Demonstrasi Program Kesimpulan Menambah Fitur-Fitur Yang Menarik

5.6 Demonstrasi Program

Adapun tampilan program yang dirancang penulis adalah sebagai berikut:

5.6.1 Tampilan Homepage

Gambar 5.5 Tampilan Bagian Homepage

5.6.2 Tampilan Bagian Login Admin

Gambar 5.6 Tampilan Bagian Login Admin Universitas Sumatera Utara

5.6.3 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Data Siswa

Gambar 5.7 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Data Siswa

5.6.4 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Data Guru

Universitas Sumatera Utara Gambar 5.8 Halaman Admin Dalam Menginput Data Guru

5.6.5 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Kelas

Gambar 5.9 Halaman Admin Dalam Menginput Kelas

5.6.6 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Mata Pelajaran

Universitas Sumatera Utara Gambar 5.10 Halaman Admin Dalam Menginput Mata Pelajaran

5.6.7 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Jadwal

Gambar 5.11 Halaman Admin Dalam Menginput Jadwal Universitas Sumatera Utara

5.6.8 Tampilan Halaman Admin Dalam Menginput Nilai

Gambar 5.12 Halaman Admin Dalam Menginput Nilai

5.6.9 Tampilan Halaman User Admin

Gambar 5.13 Halaman User Admin Universitas Sumatera Utara

5.6.10 Tampilan Halaman Profile User Admin

Gambar 5.14 Halaman Profile User Admin

5.6.11 Tampilan Halaman Laporan Data Kelas

Gambar 5.15 Halaman Laporan Data Kelas Universitas Sumatera Utara

5.6.12 Tampilan Halaman Laporan Data Nilai

Gambar 5.16 Halaman Laporan Data Nilai

5.6.13 Tampilan Halaman Laporan Data Guru

Gambar 5.17 Halaman Laporan Data Guru Universitas Sumatera Utara

5.6.14 Tampilan Halaman Guru

Gambar 5.18 Halaman Guru

5.6.15 Tampilan Halaman Siswa

Gambar 5.19 Halaman Siswa Universitas Sumatera Utara

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

6.1. Kesimpulan

Website merupakan sarana informasi online yang dapat diakses oleh siapapun, mengenai informasi yang diberikan dirancang dan direalisasikan dengan menggunakan system operasi windows, MySQL sebagai database manajemen system, PHP sebagai bahasa scripting yang menyatu dengan HTML, Apache sebagai web server, dan macromedia dreamweaver sebagai web editornya. Dari penjelasan pada bab-bab sebelumnya, penulis dapat merangkum beberapa kesimpulan, yaitu : 1. Penggunaan dan pemanfaatan aplikasi Sistem Informasi Pengolahan Data Siswa SMA Negeri 4 Padangsidimpuan ini dapat memberikan kemudahan bagi pihak sekolah dalam melakukan pencarian data dan nilai siswa. 2. Proses pengolahan data dirancang dengan bahasa pemrograman, sehingga hasil yang diperoleh berupa informasi yang dapat disajikan secara cepat dan dapat menghemat dalam penyimpanan data. 3. Dalam membangun sebuah website tidak harus terhubung dengan internet. Internet diperlukan pada saat upload file dan pengaksesan website.

6.2. Saran