Maksud Tujuan Maksud Dan Tujuan

Rencana St rat egis SKPD Kecam at an Lunang Tahun 2011 - 2015| 3

C. Dasar Hukum

Penyusunan Renstra Tahun 2011 – 2015 Kecamatan Lunang didasari dengan aturan hukum sebagai berikut : 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional. 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah. 3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah. 4. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2008 tentang Kecamatan. 5. Peraturan Daerah Kabupaten Pesisir Selatan Nomor Tahun 2008 tentang Struktur Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan Lunang. 6. Peraturan Bupati Pesisir Selatan Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pelimpahan sebagian Kewenangan Bupati kepada Camat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan. 7. Peraturan Bupati Pesisir Selatan Nomor : 16 Tahun 2010 tentang Uraian Tugas Kecamatan Lunang.

D. Struktur Organisasi dan Tata kerja Kecamatan Lunang

Struktur Organisasi Kecamatan Lunang dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Pesisir Selatan Nomor 16 tahun 2010 tentang Pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Kantor SOTK, maka kedudukan, Tugas Pokok dan Fungsi Kecamatan Lunang adalah : Rencana St rat egis SKPD Kecam at an Lunang Tahun 2011 - 2015| 4 1. Susunan Organisasi Organisasi Kecamatan Lunang terdiri dari : a Camat b Sekretaris Kecamatan c Kasi Pemerintahan dan Trantib d Kasi Kesejahteraan Sosial e Kasi Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil f Kasi Ekonomi dan Pembangunan g Kasubag Umum dan Kepegawaian h Kasubag Perencanaan dan Pelaporan i Kasubag Keuangan

E. Sumber Daya Aparatur

Sumber daya aparatur Kecamatan Lunang berjumlah 12 orang, dengan klasifikasi sebagai berikut :

1. Berdasarkan pendidikan

a S-2 : 0 orang b S-1 : 10 orang c D1 : 1 orang d SLTA : 1 orang

2. Berdasarkan jabatan

a Eselon III : 2 orang b Eselon IV : 6 orang c Staf : 1 orang d Tenaga sukarela : 3 orang