Perancangan Halaman Website laporan_siswa.php

Hpwali Varchar 13 Pekerjaanwali Varchar 20 Gambar Varchar 50 Username Varchar 12 Password Varchar 40 Login_hash Varchar 20

4.6 Perancangan Halaman Website

Adapun halaman - halaman yang dibangun oleh penulis adalah: a. Halaman index merupakan halaman yang pertama kali muncul pada saat website dibuka. Halaman ini berisikan artikel dan link-link menuju halaman berikutnya. b. Halaman sejarah merupakan halaman yang berisikan sejarah tentang SMA Negeri 4 Padangsidimpuan serta link-link menuju halaman berikutnya. c. Halaman visi misi merupakan halaman berisikan tentang visi dan misi SMA Negeri 4 Padangsidimpuan d. Halaman perpustakaan merupakan halaman yang berisikan tentang fasilitas perpustakaan. e. Halaman laboratorium merupakan halaman yang berisikan tentang fasilitas laboratorium. f. Halaman mushalla merupakan halaman yang berisikan tentang fasilitas mushalla. g. Halaman struktur organisasi merupakan halaman yang berisikan tentang strukur organisasi SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. h. Halaman kepala sekolah merupakan halaman yang berisikan data kepala sekolah SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. i. Halaman guru merupakan halaman yang berisikan daftar nama guru yang mengajar di sekolah SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. j. Halaman guru merupakan halaman yang berisikan daftar nama guru yang mengajar di sekolah SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. k. Halaman siswa merupakan halaman yang berisikan daftar nama siswa yang terdaftar di sekolah SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. l. Halaman OSIS merupakan halaman yang berisikan tentang OSIS SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. m. Halaman prestasi merupakan halaman yang berisikan tentang prestasi yang pernah dicapai oleh SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. Universitas Sumatera Utara n. Halaman tata tertib merupakan halaman yang berisikan tentang tata tertib SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. o. Halaman bimbingan konseling merupakan halaman yang berisikan tentang penjelasan tentang arti bimbingan konseling SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. p. Halaman roster pelajaran merupakan halaman yang berisikan tentang roster pelajaran dan mendownload roster pelajaran SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. q. Halaman pengumuman terbaru merupakan halaman yang berisikan tentang pengumuman SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. r. Halaman kalender akademik merupakan halaman yang berisikan tentang kalender akademik SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. s. Halaman galleri photo merupakan halaman yang berisikan photo SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. t. Halaman contact us merupakan halaman yang berisikan tentang contact us untuk memberikan kritik saran yang membangun kepada SMA Negeri 4 Padangsidimpuan. u. Halaman artikel merupakan halaman yang berisikan tentang berbagai artikel yang sedang berkembang saat ini. Tahap-tahap yang dilakukan penulis dalam membangun halaman website adalah sebagai berikut: 1. Membuka Macromedia Dreamweaver 8 sebagai software pengatur letak layout dan penulisan skrip-skrip PHP dalam membangun halaman. Tampilannya dapat dilihat seperti gambar berikut ini: Universitas Sumatera Utara Gambar 4.4 Tampilan Macromedia Dreamweaver 8 2. Mengatur letak layout dengan memanfaatkan tool dan perintah yang terdapat pada Macromedia Dreamweaver yaitu dengan meletakkan link-link, grafik, isi berita dan modul-modul lainnya di tempat yang telah ditentukan. 3. Menulis dan meletakkan skrip-skrip PHP dan HTML yang diperlukan pada tempat yang sesuai yang dikerjakan di jendela Code pada Macromedia Dreamweaver. 4. Mengerjakan halaman-halaman berikutnya. Universitas Sumatera Utara

4.7 Perancangan User Interface