Karena kesepadanan antara unsur-unsurnya, maka dalam kalimat tersebut terdapat hubungan timbal balik antara S-P-O-K-nya. (Ritonga, P, 2010).

Bahasa Inggris bermula dari lahirnya

1.500 tahun yang lalu. Bahasa Inggris adalah sebuah bahasa Jermanik Barat yang berasal dari dialek-dialek Anglo-Frisia yang dibawa ke pulau Britania oleh para imigran Jermanik dari beberapa bagian barat laut daerah yang sekarang disebut

tergantung tradisi yang digunakan oleh suatu negara yang dipengaruhi oleh bahasa asli dari negara tersebut. Secara umum, tata bahasa yang dipedomani adalah tata bahasa Inggris Amerika dan Inggris Britania Raya (British).


(19)

Secara umum, tidak ada perbedaan yang sangat mencolok antara struktur kalimat bahasa Inggris dengan bahasa Indonesia, dimana suatu kalimat dibangun atas 4 komponen utama, yaitu :

Subject (S) + Verb (V) + Complement (C) + Modifier (M)

Dalam bahasa Indonesia, komponen ini kita kenal dengan Subjek + Kata Kerja + Objek + Keterangan.

contoh:

We studied grammar last week

We + studied + grammar + last week

S + V + C + M

2.3 Pengenalan Microsfot Visual Basic 6.0

Microsoft Visual Basic adalah bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat aplikasi Windows yang berbasis GUI (Graphical User Interface). Visual Basic merupakan event-driven programming yang berasal dari BASIC, artinya program menunggu sampai adanya respon dari user berupa event/kejadian tertentu (tombol di klik, menu dipilih, dan lain-lain). Ketika event terdeteksi, event yang berhubungan akan melakukan aksi sesuai dengan kode yang diberikan (http://www.google.com/


(20)

diakses tanggal 15 Maret 2011).

Bahasa Basic pada dasarnya adalah bahasa yang mudah dimengerti sehingga pemrograman di dalam bahasa Basic dapat dengan mudah dilakukan meskipun oleh orang yang baru belajar membuat program. Hal ini lebih mudah lagi setelah hadirnya Microsoft Visual Basic yang dibangun dari ide untuk membuat bahasa yang sederhana dan mudah dalam pembuatan scriptnya (simple scripting language) untuk graphic user interface yang dikembangkan dalam sistem operasi Microsoft Windows (http://www.google.com/ diakses tanggal 15 April 2010).

Visual Basic merupakan bahasa pemrograman yang sangat mudah dipelajari, dengan teknik pemrograman visual yang memungkinkan penggunanya untuk berkreasi lebih baik dalam menghasilkan suatu program aplikasi. Ini terlihat dari dasar pembuatan dalam Visual Basic adalah FORM, di mana pengguna dapat mengatur tampilan form kemudian dijalankan dalam script yang sangat mudah. Banyaknya pemakaian Visual Basic ditandai dengan kemampuan Visual Basic untuk dapat berinteraksi dengan aplikasi lain di dalam sistem operasi Windows dengan komponen ActiveX Control. Dengan komponen ini, memungkinkan pengguna untuk memanggil dan menggunakan semua model data yang ada di dalam sistem operasi windows. Hal ini juga ditunjang dengan teknik pemrograman di dalam Visual Basic yang mengadopsi 2 (dua) macam jenis pemrograman yaitu Pemrograman Visual dan Object

Oriented Programming (OOP) (http://www.google.com/ diakses tanggal 15 April

2010).

Aplikasi-aplikasi yang kokoh dapat dibangun dengan lebih mudah menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6.0 daripada dengan bahasa pemrograman lain. Bahasa pemrograman lain mengharuskan kita mempelajari script-script tertentu yang lebih rumit daripada bahasa visual basic. Mendesain interface aplikasi yang dibangun dengan Visual Basic 6.0 juga lebih mudah, hanya dengan mengatur properties dari form aplikasi yang sedang kita bangun.


(21)

Microsoft Visual Basic 6.0 telah dikembangkan sejak tahun 80-an. Microsoft Visual Basic 6.0 memiliki berbagai jenis. Microsoft Visual Basic 6.0 yang terdapat dipasaran antara lain :

a. Standard Edition/Learning Edition

Standard Edition/Learning Edition merupakan versi standar yang sudah mencakup berbagai sarana dasar dari Visual Basic 6.0 untuk mengembangkan sebuah aplikasi.

b. Professional Edition

Professional Edition merupakan versi yang memberikan berbagai sarana ekstra yang dibutuhkan oleh para programmer professional. Misalnya seperti kontrol- kontrol tambahan, dukungan untuk pemrograman internet, compiler untuk membuat file help, serta sarana pemgembangan database yang lebih baik.

c. Enterprise Edition

Enterprise Edition merupakan versi yang dikhususkan untuk para programmer yang ingin mengembangkan aplikasi remote computing atau client/server. Biasanya versi ini digunakan untuk pembuatan aplikasi pada jaringan.


(22)

2.4 Lingkungan di Visual Basic 6.0

Gambar 2.1 Tampilan awal lembar kerja Microsoft Visual Basic 6.0

Beberapa lingkungan komponen penting di Visual Basic (Edy Winarno, S.T., M.Eng, 2007) :

1. Menu Bar

Menampilkan daftar menu yang berisi daftar perintah-perintah yang dapat digunakan saat bekerja pada Visual BASIC. Terdiri dari menu File, Edit, View, Project, Format, Debug, Run, Query, Diagram, Tools, Add-Ins, Window dan Help.

Gambar 2.2 Tampilan Menu Bar

2. Main Toolbar


(23)

secara cepat.

Gambar 2.3 Tampilan Toolbar

Fungsi dari masing-masing tombol di Main Toolbar (Madcoms, 2008)

Tabel 2.1 Fungsi Setiap Tool di ToolBar

Toolbar Nama Fungsi

Add Project Menambah project baru, dengan pilihan :

1. Standar EXE 2. ActiveX EXE 3. ActiveX DLL 4. ActiveX Control

Add Form Menambahkan item dengan pilihan :

1. Form

2. MDI Form

3. Module

4. Class Module

5. User Control

6. Property Page

7. User Document

8. Add File


(24)

Menu Editor Menampilkan kotak dialog Menu Editor

Open Project Membuka project yang sudah pernah dibuat

sebelumnya Save Project

Group

Menyimpan project.

Cut Memotong kontrol yang ada di jendela form atau teks yang ada di jendela kode.

Copy Menyalin kontrol yang ada di jendela form atau teks

yang ada di jendela kode.

Paste Menempelkan kontrol atau teks yang sudah dipotong

dengan perintah Cut atau disalin dengan perintah Copy.

Find Mencari text pada jendela kode.

Undo Membatalkan suatu perintah yang dijalankan

sebelumnya.

Redo Mengulangi suatu perintah yang pernah dibatalkan.

Start Menjalankan program.

Break Menghentikan program yang sedang di jalankan

sementara.

End Menghentikan program yang sedang di jalankan.

Project Explorer


(25)

Properties Window

Menampilkan jendela Properties.

Form layout window

Menampilkan jendela Form Layout.

Object Browser Menampilkan jendela Object Browser.

Toolbox Menampilkan jendela Toolbox.

3. Jendela ToolBox (ToolBox Standard)

ToolBox standard berisi komponen-komponen yang merupakan sarana untuk membentuk user interface.


(26)

Gambar 2.4 Tampilan ToolBox Standard

Fungsi dari masing-masing kontrol adalah :

Tabel 2.2 Fungsi dari Setiap Tool di ToolBox

Tool Nama Keterangan

Picture Box Komponen ini digunakan untuk menampilkan gambar dengan tipe file gambar Bitmap (bmp), Icon (ico), Gif (gif), JPEG (jpeg).

Label Komponen ini digunakan untuk menampilkan teks, dan pemakai tidak dapat melakukan interaksi dengan komponen ini saat program berjalan.

Text Box Komponen ini digunakan untuk menempatkan teks dalam form dan pemakai dapat memberikan masukan / berinteraksi lewat komponen ini.

Frame Komponen ini digunakan untuk

mengelompokan kumpulan / group dari komponen lain seperti option button, check box, command button dan lainnya.

Command Button Komponen ini digunakan untuk memberikan suatu perintah atau tindakan ketika digunakan dalam aplikasi.


(27)

Check Box Komponen ini digunakan untuk menyediakan pilihan dimana pemakai / user dapat memilih lebih dari satu buah pilihan dari beberapa pilihan yang disediakan.

Option Button Komponen ini digunakan untuk menyediakan pilihan dimana pemakai / user hanya dapat memilih satu buah pilihan dari beberapa pilihan yang disediakan.

Combo Box Komponen ini digunakan untuk menentukan pilihan dari daftar pilihan yang sudah disediakan. Bentuk pilihannya berupa Dropdown list.

List Box Komponen ini digunakan untuk menentukan pilihan dari daftar pilihan yang sudah disediakan. Bentuk pilihannya tidak berupa Drop-down list tetapi semua item yang ada pada komponen tersebut ditampilkan.

Horizontal Scroll Bar

Komponen ini digunakan untuk memungkinkan pemakai memilih atau mengubah sesuatu dari sebuah obyek selama masih dalam jangkauan nilai horizontal obyek.

Vertical Scroll Bar Komponen ini digunakan untuk memungkinkan pemakai memilih atau mengubah sesuatu dari sebuah obyek selama masih dalam jangkauan


(28)

nilai vertical obyek.

Timer Komponen ini digunakan untuk

mengoperasikan waktu kejadian pada rutin program termasuk interval waktunya.

Drive List Box Komponen ini dapat digunakan untuk menampilkan daftar drive yang terdapat pada komputer.

Dir List Box Komponen ini dapat digunakan untuk menampilkan daftar direktori yang terdapat pada sebuah drive di komputer.

File List Box Komponen ini dapat digunakan untuk menampilkan daftar file yang terdapat pada sebuah direktori di komputer.

Shape Komponen ini digunakan untuk membentuk obyek dua dimensi seperti bujur sangkar, lingkaran, empat persegi dan elips.

Line Komponen ini digunakan untuk membentuk garis.

Image Box Komponen ini digunakan untuk menampilkan gambar bitmaps (bmp), windows meta file (wmf) dan Icon (ico)

Data Komponen ini digunakan untuk

menghubungkan antara form dari VB 6.0 dengan database yang akan digunakan dalam


(29)

aplikasi yang dibuat.

OLE Komponen ini memungkinkan pemakai untuk menempelkan suatu obyek dari aplikasi VB 6.0 ke aplikasi yang mendukung OLE (Object Linking and Embedding)

4. Form Window

Form window (jendela form) merupakan area keruntuk merancang program aplikasi. Pada jendela form inilah diletakkan kontrol-kontrol (obyek) seperti command button, textbox, label dan lain-lain. Ukuran dari jendela form pada mulanya dapat kecil namun bisa diubah sesuai dengan kebutuhan.

Gambar 2.5 Tampilan Form Window

5. Project Window


(30)

6.0. Suatu aplikasi Visual Basic disebut dengan Project (proyek), dan setiap proyek bisa terdiri dari satu atau lebih file misalnya form, modul, class dan lain-lain.

Gambar 2.6 Tampilan Jendela Project

6. Properties Window

Window ini berisi semua informasi mengenai kontrol (obyek) yang dibuat, dan bertugas menyiapkan segala property dari control yang diperlukan dalam peran cangan User Interface maupun pemrograman.


(31)

Gambar 2.7 Tampilan Jendela Properties

7. Form Layout Window

Form Layout Window Merupakan jendela jendela yang menunjukkan tataletak form saat ditampilkan pada layar monitor. Dengan bantuan Form Layout Window ini, akan dapat diketahui posisi aplikasi saat dijalankan.


(32)

8. Window Code

Window Code Merupakan jendela yang digunakan untuk menuliskan kode program.

Gambar 2.9 Tampilan Window Code

2.5 Microsoft Access 2003

Microsoft Access (atau Microsoft Office Access) adalah sebuah program aplikasi basis data komputer relasional yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil hingga menengah. Aplikasi ini merupakan anggota dari beberapa aplikasi Microsoft Office, selain tentunya Microsoft Word, Microsoft Excel, dan Microsoft PowerPoint. Aplikasi ini menggunakan mesin basis data Microsoft Jet Database Engine, dan juga menggunakan tampilan grafis yang intuitif sehingga memudahkan pengguna. Versi terakhir adalah Microsoft Office Access 2007 yang termasuk ke dalam Microsoft Office System 2007.


(33)

Microsoft Access, Microsoft Jet Database Engine, Microsoft SQL Server, Oracle Database, atau semua kontainer basis data yang mendukung standar ODBC. Para pengguna/programmer yang mahir dapat menggunakannya untuk mengembangkan perangkat lunak aplikasi yang kompleks, sementara para programmer yang kurang mahir dapat menggunakannya untuk mengembangkan perangkat lunak aplikasi yang sederhana. Access juga mendukung teknik-teknik pemrograman berorientasi objek, tetapi tidak dapat digolongkan ke dalam perangkat bantu pemrograman berorientasi objek.

Salah satu keunggulan Microsoft Access dilihat dari perspektif programmer adalah kompatibilitasnya dengan bahasa pemrograman Structured Query Language (SQL); query dapat dilihat dan disunting sebagai statemen-statemen SQL, dan statemen SQL dapat digunakan secara langsung di dalam Macro dan VBA Module untuk secara langsung memanipulasi tabel data dalam Access. Para pengguna dapat mencampurkan dan menggunakan kedua jenis bahasa tersebut (VBA dan Macro) untuk memprogram form dan logika dan juga untuk mengaplikasikan konsep berorientasi objek.

Access mengizinkan pengembangan yang relatif cepat karena semua table basis data, kueri, form, dan report disimpan di dalam berkas basis data miliknya (*.MDB). Untuk membuat Query, Access menggunakan Query Design Grid, sebuah program berbasis grafis yang mengizinkan para penggunanya untuk membuat query tanpa harus mengetahui bahasa pemrograman SQL. DI dalam Query Design Grid, para pengguna dapat memperlihatkan tabel basis data sumber dari query, dan memilih


(34)

menyeretnya ke dalam grid. Join juga dapat dibuat dengan cara mengklik dan menyeret field-field dalam tabel ke dalam field dalam tabel lainnya. Access juga mengizinkan pengguna untuk melihat dan memanipulasi kode SQL jika memang diperlukan.

Bahasa pemrograman yang tersedia di dalam Access adalah Microsoft Visual Basic for Applications (VBA), seperti halnya dalam beberapa aplikasi Microsoft Office. Dua buah pustaka komponen Component Object Model (COM) untuk mengakses basis data pun disediakan, yakni Data Access Object (DAO), yang hanya terdapat di dalam Access 97, dan ActiveX Data Objects (ADO) yang tersedia dalam versi-versi Access terbaru.

2.6. Adobe Photoshop CS4

Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh fotografer digital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar, dan, bersama Adobe Acrobat, dianggap sebagai produk terbaik yang pernah diproduksi oleh Adobe Systems. Versi kedelapan aplikasi ini disebut dengan nama Photoshop CS, versi sembilan disebut Photoshop CS2, versi sepuluh di sebut Adobe Photoshop CS3, dan terakhir ini adalah Adobe Photoshop CS4 (Creative Suite).


(35)

Photoshop tersedia untuk Microsoft Windows, Mac OS X, dan Mac OS; versi 9 ke atas juga dapat digunakan oleh sistem operasi lain seperti Linux dengan bantuan perangkat lunak tertentu seperti CrossOver.

Meskipun pada awalnya Photoshop dirancang untuk menyunting gambar untuk cetakan berbasis-kertas, Photoshop yang ada saat ini juga dapat digunakan untuk memproduksi gambar untuk World Wide Web. Beberapa versi terakhir juga menyertakan aplikasi tambahan, Adobe ImageReady, untuk keperluan tersebut.

2.7 Pengertian Aplikasi

Ada banyak pengertian mengenai aplikasi oleh para ahli dalam situs http://www.ilmukomputer.com/ yaitu:

1. Aplikasi adalah satu unit perangkat lunak yang dibuat untuk melayani kebutuhan akan beberapa aktivitas (Buyens, 2001).

2. Aplikasi adalah sistem lengkap yang mengerjakan tugas spesifik (Post, 1999). 3. Aplikasi basis data terdiri atas sekumpulan menu, formulir, laporan dan program yang memenuhi kebutuhan suatu fungsional unit bisnis/organisasi/instansi (Kroenke, 1990).

Dari banyak pengertian tentang aplikasi dapat disimpulkan bahwa aplikasi adalah sebuah program komputer yang dibuat untuk menolong manusia dalam melaksanakan tugas tertentu.


(36)

2.8 Pengertian Kamus

Kamus adalah sejenis buku rujukan yang menerangkan makna kata-kata. Kamus ini berfungsi untuk membantu seseorang mengenal perkataan baru. Selain menerangkan maksud kata, kamus juga mungkin mempunyai pedoman sebutan, asal-usul

Untuk memperjelas kadang kala terdapat juga

Kata kamus diserap dari bahasa Arab qamus, dengan bentuk jamaknya qawamis. Kata Arab itu sendiri berasal dari kata Yunani Ωκεανός (okeanos) yang

berar

dalam kata kamus, yaitu wadah pengetahuan, khususnya pengetahuan bahasa, yang tidak terhingga dalam dan luasnya. Dewasa ini kamus merupakan khazanah yang memuat perbendaharaan kata suatu bahasa, yang secara ideal tidak terbatas jumlahnya.

2.9 Pengertian Digital

Digital berasal dari kata Digitus, dalam bahasa Yunani berarti jari jemari. Apabila kita hitung jari jemari orang dewasa, maka berjumlah sepuluh(10). Nilai sepuluh tersebut terdiri dari 2 radix, yaitu 1 dan 0 atau on dan off (bilangan biner). Semua system computer menggunakan system digital sebagai basis datanya.


(37)

2.10 Flow-Chart

Flow chart adalah penggambaran secara grafik dari langkah – langkah dan urutan – urutan prosedur dari suatu program. Flow chart menolong analis dan programmer untuk memecahkan masalah ke dalam segmen – segmen yang lebih kecil dan menolong dalam menganalisis alternatif – alternatif lain dalam pengoperasian Flow chart biasanya mempermudah penyelesaian suatu masalah khususnya masalah yang perlu dipelajari dan dievaluasi lebih lanjut. Petunjuk untuk membuat flow chart Bila seorang analisis dan programmer akan membuat flow chart, ada eberapa petunjuk yang harus diperhatikan, seperti :

1. Flow chart digambarkan dari halaman atas ke bawah dan kiri ke kanan.

2. Aktifitas yang digambarkan harus didefinisikan secara hati – hati dan defenisi ini harus dapat dimengerti oleh pembacanya.

3. Kapan aktifitas dimulai dan berakhir harus ditentukan secara jelas.

4. Setiap langkah dari aktifitas harus diuraikan dengan menggunakan deksripsi kata kerja.

5. Setiap langkah dari aktifitas harus berada pada urutan yang benar.

6. Lingkup, range dan aktifitas yang sedang digambarkan harus ditelusuri dengan hati - hati. Percabangan - percabangan yang memotong aktifitas yang sedang digambarkan tidak perlu digunakan dan percabangannya diletakkan pada halaman yang terpisah atau hilangkan seluruhnya bila percabangan tidak berkaitan dengan sistem.

7. Gunakan symbol – symbol flowchart yang standard.


(38)

dengan arti dari masing – masing simbol :

Tabel 2.3 Flow-Chart

Simbol Keterangan

Terminal/Interupt (Mulai/Berhenti)

Simbol ini dipergunakan untuk menunjukkan awal kegiatan atau akhir kegiatan atau berhentinya suatu program.

Input/Output (data/hasil)

Untuk mewakili data input dan menuliskan output-nya

Process (Pengolahan)

Suatu simbol yang melambangkan diprosesnya suatu data.

Decision (Keputusan)

Dipakai untuk menuliskan jika adanya percabangan, seperti if, case.

Prefendefined

Untuk program-program yang sering dipergunakan sebuah program berulang kali, biasanya dibuat program terpisah dengan sebuah sub program (subroutine). Untuk menghubungkan


(39)

program utama dengan subroutine dipergunakan symbol ini.

Connector (Penghubung)

Bila suatu flow-chart sangat panjang dan diputus di tengah sebelum selesai, jika disambung dalam halaman yang sama lagi, maka digunakan symbol ini.

Flow lines (Garis Alir)

Bila suatu flow-chart dihubungkan dengan garis-garis ini. Garis-garis-garis ini menunjukkan akar selanjutnya yang akan dituju. Bila arahnya ke bawah atau ke kanan tidak perlu memakai tanda panah. Bila ke atas atau ke kiri , tanda panah harus dipakai, untuk membedakannya.


(40)

PERANCANGAN SISTEM

Sebelum melakukan perancangan sistem informasi, maka harus dilakukan analisis sistem terlebih dahulu untuk memperoleh gambaran yang jelas mengenai kelebihan dan kekurangan sistem yang sedang berjalan.

3.1 Gambaran Umum Sistem Perancangan

Secara umum perancangan sistem ini adalah untuk membuat sebuah aplikasi kamus digital bahasa Indonesia ke bahasa Inggris menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 atau lebih sering disingkat dengan Visual Basic 6.0 saja untuk membantu menerjemahkan kata-kata bahasa Indonesia ke dalam bahasa Jepang. Program ini juga dilengkapi dengan penambahan kata yang bisa di input sendiri oleh user.

Desain yang userfriendly sangat diperlukan oleh semua aplikasi. Program aplikasi ini dikemas secara userfriendly baik desain tampilan warnanya maupun letak tool-tool aplikasi ini. Diharapkan user dapat menggunakan aplikasi ini dengan mudah, cepat serta dapat membuat user betah berlama-lama di depan aplikasi.


(41)

agar program lebih mudah dimengerti. Desain yang user friendly membuat user betah berlama-lama menggunakan sebuah aplikasi, kesesuaian tampilan yang diharapkan juga dapat mempermudah user untuk menggunakan sebuah aplikasi yang masih baru dikenalnya. Program ini diharapkan mudah dipergunakan oleh berbagai kalangan.

Perancangan sistem dipergunakan untuk menyajikan sebuah program menjadi sebuah sistem yang dapat menjadi aplikasi yang mempermudah kerja manusia. Program ini dapat dipergunakan menggunakan PC sehingga user dapat dengan mudah menggunakan sebagai pedoman untuk mencari kata-kata. Database yang digunakan untuk penyimpanan kata-kata adalah Microsoft Access 2003. Sebagai koneksi dengan database dipergunakan koneksi ADODB.

3.2 Algoritma

Algoritma merupakan suatu cara menganalisa (menjelaskan) urutan dan hubungan kegiatan-kegiatan yang dilakukan untuk memecahkan suatu permasalahan sehingga tercapai tujuan yang diinginkan.

3.2.1 Algoritma dari setiap Interface Program

1. Interface menu utama program aplikasi


(42)

English-Indonesian, form Indonesian-English, form data processing, form about me, dan form keluar. Hanya dengan mengklik tombol tujuan maka form dari tombol yang diklik akan muncul.

Gambar 3.1 Tampilan Form Menu Utama Kamus Bahasa Indonesia ke Bahasa Inggris dan

Bahasa Inggris ke Bahasa Indonesia.

English - Indonesian Indonesian - English

Data Processing


(43)

2. Interface Englsih – Indonesian

Pada tampilan form ini digunakan untuk menerjemahkan bahasa Inggris ke bahasa Indonesia. Untuk mendapatkan arti dari bahasa Inggris ke bahasa Indonesia maka ketikkan kata yang akan di terjemahkan kedalam textbox bahasa Inggris kemudian klik tombol translate maka arti dalam bahasa Indonesia akan muncul. Jika anda ingin menerjemahkan kata-kata yang lain lagi maka tekan tombol reset untuk memulai pengetikan pada text Input kata bahasa Inggris. Atau jika ingin mencari kata-kata yang diinginkan maka ketikkan pada textbox search maka pada list kata-kata bahasa Inggris secara otomatis akan mencari sesuai dengan ketikan user. Pada form ini juga terdapat tombol menu Indonesian – English untuk menerjemahkan kata bahasa Indonesia ke Bahasa Inggris, add word untuk menambahkan kata jika tidak ada pada database kamus, dan tombol about me untuk mengetahui tentang pembuatan aplikasi kamus ini.

Gambar 3.2 Tampilan Form Menu English – Indonesian English - Indonesian

Text Input Kata Bahasa Inggris

Text Output Kata Bahasa Indonesia

Tombol Translate

Tombol

Reset Text Search / Mencari

Kata

List Kata-Kata Bahasa Inggris

Tombol Add Word

Tombol Indonesian


(44)

3. Interface Indonesian – English

Pada menu interface ini digunakan untuk menerjemahkan kata dari bahasa Indonesia ke bahasa Inggris. Untuk mendapatkan arti dari bahasa Indonesia ke bahasa Inggris maka ketikkan kata yang akan diterjemahkan ke dalam textbox bahasa Indonesia kemudian klik tombol translate maka arti dalam bahasa Inggris akan muncul. Jika anda ingin menerjemahkan kata-kata yang lain lagi maka tekan tombol reset untuk memulai pengetikan pada text Input kata bahasa Indonesia. Atau jika ingin mencari kata-kata yang diinginkan maka ketikkan pada textbox search maka pada list kata-kata bahasa Indonesia secara otomatis akan mencari sesuai dengan ketikan user. Pada form Indonesian-English ini menyediakan tombol sound yang berfungsi untuk mendengarkan suara dari text output kata bahasa Inggris. Form ini juga terdapat tombol menu English - Indonesian untuk menerjemahkan kata bahasa Indonesia ke Bahasa Inggris, add word untuk menambahkan kata jika tidak ada pada database kamus, dan tombol about me untuk mengetahui tentang pembuatan aplikasi kamus ini.

Indonesian - English

Text Input Kata Bahasa Indonesia

Tombol Translate

Tombol Sound

Tombol Reset

Text Output Kata Bahasa Inggris

Tombol Add Word

Tombol English - Indonesian

Text Search / Mencari Kata

List Kata-Kata Bahasa Indonesia


(45)

Gambar 3.3 Tampilan Form Menu Indonesian English

4. Interface Data Processing

Disini merupakan tempat untuk memproses setiap kata-kata baru yang ingin ditambahkan ke dalam database agar kamus semakin lengkap dan sesuai dengan kebutuhan user. Untuk penginputan kata bahasa Inggris ke bahasa Indonesia ketik kata dalam bahasa Inggris yang akan dimasukkan ke dalam database di textbox bahasa Inggris kemudian isi juga arti dalam bahasa Indonesianya di textbox bahasa Indonesia dan klik tombol save untuk menyimpan kata yang baru ditambahkan tadi. Kata-kata yang sudah ditambahkan akan muncul pada daftar kata-kata yang berada disebelahnya dan juga menyediakan textbox search untuk mencari kata yang diinginkan. Pada menu data processing ini juga menyediakan tombol untuk memanipulasi kata-kata bahasa Inggris dan bahasa Indonesia pada database seperti new untuk menambah kata-kata baru, update fungsinya untuk mengubah atau mengganti kata-kata yang sudah ada, delete fungsinya untuk menghapus kata-kata yang berada didalam database, dan tombol yang menuju ke menu bahasa Inggris ke bahasa Indonesia.

Dalam penambahan kata untuk penginputan kata bahasa Indonesia ke bahasa Inggris maka ketik kata dalam bahasa Indonesia yang akan dimasukkan ke dalam database di textbox bahasa Indonesia kemudian isi juga arti dalam bahasa Inggrisnya di-textbox bahasa Inggris dan klik tombol save untuk menyimpan kata yang di input. Kata-kata yang sudah ditambahkan akan muncul pada daftar kata-kata yang berada disebelahnya dan juga menyediakan textbox search untuk mencari kata yang


(46)

diinginkan. Untuk penginputan kata bahasa Indonesia ke bahasa inggris ini sama dalam hal manipulasi kata-kata seperti new, update, delete, dan tombol yang menuju ke menu bahasa Indonesia ke bahasa Inggris.

Gambar 3.4 Tampilan Form Data Processing Dictionary Data Processing Dictionary

Input Kata B. Inggris

Input Kata B.Indonesia

Untuk Manipulasi Data

Input Kata B.Indonesia

Input Kata B. Inggris

Daftar Kata-Kata Mencari kata-kata

Untuk Manipulasi Data

Mencari kata-kata


(47)

5. Interface About Me

Pada menu interface about me terdapat keterangan tentang penulis. Menu ini juga ada tombol close yang akan mengarahkan kembali ke menu Utama.

Gambar 3.5 Tampilan Form About Me

3.2.2 Database Program Kamus Digital

Database kamus ini bernama ‘Kamus’ yang mempunyai sebuah tabel, yakni ‘kamus’. Terdiri dari 3 field, yakni id_kata, kata_asing, kata_indo. Berikut gambaran tentang tabel dari kamus digital ini,

Tabel 3.1 Database

Nama Field Tipe Data

id_kata Auto Number

kata_asing Text

kata_indo Text

Keterangan :

About Me

Gambar Tentang Penulis


(48)

1. field ‘id_kata’ merupakan field nomor id setiap data yang di-input-kan.

2. field ‘kata_asing’ merupakan field untuk menyimpan kata dalam bahasa

Inggris yang di-input oleh user.

3. field ‘kata_indo’ merupakan field untuk menyimpan kata dalam bahasa

Indonesia yang di-input oleh user.

3.3 Flow Chart Program

1. Flow Chart Halaman Menu Utama

Yes No Yes No Yes No Yes English-Indonesian START Menampilkan Menu Utama Halaman English-Indonesian A Indonesian - English Data Processing About me Halaman Indonesian- English Halaman Data Processing Halaman About me B C


(49)

No

Yes

No

Gambar 3.6 Flow Chart Halaman Menu Utama 2. Flow Chart Halaman English – Indonesian

No Yes No No Yes No Yes Yes No END

Keluar Keluar

A

Input Kata Berbahasa Inggris

If Exist in Database

Tampil Terjemahan dalam Bahasa Indonesia Indonesian - English Halaman Indonesian- English B Data Processing Halaman Data Processing About Me Halaman About Me C


(50)

Gambar 3.7 Flow Chart Halaman English – Indonesian

3. Flow Chart Halaman Indonesian – English

No Yes No Yes No No Yes Yes No

Gambar 3.8 Flow Chart Halaman Indonesian – English B

Input Kata Berbahasa Indonesia

If Exist in Database Tampil Terjemahan dalam Bahasa Inggris Beserta Suara English- Indonesian Data Processing About Me END Halaman English - Indonesian A Halaman Data Processing C Halaman About Me


(51)

4. Flow Chart Halaman Data Processing

No

Yes

No

Yes

No

Yes

No

Gambar 3.9 Flow Chart Halaman Data Processing C

Entry Kata Bahasa Indonesia

dan Kata Bahasa Inggris

Database Kamus

English - Indonesian

Indonesian - English

About Me

Halaman About Me

Halaman Indonesian-

English Halaman

English- Indonesian

A

B


(52)

ANALISA HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Pembuatan Program

Pembuatan program aplikasi kamus digital bahasa Indonesia ke bahasa Inggris dan bahasa Inggris ke bahasa Indonesia dengan efek suara ini dirancang dengan menggunakan bahasa pemrograman Microsoft Visual Basic 6.0

4.1.1 Tampilan Menu Utama

Gambar 4.1 Tampilan Menu Utama


(53)

Gambar 4.1 merupakan interface menu utama pada sistem. Terdapat title dari program, dan menu-menu yang tersedia untuk menggunakan kamus digital ini.

4.1.2 Tampilan Menu English – Indonesian

Gambar 4.2 Tampilan Menu English – Indonesian

[Listing Program ada pada lampiran 2]

Gambar 4.2 tampilan menu English – Indonesian merupakan tampilan untuk menerjemahkan bahasa Inggris ke bahasa Indonesian disamping itu juga terdapat daftar kata bahasa Inggris yang bisa digunakan apabila user lupa dengan kata-kata bahasa Inggris yang ingin di artikan.


(54)

4.1.3 Tampilan Menu Indonesian – English

Gambar 4.3 Tampilan Menu Indonesian – English

[Listing program ada pada lampiran 3]

Gambar 4.3 merupakan tampilan menu English – Indonesian untuk menerjemahkan bahasa Indonesia ke bahasa Inggris. Pada menu ini juga terdapat daftar kata-kata bahasa Indonesia yang bisa digunakan dengan mencari kata-kata yang diinginkan.


(55)

4.1.4 Tampilan Data Processing

Gambar 4.4 Tampilan Data Processing

[Listing program ada pada lampiran 4]

Gambar 4.4 merupakan tampilan data processing untuk mengolah kata-kata pada kamus digital ini seperti menambah kata-kata baru yang belum ada pada database kamus, mengganti kata-kata yang salah pada saat menambah kata-kata baru, dan menghapus kata-kata yang ada pada database. Pada menu ini juga terdapat daftar kata-kata yang bisa kita lihat dengan mudah sehingga dengan daftar kata-kata ini menjadi lebih mudah untuk mencari kata-kata yang diinginkan.


(56)

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan penulisan Tugas Akhir ini dengan adanya program aplikasi kamus digital Inggris – Indonesia dan Indonesia – Inggris dengan efek suara, dapat disimpulkan : 1. Dalam menyelesaikan pembuatan program Aplikasi kamus digital Inggris –

Indonesia dan Indonesia – Inggris dengan efek suara ini, usaha yang dilakukan adalah mengumpulkan, mengkaji buku-buku, browsing internet, menyajikan data, pembuatan desain untuk proses user interface program, melakukan implementasi sebagai dasar pembuatan program.

2. Perancangan program Aplikasi kamus digital Inggris – Indonesia dan Indonesia – Inggris dengan efek suara ini dapat memberikan pengetahuan dan informasi yang sangat berguna bagi user tentang kata-kata dalam bahasa Indonesia dalam bahasa Inggris dan sebaliknya serta efek suara yang bisa didengar dalam pengucapan bahasa Inggris.

3. Aplikasi kamus digital Inggris – Indonesia dan Indonesia – Inggris dengan efek suara dikemas secara userfriendly agar dapat digunakan dengan mudah bagi user yang masih awam sekalipun.

4. User dapat dengan mudah mencari sebuah kata bahasa Inggris dan bahasa

Indonesia dengan mengetikkan kata untuk mencari artinya kemudian dengan meng-klik sebuah tombol terjemahan maka akan muncul kata yang akan dicari serta suara dalam pengucapan bahasa Inggris.

5. Kemudahan dalam menambahkan kata-kata baru ke dalam database kamus ini, dengan begitu user dapat lebih maksimal dalam menggunakan aplikasi ini karena keterbatasan ingatan dari user itu sendiri.


(57)

5.2 Saran

Aplikasi kamus digital Inggris – Indonesia dan Indonesia – Inggris dengan efek suara yang dibuat penulis dirasa masih belum mengakomodir semua kebutuhan user. Di samping itu pemanfaatan teknologi untuk perangkat lunak yang digunakan belum dapat diaplikasikan secara optimal.

Penulis berharap program ini dapat dikembangkan lagi menjadi sebuah aplikasi yang lebih tangguh serta lebih berkualitas sehingga membuat orang-orang yang kesulitan dalam belajar bahasa Inggris menjadi lebih terbantu.


(58)

DAFTAR PUSTAKA

Bunafit Komputer. 2008. 25 Aplikasi Windows Populer dengan Visual Basic 6.0. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Kurniadi, Adi. 2000. Pemrograman Visual Basic 6.0. Jakarta: PT. Elex media Komputindo.

Leong, Marlong 2006. Dari Pemrograman untuk Programmer Visual Basic. Yogyakarta: Andi Offset.

Pressman, Roger S. 1997. Software Engineering, A Practitioner’s Approach, McGraw-Hill. Terjemahan LN Harnaningrum. Yogyakarta: Andi.

Sommervile, Ian. 1992. Software engineering, Fourth Edition, Adduison Weslwy Jogiyanto, Bedjo. 1992. Teori dan Aplikasi Program Komputer Bahasa Basic. Edisi V.

Yogyakarta: Penerbit Adi Offset.

MADCOMS. 2008. Microsoft Visual Basic 6.0 untuk Pemula. Madiun: Penerbit Andi Ritongap, P, dkk.2009. Bahasa Indonesia Praktis. Medan: Bartong Jaya.

Alfian Fikri, M. 2000. Kamus Lengkap 400.000.000 Indonesia - Inggris dan Inggris – Indonesia. Surabaya: Karya Agung.


(59)

LAMPIRAN 1

Kode Program Menu Awal

Private Sub tengah()

Me.Left = (Screen.Width - Me.Width) / 2 Me.Top = (Screen.Height - Me.Height) / 2 End Sub

Private Sub Form_Load() Dim msg, sapi

Set sapi = CreateObject("sapi.spvoice") sapi.Speak "Welcome to Little Dictionary" Me.Width = 130

End Sub

Private Sub cmdEngInd_Click() FmEngInd.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdIndEng_Click() FmIndEng.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdProses_Click() FmInput.Show

Unload Me End Sub

Private Sub lblAboutMe_Click() FmAboutMe.Show

Unload Me End Sub

Private Sub Mn_Data_Click() FmInput.Show

Unload Me End Sub

Private Sub mnAbout_me_Click() FmAboutMe.Show

Unload Me End Sub

Private Sub mnEng_Ind_Click() FmEngInd.Show

Unload Me End Sub

Private Sub mnExit_Click() Unload Me

End Sub

Private Sub mnInd_Eng_Click() FmIndEng.Show

Unload Me End Sub


(60)

Private Sub Timer1_Timer() Label1.Caption = Time Label2.Caption = Date End Sub

Private Sub Timer2_Timer() Me.Width = Me.Width + 100 tengah

If Me.Width >= 7320 Then Timer2.Enabled = False tengah

End If End Sub


(61)

LAMPIRAN 2

Kode Program English-Indonesian

Private Konekdb As ADODB.Connection Private Rs_Kamus As ADODB.Recordset Private StrKonek As String

Private SqlCari As String

Sub BukaDb()

Dim conDBString As String

Set Konekdb = New ADODB.Connection

StrKonek = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Persist " _ & "Security Info=False;Data Source=" _

& App.Path + "./Kamus.mdb"

If Konekdb.State = adStateOpen Then Konekdb.Close

Set Konekdb = New ADODB.Connection Konekdb.Open StrKonek

Else

Konekdb.Open StrKonek End If

End Sub

Private Sub cmdIndEng_Click() FmIndEng.Show

Unload Me Do

Me.Left = Me.Left + 40 Me.Move Me.Left, Me.Top DoEvents

Loop Until Me.Left > Screen.Width End Sub

Private Sub cmdReset_Click() TxtSearch.Text = "" TxtSearch.SetFocus End Sub

Private Sub cmdTambah_Click() FmInput.Show

Unload Me Do

Me.Left = Me.Left + 40 Me.Move Me.Left, Me.Top DoEvents

Loop Until Me.Left > Screen.Width End Sub

Private Sub Form_Load() Call BukaDb

PopData (strTextSearch) Me.Height = 10

End Sub


(62)

FmAboutMe.Show Unload Me End Sub

Private Sub lstView_ItemClick(ByVal Item As MSComctlLib.ListItem) Dim intSelItem As Integer

intSelItem = Item

TxtIn.Text = lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(1).Text TxtOut.Text = lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(2).Text gintid_kataItem =

lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(3).Text End Sub

Private Sub PopData(strTextSearch As String) Dim lstX As ListItem

Dim intCounter As Integer

If strTextSearch = "" Then

SqlCari = "select * from kamus Order by kata_asing ASC" Else

SqlCari = "Select * from kamus kata_asing " & _

"where kata_asing like '%" & strTextSearch & "%' order by kata_asing asc"

End If

Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset

Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, 3, 1 If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"

Exit Sub Else

TxtIn.Text = Rs_Kamus!kata_asing End If

lstView.ListItems.Clear With Rs_Kamus

If .RecordCount > 0 Then .MoveFirst

intCounter = 1 While Not .EOF

Set lstX = lstView.ListItems.Add(, , intCounter) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_asing) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_indo) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!id_kata) intCounter = intCounter + 1

.MoveNext Wend

End If End With

TxtIn.Text = "" TxtOut.Text = "" End Sub

Private Sub TbHapus_Click() TxtIn.Text = ""

TxtOut.Text = "" TxtIn.SetFocus End Sub


(63)

'Source Code Translate English - Indonesian '=========================================== Private Sub TbTrans_Click()

If TxtIn.Text = "" Then

MsgBox "Kata belum dimasukan..!", _ vbCritical, "Info"

TxtIn.SetFocus Else

SqlCari = ""

SqlCari = "select kata_indo from kamus " _ & " WHERE kata_asing LIKE '" _ & TxtIn.Text & "'"

Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, _

adOpenDynamic, adLockBatchOptimistic

If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"

Exit Sub Else

TxtOut.Text = Rs_Kamus!kata_indo End If

End If End Sub

'Kode Program Jam dan Tanggal Private Sub Timer1_Timer() Label4.Caption = Time Label5.Caption = Date End Sub

'Kode Program Efek Animasi Private Sub Timer2_Timer() Me.Height = Me.Height + 100 tengah

If Me.Height >= 7230 Then Timer2.Enabled = False tengah

End If End Sub

Private Sub tengah()

Me.Left = (Screen.Width - Me.Width) / 2 Me.Top = (Screen.Height - Me.Height) / 2 End Sub

Private Sub TxtSearch_Change() PopData (TxtSearch.Text) End Sub


(64)

Lampiran 3

Kode Program Indonesian-English

Private Konekdb As ADODB.Connection Private Rs_Kamus As ADODB.Recordset Private StrKonek As String

Private SqlCari As String Sub BukaDb()

Set Konekdb = New ADODB.Connection

StrKonek = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Persist " _ & "Security Info=False;Data Source=" _

& App.Path + "./Kamus.mdb"

If Konekdb.State = adStateOpen Then Konekdb.Close

Set Konekdb = New ADODB.Connection Konekdb.Open StrKonek

Else

Konekdb.Open StrKonek End If

End Sub

Private Sub cmdEngInd_Click() FmEngInd.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdReset_Click() TxtSearch.Text = "" TxtSearch.SetFocus End Sub

Private Sub cmdTambah_Click() FmInput.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdUpdate_Click() Dim strUpdate As String

strUpdate = "Update kamus Set kata_indo = '" & SQLSafe(TxtInput) & "'," & _

"kata_indo = '" & SQLSafe(TxtOut) & "' Where id_kata = " & gintIdItem & ""

Konekdb.Execute SqlCari PopData (strTextSearch) TxtIn.Text = ""

TxtOut.Text = "" End Sub

Private Sub Form_Load() Call BukaDb

PopData (strTextSearch) Me.Height = 10

End Sub


(65)

FmAboutMe.Show Unload Me End Sub

Private Sub lstView_ItemClick(ByVal Item As MSComctlLib.ListItem) Dim intSelItem As Integer

intSelItem = Item TxtInput.Text = lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(1).Text TxtOutput.Text = lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(2).Text gintid_kataItem = lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(3).Text End Sub

Private Sub PopData(strTextSearch As String) Dim lstX As ListItem

Dim intCounter As Integer If strTextSearch = "" Then

SqlCari = "select * from kamus Order by kata_indo ASC" Else

SqlCari = "Select * from kamus kata_indo " & _

"where kata_indo like '%" & strTextSearch & "%' order by kata_indo asc"

End If

Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset

Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, 3, 1 If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"

Exit Sub Else

TxtInput.Text = Rs_Kamus!kata_indo End If

lstView.ListItems.Clear With Rs_Kamus

If .RecordCount > 0 Then .MoveFirst

intCounter = 1 While Not .EOF

Set lstX = lstView.ListItems.Add(, , intCounter) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_indo) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_asing) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!id_kata) intCounter = intCounter + 1

.MoveNext Wend

End If End With

TxtInput.Text = "" TxtOutput.Text = "" End Sub

Private Sub TbDelete_Click() TxtInput.Text = ""

TxtOutput.Text = "" TxtInput.SetFocus End Sub


(66)

'Source Code Translate Indonesian - English '=========================================== Private Sub TbTranslate_Click()

If TxtInput.Text = "" Then

MsgBox "Kata belum dimasukan..!", _ vbCritical, "Info"

TxtInput.SetFocus Else

SqlCari = ""

SqlCari = "select kata_asing from kamus " _ & " WHERE kata_indo LIKE '" _

& TxtInput.Text & "'" Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, _

adOpenDynamic, adLockBatchOptimistic

If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"

Exit Sub Else

TxtOutput.Text = Rs_Kamus!kata_asing End If

End If End Sub

'=========================================== 'Source Code Sound Indonesian - English '=========================================== Private Sub TbSuara2_Click()

If TxtOutput.Text = "" Then

MsgBox "Maaf, kata belum dimasukan..!", _ vbCritical, "Info"

Else

Dim msg, sapi

'msg = InputBox("Tulis kalimat dikolom, lalu klik OK", "Pembaca Tulisan")

Set sapi = CreateObject("sapi.spvoice") sapi.Speak TxtOutput.Text

End If End Sub

Private Sub Timer1_Timer() Label4.Caption = Time Label5.Caption = Date End Sub

'==================================== 'Kode Program Efek Animasi

Private Sub Timer2_Timer() Me.Height = Me.Height + 100 tengah

If Me.Height >= 7260 Then Timer2.Enabled = False tengah

End If End Sub

Private Sub tengah()


(67)

Me.Top = (Screen.Height - Me.Height) / 2 End Sub

'===================================== Private Sub TxtSearch_Change()

PopData (TxtSearch.Text) End Sub


(68)

LAMPIRAN 4

Kode Program Input Data

Private Konekdb As ADODB.Connection Private Rs_Kamus As ADODB.Recordset Private StrKonek As String

Private SqlCari As String

Sub FormBersih()

TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" txtIndo2.Text = "" txtAsing2.Text = "" End Sub

'===================================== 'Menghubungkan Dengan Database Access '===================================== Sub BukaDb()

Set Konekdb = New ADODB.Connection

StrKonek = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Persist " _ & "Security Info=False;Data Source=" _

& App.Path + "./Kamus.mdb"

If Konekdb.State = adStateOpen Then Konekdb.Close

Set Konekdb = New ADODB.Connection Konekdb.Open StrKonek

Else

Konekdb.Open StrKonek End If

End Sub

Private Sub cmdIndEng2_Click() FmIndEng.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdEngInd_Click() FmEngInd.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdIndEng_Click() FmIndEng.Show

Unload Me End Sub

Private Sub cmdReset_Click() TxtSearch.Text = "" TxtSearch.SetFocus End Sub

Private Sub cmdReset2_Click() TxtSearch2.Text = "" TxtSearch2.SetFocus


(69)

End Sub

Private Sub Form_Load() Me.Width = 10

Call BukaDb

PopData (strTextSearch) PopData2 (strTextSearch2) End Sub

'===================================== 'Kode Program Efek Animasi

Private Sub Timer2_Timer() Me.Width = Me.Width + 130 tengah

If Me.Width >= 9870 Then Timer2.Enabled = False tengah

End If End Sub

Private Sub tengah()

Me.Left = (Screen.Width - Me.Width) / 2 Me.Top = (Screen.Height - Me.Height) / 2 End Sub

'========================================= Private Sub lblAboutMe_Click()

FmAboutMe.Show Unload Me End Sub

'ListView English - Indonesian '=============================

Private Sub lstView_ItemClick(ByVal Item As MSComctlLib.ListItem) Dim intSelItem As Integer

intSelItem = Item TxtAsing.Text =

lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(1).Text

TxtIndo.Text = lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(2).Text gintid_kataItem =

lstView.ListItems(intSelItem).ListSubItems(3).Text End Sub

'Menampilkan Data ke ListView English - Indonesian '================================================= Private Sub PopData(strTextSearch As String)

Dim lstX As ListItem Dim intCounter As Integer

If strTextSearch = "" Then

SqlCari = "select * from kamus Order by kata_asing ASC" Else

SqlCari = "Select * from kamus kata_asing " & _

"where kata_asing like '%" & strTextSearch & "%' order by kata_asing asc"

End If

Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset

Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, 3, 1 If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"


(70)

Exit Sub Else

TxtAsing.Text = Rs_Kamus!kata_asing End If

lstView.ListItems.Clear With Rs_Kamus

If .RecordCount > 0 Then .MoveFirst

intCounter = 1 While Not .EOF

Set lstX = lstView.ListItems.Add(, , intCounter) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_asing) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_indo) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!id_kata) intCounter = intCounter + 1

.MoveNext Wend

End If End With

TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" End Sub

'ListView Indonesian - English '=============================

Private Sub lstView2_ItemClick(ByVal Item As MSComctlLib.ListItem) Dim intSelItem As Integer

intSelItem = Item txtIndo2.Text = lstView2.ListItems(intSelItem).ListSubItems(1).Text txtAsing2.Text = lstView2.ListItems(intSelItem).ListSubItems(2).Text gintid_kataItem = lstView2.ListItems(intSelItem).ListSubItems(3).Text End Sub

'Menampilkan Data ke ListView Indonesian - English '================================================= Private Sub PopData2(strTextSearch2 As String) Dim lstX As ListItem

Dim intCounter As Integer

If strTextSearch2 = "" Then

SqlCari = "select * from kamus Order by kata_indo ASC" Else

SqlCari = "Select * from kamus kata_asing " & _

"where kata_indo like '%" & strTextSearch2 & "%' order by kata_indo asc"

End If

Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset

Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, 3, 1 If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"

Exit Sub Else

txtIndo2.Text = Rs_Kamus!kata_indo End If


(71)

lstView2.ListItems.Clear With Rs_Kamus

If .RecordCount > 0 Then .MoveFirst

intCounter = 1 While Not .EOF

Set lstX = lstView2.ListItems.Add(, , intCounter) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_indo) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_asing) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!id_kata) intCounter = intCounter + 1

.MoveNext Wend

End If End With

txtIndo2.Text = "" txtAsing2.Text = "" End Sub

Private Sub TbNew_Click() TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" TxtAsing.SetFocus End Sub

'Script Input Word English - Indonesian '====================================== Private Sub TbSimpan_Click()

Dim rsCek As ADODB.Recordset Dim strCek As String

strCek = "select * from kamus where kata_asing = '" & TxtAsing.Text & "'"

Set rsCek = New ADODB.Recordset rsCek.Open strCek, Konekdb, 3, 1

With rsCek

If .RecordCount > 0 Then

MsgBox "Kata Sudah Ada!", vbInformation, "Kamus" Exit Sub

End If End With

If TxtAsing.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Inggrisnya.!", _ vbCritical, "Info"

TxtAsing.SetFocus

ElseIf TxtIndo.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Indonesianya..!", _ vbCritical, "Info"

TxtIndo.SetFocus Else

'SqlSimpan = ""

SqlSimpan = "Insert Into kamus(kata_asing,kata_indo)" _ & " Values('" & TxtAsing.Text _

& "','" & TxtIndo.Text & "')" Konekdb.Execute SqlSimpan, , adCmdText


(72)

MsgBox "Kata baru telah ditambahkan dalam kamus", _ vbInformation, "Info"

Call FormBersih End If

End Sub

'Kode Program Update English - Indonesia '======================================= Private Sub TbUpdate_Click()

Dim strUpdate As String

strUpdate = "Update kamus Set kata_asing = '" & SQLSafe(TxtAsing) & "'," & _

"kata_indo = '" & SQLSafe(TxtIndo) & "' Where id_kata = " & gintIdItem & ""

Konekdb.Execute SqlCari PopData (strTextSearch) TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" TxtAsing.SetFocus End Sub

'Kode Program Delete Kata English Indonesia '========================================== Private Sub TbDelete_Click()

Dim strDelete As String If TxtAsing.Text = "" Then

MsgBox "Pilih kata yang akan di hapus..!", _ vbCritical, "Info"

TxtAsing.SetFocus

ElseIf TxtIndo.Text = "" Then

MsgBox "Pilih kata yang akan dihapus..!", _ vbCritical, "Info"

TxtIndo.SetFocus Else

strDelete = "Delete from kamus Where id_kata = " & gintid_kataItem.Text & ""

Konekdb.Execute strDelete PopData (strTextSearch) TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" End If

End Sub

Public Function SQLSafe(strValue As String) As String Dim strTemp1 As String

strTemp1 = Replace(strValue, "'", "''")

SQLSafe = strTemp1 End Function

Private Sub TbNew2_Click() txtIndo2.Text = "" txtAsing2.Text = "" txtIndo2.SetFocus End Sub


(73)

'====================================== Private Sub TbSimpan2_Click()

Dim rsCek As ADODB.Recordset Dim strCek As String

strCek = "select * from kamus where kata_indo = '" & txtIndo2.Text & "'"

Set rsCek = New ADODB.Recordset rsCek.Open strCek, Konekdb, 3, 1

With rsCek

If .RecordCount > 0 Then

MsgBox "Kata Sudah Ada!", vbInformation, "Kamus" Exit Sub

End If End With

If txtIndo2.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Inggrisnya.!", _ vbCritical, "Info"

txtIndo2.SetFocus

ElseIf txtAsing2.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Indonesianya..!", _ vbCritical, "Info"

txtAsing2.SetFocus Else

SqlSimpan = ""

SqlSimpan = "Insert Into kamus(kata_indo,kata_asing)" _ & " Values('" & txtIndo2.Text _

& "','" & txtAsing2.Text & "')" Konekdb.Execute SqlSimpan, , adCmdText

MsgBox "Kata baru telah ditambahkan dalam kamus", _ vbInformation, "Info"

Call FormBersih End If

End Sub

'Kode Program Update Indonesia - English '======================================== Private Sub TbUpdate2_Click()

Dim strUpdate As String

strUpdate = "Update kamus Set kata_indo = '" & SQLSafe(txtIndo2) & "'," & _

"kata_asing2 = '" & SQLSafe(txtAsing2) & "' Where id_kata = " & gintIdItem & ""

Konekdb.Execute SqlCari PopData2 (strTextSearch2) txtIndo2.Text = ""

txtAsing2.Text = "" txtIndo2.SetFocus End Sub

'Kode Program Delete Indonesia - English '======================================== Private Sub TbDelete2_Click()

Dim strDelete As String If txtIndo2.Text = "" Then


(74)

vbCritical, "Info" txtIndo2.SetFocus

ElseIf txtAsing2.Text = "" Then

MsgBox "Pilih kata yang akan di hapus..!", _ vbCritical, "Info"

txtAsing2.SetFocus Else

strDelete = "Delete from kamus Where id_kata = " & gintid_kataItem.Text & ""

Konekdb.Execute strDelete PopData2 (strTextSearch2) txtIndo2.Text = ""

txtAsing2.Text = "" End If

End Sub

Private Sub TxtInput_Change() Call FormBersih

End Sub

Private Sub TxtIn_Change() Call FormBersih

End Sub

Private Sub Timer1_Timer() Label7.Caption = Time Label8.Caption = Date End Sub

Private Sub TxtSearch_Change() PopData (TxtSearch.Text) End Sub

Private Sub TxtSearch2_Change() PopData2 (TxtSearch2.Text) End Sub


(75)

LAMPIRAN 5

Kode Program About Me

Private Sub form_unload(cancel As Integer) Do

Me.Top = Me.Top + 40 Me.Move Me.Left, Me.Top DoEvents

Loop Until Me.Top > Screen.Height - 500 End Sub

Private Sub Command1_Click() FmKamusMini.Show

Unload Me End Sub


(1)

Exit Sub Else

TxtAsing.Text = Rs_Kamus!kata_asing End If

lstView.ListItems.Clear With Rs_Kamus

If .RecordCount > 0 Then .MoveFirst

intCounter = 1 While Not .EOF

Set lstX = lstView.ListItems.Add(, , intCounter) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_asing) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_indo) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!id_kata) intCounter = intCounter + 1

.MoveNext Wend

End If End With

TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" End Sub

'ListView Indonesian - English '=============================

Private Sub lstView2_ItemClick(ByVal Item As MSComctlLib.ListItem) Dim intSelItem As Integer

intSelItem = Item txtIndo2.Text =

lstView2.ListItems(intSelItem).ListSubItems(1).Text txtAsing2.Text =

lstView2.ListItems(intSelItem).ListSubItems(2).Text gintid_kataItem =

lstView2.ListItems(intSelItem).ListSubItems(3).Text End Sub

'Menampilkan Data ke ListView Indonesian - English '================================================= Private Sub PopData2(strTextSearch2 As String) Dim lstX As ListItem

Dim intCounter As Integer

If strTextSearch2 = "" Then

SqlCari = "select * from kamus Order by kata_indo ASC" Else

SqlCari = "Select * from kamus kata_asing " & _

"where kata_indo like '%" & strTextSearch2 & "%' order by kata_indo asc"

End If

Set Rs_Kamus = New ADODB.Recordset

Rs_Kamus.Open SqlCari, Konekdb, 3, 1 If Rs_Kamus.EOF And Rs_Kamus.BOF Then

MsgBox "kata yang Anda cari tidak ada..!", _ vbCritical, "Info"

Exit Sub Else

txtIndo2.Text = Rs_Kamus!kata_indo End If


(2)

lstView2.ListItems.Clear With Rs_Kamus

If .RecordCount > 0 Then .MoveFirst

intCounter = 1 While Not .EOF

Set lstX = lstView2.ListItems.Add(, , intCounter) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_indo) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!kata_asing) lstX.ListSubItems.Add = Trim(!id_kata) intCounter = intCounter + 1

.MoveNext Wend

End If End With

txtIndo2.Text = "" txtAsing2.Text = "" End Sub

Private Sub TbNew_Click() TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" TxtAsing.SetFocus End Sub

'Script Input Word English - Indonesian '====================================== Private Sub TbSimpan_Click()

Dim rsCek As ADODB.Recordset Dim strCek As String

strCek = "select * from kamus where kata_asing = '" & TxtAsing.Text & "'"

Set rsCek = New ADODB.Recordset rsCek.Open strCek, Konekdb, 3, 1

With rsCek

If .RecordCount > 0 Then

MsgBox "Kata Sudah Ada!", vbInformation, "Kamus" Exit Sub

End If End With

If TxtAsing.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Inggrisnya.!", _ vbCritical, "Info"

TxtAsing.SetFocus

ElseIf TxtIndo.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Indonesianya..!", _ vbCritical, "Info"

TxtIndo.SetFocus Else

'SqlSimpan = ""

SqlSimpan = "Insert Into kamus(kata_asing,kata_indo)" _ & " Values('" & TxtAsing.Text _

& "','" & TxtIndo.Text & "')" Konekdb.Execute SqlSimpan, , adCmdText


(3)

MsgBox "Kata baru telah ditambahkan dalam kamus", _ vbInformation, "Info"

Call FormBersih End If

End Sub

'Kode Program Update English - Indonesia '======================================= Private Sub TbUpdate_Click()

Dim strUpdate As String

strUpdate = "Update kamus Set kata_asing = '" & SQLSafe(TxtAsing) & "'," & _

"kata_indo = '" & SQLSafe(TxtIndo) & "' Where id_kata = " & gintIdItem & ""

Konekdb.Execute SqlCari PopData (strTextSearch) TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" TxtAsing.SetFocus End Sub

'Kode Program Delete Kata English Indonesia '========================================== Private Sub TbDelete_Click()

Dim strDelete As String If TxtAsing.Text = "" Then

MsgBox "Pilih kata yang akan di hapus..!", _ vbCritical, "Info"

TxtAsing.SetFocus

ElseIf TxtIndo.Text = "" Then

MsgBox "Pilih kata yang akan dihapus..!", _ vbCritical, "Info"

TxtIndo.SetFocus Else

strDelete = "Delete from kamus Where id_kata = " & gintid_kataItem.Text & ""

Konekdb.Execute strDelete PopData (strTextSearch) TxtAsing.Text = "" TxtIndo.Text = "" End If

End Sub

Public Function SQLSafe(strValue As String) As String Dim strTemp1 As String

strTemp1 = Replace(strValue, "'", "''")

SQLSafe = strTemp1 End Function

Private Sub TbNew2_Click() txtIndo2.Text = "" txtAsing2.Text = "" txtIndo2.SetFocus End Sub


(4)

'====================================== Private Sub TbSimpan2_Click()

Dim rsCek As ADODB.Recordset Dim strCek As String

strCek = "select * from kamus where kata_indo = '" & txtIndo2.Text & "'"

Set rsCek = New ADODB.Recordset rsCek.Open strCek, Konekdb, 3, 1

With rsCek

If .RecordCount > 0 Then

MsgBox "Kata Sudah Ada!", vbInformation, "Kamus" Exit Sub

End If End With

If txtIndo2.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Inggrisnya.!", _ vbCritical, "Info"

txtIndo2.SetFocus

ElseIf txtAsing2.Text = "" Then

MsgBox "Isi Dulu Bhs Indonesianya..!", _ vbCritical, "Info"

txtAsing2.SetFocus Else

SqlSimpan = ""

SqlSimpan = "Insert Into kamus(kata_indo,kata_asing)" _ & " Values('" & txtIndo2.Text _

& "','" & txtAsing2.Text & "')" Konekdb.Execute SqlSimpan, , adCmdText

MsgBox "Kata baru telah ditambahkan dalam kamus", _ vbInformation, "Info"

Call FormBersih End If

End Sub

'Kode Program Update Indonesia - English '======================================== Private Sub TbUpdate2_Click()

Dim strUpdate As String

strUpdate = "Update kamus Set kata_indo = '" & SQLSafe(txtIndo2) & "'," & _

"kata_asing2 = '" & SQLSafe(txtAsing2) & "' Where id_kata = " & gintIdItem & ""

Konekdb.Execute SqlCari PopData2 (strTextSearch2) txtIndo2.Text = ""

txtAsing2.Text = "" txtIndo2.SetFocus End Sub

'Kode Program Delete Indonesia - English '======================================== Private Sub TbDelete2_Click()

Dim strDelete As String If txtIndo2.Text = "" Then


(5)

vbCritical, "Info" txtIndo2.SetFocus

ElseIf txtAsing2.Text = "" Then

MsgBox "Pilih kata yang akan di hapus..!", _ vbCritical, "Info"

txtAsing2.SetFocus Else

strDelete = "Delete from kamus Where id_kata = " & gintid_kataItem.Text & ""

Konekdb.Execute strDelete PopData2 (strTextSearch2) txtIndo2.Text = ""

txtAsing2.Text = "" End If

End Sub

Private Sub TxtInput_Change() Call FormBersih

End Sub

Private Sub TxtIn_Change() Call FormBersih

End Sub

Private Sub Timer1_Timer() Label7.Caption = Time Label8.Caption = Date End Sub

Private Sub TxtSearch_Change() PopData (TxtSearch.Text) End Sub

Private Sub TxtSearch2_Change() PopData2 (TxtSearch2.Text) End Sub


(6)

LAMPIRAN 5

Kode Program About Me

Private Sub form_unload(cancel As Integer) Do

Me.Top = Me.Top + 40 Me.Move Me.Left, Me.Top DoEvents

Loop Until Me.Top > Screen.Height - 500 End Sub

Private Sub Command1_Click() FmKamusMini.Show

Unload Me End Sub