Komponen Oncomm ADODB dan ADODC

conn.CursorLocation = adUseClient Else conn.Close End If Exit Sub Handler: MsgBox Err.Description, vbCritical, Error End Sub

4.3 Perancangan Program

4.3.1 Program Utama pada Seluruh Program

Dari proses kerja yang sudah dikerjakan, dapat dibuat sebuah flowchart yang dapat digunakan untuk memudahkan dalam pembuatan program, maka dibuatlah flowchart seperti dibawah ini : Gambar 4.22 flowchart keseluruhan Program Gambar 4.19 hanya menjelaskan bagaimana program pengiriman dan penerimaan data ini berjalan, sedangkan dalam suatu aplikasi pencacah nuklir tidak hanya dibutuhkan program untuk pencacahan nuklir saja, tapi terdapat program – program lain pendukungnya, diantaranya adalah : Gambar 4.23 Flowchart Login Pada program untuk login, program pada Visual Basic disambungkan ke database untuk mencocokkan inputan user dengan database. Karena koneksi yang digunakan anatara Visual Basic dengan database menggunakan ADODB, maka dari program diatas dibuatlah program seperti dibawah ini : RS.Open “select from PEGAWAI where username=’” Text1.Text “’ and pass=’” Text2.Text “’”, conn If Not RS.EOF Then Label5.Caption = RSnama Label5.Visible = False If RSUserName = “DEWITA” Then a = MsgBox “Selamat Anda Berhasil Login ”, vbInformation, “Pemberitahuan” Form6.Show Toolbar1.Enabled = True key = True Else a = MsgBox “Selamat Anda Berhasil Login ”, vbInformation, “Pemberitahuan” Form5.Show Toolbar1.Enabled = True key = True End If ElseIf Text1.Text = “” Or Text2.Text = “” Then a = MsgBox “Data yang anda isikan belum lengkap”, vbExclamation + vbOKOnly, “Peringatan” Text1.Text = “” Text2.Text = “” Text1.SetFocus Else MsgBox “Maaf User atau password salah”, vbExclamation, “Fatal” Text1.Text = “” Text2.Text = “” Text1.SetFocus End If Penjelasan program diatas adalah : RS.Open digunakan untuk membuka data dari database dengan cara memfilter sesuai dengan data pada textbox text1 dan text2, data ditemukan apabila username dan password benar ada pada database. Selanjutnya dimasukkan kedalam kondisi apakah username = DEWITA ? jika benar maka login akan masuk pada login pimpinan, jika salah maka login akan masuk pada login petugas biasa. Login tidak dapat dilakukan ketika salah satu atau kedua textbox kosong. Form login ini diletakkan pada form MDI yang ada pada Visual Basic, form ini biasanya digunakan sebagai wadah dari form – form lainnya. Dan digunakan untuk meletakkan toolbar, karena tidak dapat diletakkan pada form biasa.