Tujuan Penelitian dan Manfaat Penelitian

peneliti yang disebutkan pada rumusan masalah merupakan faktor- faktor yang dapat mempengaruhi mahasiswa Fakultas Ekonomi dalam membeli kartu perdana prabayar merk IM3.

1.4 Tujuan Penelitian dan Manfaat Penelitian

1.4.1 Tujuan Penelitian Berdasarkan perumusan masalah yang telah dikemukaan diatas maka, tujuan penelitian ini adalah : a. Untuk mengetahui dan menganalisis apakah harga kartu perdana IM3 mempengaruhi mahasiswa dalam mengambil keputusan untuk membeli kartu perdana prabayar IM3? b. Untuk mengetahui dan menganalisis apakah tarif sms, telepon dan layanan internet kartu IM3 mempengaruhi mahasiswa dalam mengambil keputusan untuk membeli kartu perdana prabayar IM3? c. Untuk mengetahui dan menganalisis apakah sinyal kuat kartu IM3 mempengaruhi mahasiswa dalam mengambil keputusan untuk membeli kartu perdana prabayar IM3? d. Untuk mengetahui dan menganalisis apakah bonus telepon, sms, bonus pulsa kartu perdana, bonus layanan internet kartu IM3 mempengaruhi mahasiswa dalam mengambil keputusan untuk membeli kartu perdana prabayar IM3? e. Untuk mengetahui dan menganalisis apakah lama masa aktif kartu IM3 mempengaruhi mahasiswa dalam mengambil keputusan untuk membeli kartu perdana prabayar IM3? 1.4.2 Manfaat Penelitian Manfaat penelitian ini adalah : 1. Bagi Perusahaan a. Sebagai wacana perusahaan-perusahaan bisnis kartu seluler dalam membidik konsumen melalui faktor-faktor yang dipertimbangkan konsumen dalam pembelian kartu perdana. b. Dapat digunakan sebagai bahan evaluasi strategi perusahaan dan mengetahui perilaku konsumen dalam pembelian produk suatu perusahaan, sehingga mampu menarik minat konsumen untuk menggunakan produk tersebut. 2. Bagi Perguruan Tinggi a. Sebagai bahan referensi dan informasi, sehingga karya tulis ilmiah ini diharapkan dapat dikembangkan oleh peneliti selanjutnya. b. Memberikan informasi dan kontribusi bagi perkembanga n ilmu pengetahuan khususnya dibidang Ilmu Ekonomi Manajemen. 3. Bagi Mahasiswa a. Dapat menambah pengetahuan yang berhubungan dengan perilaku konsumen dalam alpikasinya di bidang pemasaran. b. Mengetahui konsep-konsep perilaku konsumen serta pelaksanaannya yang disesuaikan dengan teori perkuliahan. 7

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA