Rencana Pengembangan Jaringan Telekomunikasi Rencana Pengembangan Jaringan Air Minum Rencana Pengembangan Jaringan Drainase Rencana Pengembangan Jaringan Air Limbah

KAK RDTR SARIBU DOLOK , Halaman 8 dari 20 ii. gardu hubung berfungsi membagi daya listrik dari gardu induk menuju gardu distribusi; jaringan distribusi sekunder berfungsi untuk menyalurkan menghubungkan 3 daya listrik tegangan rendah ke konsumen, infrastruktur pendukung pada jaringan distribusi sekunder adalah gardu distribusi yang berfungsi menurunkan tegangan primer 20 kv menjadi tegangan sekunder220v380 v; 4 penjabaran jaringan pipa minyak dan gas bumi, di wilayah perencanaan jika ada; sesuai UU no.20 tahun 2002 tentang Ketenagalistrikan,Kepmen ESDM no.865 tahun 2003 tentang Pedoman Penyusunan Rencana Umum Ketenagalistrikan

c. Rencana Pengembangan Jaringan Telekomunikasi

Rencana pengembangan jaringan telekomunikasi terdiri atas: 1 rencana pengembangan infrastruktur dasar telekomunikasi berupa lokasi pusat automatisasi sambungan telepon; 2 kebutuhan penyediaan jaringan telekomunikasi telepon kabel dari jari ngan kabel primer hingga jaringan kabel sekunder, termasuk penyediaan: i. stasiun telepon otomat; ii. rumah kabel; iii. kotak pembagi; 3 kebutuhan penyediaan telekomunikasi telepon selular, termasuk penyediaan infrastruktur telepon nirkabel berupa lokasi menara telekomunikasi termasuk menara Base Transceiver Station BTS; 4 rencana sistem televisi kabel seperti stasiun transmisi dan jaringan kabel distribusi; 5 rencana peningkatan pelayanan jaringan telekomunikasi dan rencana jaringan serat optik.

d. Rencana Pengembangan Jaringan Air Minum

Rencana pengembangan jaringan air minum berupa rencana kebutuhan dan sistem penyediaan air minum, yang terdiri atas: 1 sistem penyediaan air minum wilayah perencanaan mencakup sistem jaringan perpipaan; 2 bangunan pengambil air baku; 3 seluruh pipa transmisi air baku dan instalasi produksi; 4 seluruh pipa unit distribusi hingga persil; 5 seluruh bangunan penunjang dan bangunan pelengkap; dan 6 bak penampung. tenKotadur Penyusunan RDTR dan

e. Rencana Pengembangan Jaringan Drainase

Rencana pengembangan jaringan drainase terdiri atas: 1 sistem jaringan drainase untuk mencegah genangan di wilayah perencanaan; 2 rencana kebutuhan sistem drainase, terdiri atas: rencana jaringan primer, sekunder, tersier, dan lingkungan di wilayah perencanaan; dan 3 kondisi topografi di wilayah perencanaan yang berpotensi terjadi genangan maka perlu dibuat: i. kolam retensi ii. sistem pemompaan iii. pintu air KAK RDTR SARIBU DOLOK , Halaman 9 dari 20

f. Rencana Pengembangan Jaringan Air Limbah

Prasarana dan sarana air limbah dilakukan melalui sistem pembuangan air limbah setempat onsite dan atau terpusat offsite Sistem pembuangan air limbah terpusat,terdiri atas: 1 seluruh saluran pembuangan 2 bangunan pengolahan air limbah Sistem pembuangan air limbah setempat, terdiri atas: 1 bak septik septic tank 2 IPLT instalasi pengolahan lumpur tinja

g. Penyediaan prasarana lainnya.