Metode Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

Hakmal Purnama Sultan, 2013 Profil Kebugaran Jasmani Dan Softskill Santri Smp Islam Nurul Fikri Boarding School Lembang Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Dalam suatu penelitian memerlukan sebuah metode untuk mencapai tujuan penelitian. Tujuan penelitian diantaranya adalah mengungkapkan, mengambarkan dan menyimpulkan data guna memecahkan suatu masalah melalui cara-cara tertentu yang sesuai dengan prosedur penelitian. Metode penelitian adalah salah satu cara penelitian yang dilakukan dengan cara berturut-turut dengan menggunakan alat dan prosedur penelitian. Metode penelitian bertujuan untuk mendapatkan hasil yang maksimum dalam penelitian, maka dari itu dalam suatu penelitian harus ditentukan penelitian yang sesuai dengan permasalahan dan ruang lingkup penelitian. Ada beberapa metode yang digunakan untuk mengadakan suatu penelitian diantaranya seperti metode historis, deskriptif dan eksperimen. Metode penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Alasan penulis menggunakan metode deskriptif adalah untuk memecahkan permasalahan yang ada pada masa sekarang dan masalah-masalah aktual. Untuk itu, penulis menggunakan metode deskriptif. Whitney dalam Nazir, 1988:63 menjelaskan: Metode yang mempelajari masalah-masalah dalam masyarakat, serta tata cara yang berlaku dalam masyarakat serta situasi-situasi tertentu, termasuk tentang hubungan, kegiatan-kegiatan, sikap-sikap, pandangan-pandangan, serta proses-proses yang sedang berlangsung dan pengaruh-pengaruh dari suatu fenomena. Selanjutnya dikemukakan juga oleh Surakhmad 1997:140 mengenai ciri- ciri metode deskriptif sebagai berikut : Memusatkan diri pada pemecahan masalah-masalah yang ada pada saat sekarang pada masalah-masalah yang aktual. Kemudian dianalisa karena metode ini, data yang dikumpulkan mula-mula disusun dijelaskan dan sering pula disebut metode analitik. Berdasarkan ciri-ciri dari metode deskriptif diatas, maka dalam penelitian ini data yang telah didapat kemudian dikumpulkan, disusun dan dianalisis. Hakmal Purnama Sultan, 2013 Profil Kebugaran Jasmani Dan Softskill Santri Smp Islam Nurul Fikri Boarding School Lembang Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Penggunaan metode penelitian didasarkan pada masalah yang akan dipecahkan dan tujuan yang akan dicapai. Dalam suatu penelitian sudah tentu harus dipikirkan mengenai cara memperoleh data yang diperlukan, cara memperoleh data ini dikenal dengan metode penggumpulan data, antara lain : wawancara, observasi, metode tes dan angket. Alat pengumpulan data yang penulis gunakan adalah metode penelitian dengan menggunakan tes dan angket.

B. Prosedur Penelitian

Dokumen yang terkait

Perbandingan Kemampuan Menulis Puisi Antara Siswa Boarding School Dan Siswa Sekolah Umum (Studi Kasus Di Kelas Vii Smp Khadijah Islamic School Jakarta Selatan Dan Siswa Kelas Vii Mts Cendekia Muslim Bogor) Tahun Pelajaran 2013-2014

2 9 89

Contrastive analysis on syntactic errors in english writing skill by students of Ruhul Islam anak bangsa islamic boarding school

0 6 83

Korelasi kultur sekolah terhadap pembentukan akhlak siswa di SMP al-Manar Azhari Islamic Boarding School

1 17 0

Boarding School Sebagai Penunjang Keberhasilan Pendidikan Nilai di MAN Insan Cendekia Serpong

5 31 145

POLA PENDIDIKAN ISLAM SISTEM BOARDING SCHOOL DI SMP-SMA SRAGEN BILINGUAL BOARDING SCHOOL Pola Pendidikan Islam Sistem Boarding School Di SMP-SMA Sragen Bilingual Boarding School Gemolong Sragen Tahun 2012/ 2013.

0 2 20

POLA PENDIDIKAN ISLAM SISTEM BOARDING SCHOOL DI SMP-SMA SRAGEN BILINGUAL BOARDING SCHOOL Pola Pendidikan Islam Sistem Boarding School Di SMP-SMA Sragen Bilingual Boarding School Gemolong Sragen Tahun 2012/ 2013.

0 2 22

PROFIL KEBUGARAN JASMANI DILIHAT DARI INDEKS MASSA TUBUH DI SMAN 9 BANDUNG.

7 27 32

HUBUNGAN ANTARA KEMATANGAN EMOSI DAN PENYESUAIAN SOSIAL DENGAN ALIENASI PADA SISWI SMP ISLAM TERPADU IHSANUL FIKRI BOARDING SCHOOL MAGELANG.

0 1 17

Peran sistem pendidikan Boarding School dalam meningkatkan Life Skill siswa di SMP Islam Terpadu Darul Fikri Sidoarjo.

0 1 114

Hubungan antara Kematangan Emosi dan Penyesuaian Sosial dengan Alienasi pada Siswi SMP Islam Terpadu Ihsanul Fikri Boarding School Magelang

0 0 12