Sistem Informasi Pergudangan Pada PT. Bhanda Graha Reksa Cabang Manado

(1)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Perkembangan Pada Era komputerisasi ini kebutuhan manusia akan informasi memacu pesatnya perkembangan teknologi di bidang informasi dan teknologi telekomunikasi. Teknologi yang semakin meningkat didukung dengan sarana dan prasarana yang memadai, membuktikan bahwa kini informasi telah menjadi kebutuhan pokok dalam kehidupan manusia. Sistem informasi dan teknologi informasi berfungsi sebagai pendukung untuk mengambil keputusan yang tepat berdasarkan informasi yang tersedia. Pada perkembangan teknologi informasi yang ada saat ini dapat melakukan pengolahan data dengan mudah, dapat menghasilkan suatu informasi yang di butuhkan dengan akurat dan mengefektifkan waktu, serta biaya yang di keluarkan lebih efesien.

Kegiatan pengelolaan barang dari tahun ke tahun terus berlangsung.Pengelolaan ini bukan hanya melibatkan barang-barang dan aset lama saja tapi juga barang-barang dan aset yang baru. Sehingga dengan demikian dari tahun ke tahun jumlah barang ini bukannya berkurang bahkan terus bertambah. Dengan bertambahnya jumlah barang-barang tersebut, tentunya mendatangkan kesulitan tersendiri dalam pengelolaannya. Agar


(2)

pelaksanaan penyimpansan barang dalam gudang dapat terkelola serta tertata dengan baik, maka perlu dikembangkan suatu aplikasi berupa Sistem Informasi Pergudangan dan Inventory. Karena bila dengan cara biasa (banyak proses manual) seperti sekarang yaitu dengan mengunakan Microsoft Excel untuk pendataan barang masuk dan keluar cukup menyulitkan dalam hal pengarsipan dan penelusuran data barang.

Tersedianya barang yang cukup merupakan faktor penting guna menjamin kelancaran proses produksi. Persediaan yang terlalu banyak atau persediaan yang terlalu sedikit tidak menguntungkan perusahaan. Kekurangan persediaan suatu barang dapat berakibat terhentinya proses produksi dan suatu ketika bisa mengalami kehabisan stok, bila perusahaan tidak memiliki persediaan yang mencukupi, biaya pengadaan darurat tentunya lebih mahal. Sebaliknya, jika perusahaan memiliki persediaan yang cukup besar, perusahaan dapat memenuhi permintaan pelanggan. Namun, persediaan produk yang terlalu besar (over stock) dapat berakibat terlalu tingginya beban biaya guna menyimpan dan memelihara produk tersebut selama penyimpanan di gudang.

PT. Bhanda Ghara Reksa adalah perusahaan penyedia jasa dan jaringan pergudangan dan logistik secara lengkap di Indonesia. Dengan perkembangan yang semakin pesat dan semakin ketatnya persaingan di dunia logistik, oleh karena itu PT. Bhanda Ghara Reksa dituntut untuk semakin


(3)

meningkatkan kualitas dan kuantitas pelayanannya agar dapat menjadi perusahaan terbaik di Indonesia bahkan dunia.

Permasalahan yang ada pada PT. Bhanda Ghara Reksa peneliti mengambil sebuah gambaran dari permasalahan pengendalian inventory untuk mengontrol item barang yang masuk disimpan di gudang agar proses produksi menjadi optimal. Sebelumnya, pada perusahaan tersebut mencatatan item barang masuk dan keluar masih menggunakan sistem non-komputerisasi yaitu input manual semua data ke Microsoft Excel sehingga memakan banyak waktu untuk mengetahui stok barang yang ada didalam inventory dan dapat terjadi kemungkinan kesalahan pada saat input karena banyak sekali data yang terlibat didalamnya. Oleh karena itu penulis berpikir untuk membuat usulan dalam penulisan tugas akhir ini penulis mengambil judul tentang “Sistem Informasi Pergudangan Pada PT Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado”.


(4)

1.2. Identifikasi dan Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas dapat diidentifikasi dan dirumuskan beberapa masalah seperti yang tercantum di bawah ini.

1.2.1. Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang masalah yang telah dijelaskan maka dapat di identifikasikan masalahnya sebagai berikut:

1. PT Bhanda Ghara Reksa mempunyai permasalahan pengendalian inventory untuk mengontrol item barang yang masuk dan keluar di gudang karena masih memakai cara manual dengan Microsoft Excel.

2. PT Bhanda Ghara Reksa belum mempunyai sistem yang dapat mengetahui lama waktu pengerjaan dari dokumen pengajuan barang keluar (Delivery Order), mempersiapkan barang sampai barang sampai di lokasi alamat yang dituju dengan tepat waktu.

3. PT Bhanda Ghara Reksa belum mempunyai sistem laporan yang terstruktuk dan sesuai dengan data barang dan aktual barang yang ada di gudang .

4. PT Bhanda Ghara Reksa mempunyai sistem yang digunakan menghasilkan dokumen tidak terarsipkan dengan baik, sehingga dapat menyebabkan hilangnya dokumen laporan barang masuk ataupun keluar . 1.2.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas, maka dapat dirumuskan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:


(5)

1. Bagaimana agar sistem dapat pengendalikan permasalahan inventory barang yang masuk dan keluar di gudang PT. Bhanda Ghara Reksa. 2. Bagaimana agar sistem dapat mengetahui proses lama waktu pengerjaan

dari barang dipersiapkan ke gudang sampai ke lokasi alamat dengan tepat waktu.

3. Bagaimana agar sistem bisa menghasilkan laporan yang dapat dipertanggung jawabkan kebenenaran data sesuai stok barang aktual di gudang.

4. Bagaimana cara sistem mengurangi kesalahan hilangnya dokumen barang masuk dan keluar.

1.3. Maksud Dan Tujuan Penelitian

Penelitian ini memiliki beberapa maksud dan tujuan dalam pembuatannya, di antaranya seperti yang termuat dalam anak subbab di bawah ini:

1.3.1. Maksud Penelitian

Maksud ini bermaksud membuat dan menghasilkan sebuah produk yang berupa sistem informasi berbasis web. Aplikasi tersebut berguna untuk mengelola data inventory gudang PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado yang diperuntukkan bagi semua pegawai yang berkepentingan didalamnya.


(6)

Berdasarkan rumusan masalah yang telah dijabarkan sebelumnya, maka dapat diperoleh tujuan dari penelitian ini yakni sebagai berikut: 1. Untuk dapat mengontrol item barang yang masuk dan keluar di PT.

Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.

2. Untuk mempermudah dalam menentukan tugas yang akan dikerjakan agar sesuai dengan kebijakan perusahaan.

3. Untuk mempercepat pengecekan stok barang yang ada di gudang. 4. Untuk dapat mengetahui lama pekerjaan mempersiapkan barang di

gudang sampai barang sampai di lokasi dengan tepat waktu.

5. Untuk dapat menghasilkan report laporan item barang yang masuk dan keluar sesuai dengan aktual.

1.4. Kegunaan Penelitian

Dalam penelitian ini terdiri dari dua kegunaan penelitian, yaitu kegunaan praktis dan kegunaan akademis yang berkaitan dengan Sistem Informasi inventory gudang PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.

1.4.1. Kegunaan Akademis

1. Bagi pengembangan ilmu

Kegunaan penelitian di Bidang Pengembangan Ilmu adalah diharapkan dapat mengimplementasikan ilmu baru di bidang Teknologi dan Informasi yang bermanfaat.


(7)

Dapat menerapkan dan mengembangkan kemampuan yang diperoleh penulis selama kuliah di UNIKOM Bandung dan ide-ide baru selama penelitian, dan belajar merancang sistem informasi untuk menangani masalah-masalah yang terdapat di luar lingkungan perkuliahan, serta sebagai syarat untuk dapat menyelesaikan tugas akhir skripsi.

3. Bagi Peneliti Lain

Diharapkan hasil penelitian ini bisa dijadikan sabagai referensi untuk penelitian yang selanjutnya bagi teman-teman yang tertarik untuk melakukan penelitian dibidang yang sama.

1.4.2. Kegunaan Praktis 1. Bagi perusahaan

Hasil penelitian ini akan menghasilkan suatu kesimpulan dan saran terhadap masalah yang dihadapi PT Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado sebagai suatu masukkan.

1.5. Batasan Masalah

Batasan masalah yang diterapkan pada penelitian ini adalah sebagai berikut

1. Sistem informasi inventory ini hanya mengangani barang telekomunikasi. 2. Sistem informasi ini hanya membahas tentang informasi dalam bentuk

laporan untuk barang keluar dan barang masuk di gudang.

3. Sistem informasi ini hanya dapat digunakan oleh pegawai tingkat Manager dan Supervisor gudang dari internal perusahaan dan untuk


(8)

eksternal perusahaan hanya dapat digunakan oleh customer tingkat Supervisor.

4. Sistem informasi ini tidak dapat menangani laporan dari pihak pengirim barang apabila sudah diterima di alamat yang dituju atau bisa diartikan laporan masih menggunakan cara laporan manual berupa SMS dari pihak pengirim barang.

1.6. Lokasi Dan Waktu Penelitian

Berikut adalah jadwal dan lokasi penelitian yang dilakukan oleh peneliti.

1.6.1. Lokasi Penelitian

Penelitian ini berlokasi di kantor PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado yang beralamat di Jl. Ari lasut Kelurahan Komp pergudangan 4 saudara Kombos atas - Kairagi Kec. Mapanget ,Manado, Sulawesi Utara, Indonesia.

1.6.2 Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Waktu selama penelitian meliputi :


(9)

9

Tabel 1.1 Jadwal Penelitian

No Kegiatan

September 2015

Oktober 2015

November 2015

Desember 2015

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 Mengidentifikasi Kebutuhan

2 Membuat Prototype 3 Menguji Prototype 4 Memperbaiki Prototype 5 Mengembangkan Prototype

1.7. Penelitian Sistematika Penulisan

Penulisan perancangan ini terdiri dari beberapa bab. Keseluruhan bab ini berisi uraian tentang usulan pemecahan masalah secara berurutan. Uraian berikut ini adalah uraian singkat mengenai bab–bab tersebut :

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisi tentang latar belakang, identifikasi masalah, maksud dan tujuan penelitian, kegunaan penelitian, batasan masalah, lokasi dan jadwal penelitian, dan sistematika penulisan.


(10)

Bab ini berisi tentang konsep sistem informasi, analisis dan perancangan sistem dan teori pendukung lainnya.

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN

Bab ini berisi tentang objek penelitian, metode penelitian dan analisis sistem yang berjalan.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Bab ini berisi tentang uraian hasil dan pembahasan dari program dan pengelolaan data yang terdiri dari tampilan program dan pengujiannya.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisi tentang kesimpulan dan saran dari pembahasan dari bab-bab sebelumnya


(11)

9

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

Dalam bagian ini dijelaskan mengenai kesimpulan dan saran yang di dapat dari pelaksanaan proses penelitian di PT Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.

5.1Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian, dapat dsimpulkan bahwa :

1. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat membantu mengurangi kesalahan dalam melakukan pendataan barang di gudang sekaligus untuk mengurangi kesalahan dalam pembuatan laporan data gudang.

2. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat mengurangi keterlambatan dalam melakukan pencatatan data barang masuk dan yang keluar di gudang .

3. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat memudahkan dalam melakukan pengolahan data barang di gudang.

4. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat memudahkan dalam pencarian letak barang serta mempercepat kinerja pegawai gudang.

5.2Saran

Berikut beberapa saran yang dapat diberikan untuk pengembangan penelitian ini antara lain :

1. Dilakukan pemeliharaan data dengan cara back up data secara berkala untuk mengantisipasi segala kemungkinan.

2. Sistem Informasi Pergudangan ysng telah dibangun ini agar dijadikan bahan untuk pengembangan sistem lebih lanjut dengan menambahkan proses


(12)

9

keamanan sistem. Sistem ini hendaknya digunakan oleh pengguna yang memahami sistem komputerisasi, sehingga penyajian informasinya dapat dilakukan dengan lebih baik.

. Dilakukan perbaikan dalam proses validasi terhadap sistem informasi


(13)

SISTEM INFORMASI PERGUDANGAN PADA PT BHANDA

GHARA REKSA CABANG MANADO

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat kelulusan pada Program Studi Sistem Informasi jenjang S1 (Strata Satu) Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

ELANG PUTRA PRATAMA 1.05.13.705

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG


(14)

vi

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR GAMBAR ... vixi

DAFTAR TABEL ... xiiii

DAFTAR SIMBOL ... xiiv BAB I ... PENDAHULUAN ... 1 .1 Latar Belakang Masalah ... 1.2 Identifikasi dan Rumusan Masalah ... 1.2.1 Identifikasi Masalah ... 1.2.2 Rumusan Masalah ... 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian ... 1.3.1 Maksud Penelitian ... 1.3.2 Tujuan Penelitian ... 1.4 Kegunaan Penelitian ... 1.4.1 Kegunaan Praktis ... 1.4.2 Kegunaan Akademis ... 1.5 Batasan Masalah ... 1.6 Lokasi dan Jadwal Penelitian ... 1.6.1 Lokasi Penelitian ...


(15)

vii

1.6.2 Jadwal Penelitian ... 1.7 Sistematika Penulisan ...

BAB II ... 9

LANDASAN TEORI ... 9

2.1 Pengertian Sistem ... 9

2.2 Elemen Sistem ... 2.3 Karakteristik Sistem ... 2.4 Klasifikasi Sistem ... 2.5 Pengertian Informasi ... 2.6 Pengertian Sistem Informasi... 2.7 ERD ( Entity Relationship Diagram ) ... 2.8 DFD ( Data Flow Diagram ). ... 2.9 PHP (Personal Home Page) ... 2.10 Pengertian Gudang ... BAB III ... 9

OBJEK DAN METODE PENELITIAN ... 9

3.1. Objek Penelitian ... 9

3.1.1 Sejarah singkat Perusahaan ... 9 3.1.2 Visi dan Misi Perusahaan ... 3.1.3 Struktur Organisasi Perusahaan ... 3.1.4 Deskripsi Tugas ... 3.2 Metode Penelitian ... 3.2.1 Tahapan Penelitian ... 3.2.2 Metode Pengumpulan Data ...


(16)

viii

3.2.3 Metode Pendekatan dan Pengembangan Sistem ... 9

3.2.4 Pengujian Software ... 3.3 Analisis Sistem Yang Berjalan ... 3.3.1 Analisis dokumen ... 3.3.2 Analisis prosedur yang sedang berjalan ... 3.3.2.1 Flow map Proses Penerimaan Barang ... 38

3.3.2.2 Flow map Proses Pengiriman Barang ... 39

3.3.2.3 Diagram Konteks ... 40

3.3.2.4 DFD ... 41

3.3.3 Evaluasi sistem yang sedang berjalan ... BAB IV ... HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 4.1 Perancangan Sistem ... 4.1.1 Tujuan perancangan sistem ... 4.1.2 Gambaran umum sistem yang diusulkan ... 4.1.3 Perancangan prosedur yang diusulkan ... 4.1.3.1 Diagram konteks ... 48

4.1.3.2 Data flow diagram ... 48

4.1.3.3 Kamus data ... 52

4.1.4 Perancangan basis data ... 55

4.1.4.1 Normalisasi ... 55

4.1.4.2 Relasi tabel ... 58


(17)

ix

4.1.4.4 Struktur file ... 61

4.1.4.5 Kodifikasi ... 64

4.2 Perancangan Antar Muka ... 4.2.1 Struktur menu ... 66

4.2.2 Perancangan input ... 4.2.3 Perancangan output ... 70

4.3 Perancangan Arsitektur Jaringan ... 72

4.4 Rencana Pengujian ... 74

4.5 Implementasi ... 79

4.5.1 Implementasi perangkat lunak ... 79

4.5.2 Implementasi perangkat keras ... 4.5.3 Implementasi basis data ... 80

4.5.4 Implementasi antar muka ... 85

4.5.5 Implementasi instalasi program ... 4.5.6 Penggunaan program ... 92

BAB V ... 93

KESIMPULAN DAN SARAN ... 93

5.1 Kesimpulan ... 96

5.2 Saran ... 96 DAFTAR PUSTAKA


(18)

DAFTAR PUSTAKA

[1] Jogiyanto, H. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.

[2] Djon Irwanto, S. (2006). Perancangan Object Oriented Software dengan UML. Yogyakarta: Andi Offset.

[3] Amsyah, Z. (2005). Manajemen sistem informasi. Jakarta: Gramedia pustaka pelajar.

[4] Al-Bahra bin Ladjamudin, didalam buku Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu, 2003.

[5 ]M.Shalahuddin, didalam buku Rekayasa Perangkat Lunak.Bandung : Informatika, 2013.

[6] Peranginangin. Kasiman, didalam buku Aplikasi WEB dengan PHP dan MySQL.Yogyakarta : Andi Publisher, 2006.

[7] Dwiantara, L. S. (2005). Manajemen logistik. Jakarta: Grasindo.

[8] Imam Buchori, (10 November 2015), “Pengertian Aplikasi – Definisi dan Arti” [online], Available:

http://www.beritakotametro.co.id/news/read/505/pengertian-aplikasi-definisi-dan-arti/


(19)

iii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayahNya yang berlimpah sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir dengan judul “Sistem Informasi Pergudangan Pada PT. Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado”sebagai persyaratan untuk menempuh Sidang Tugas Akhir pada program pendidikan jurusan Sistem InformasiUniversitas Komputer Indonesia. Senantiasa juga, shalawat serta salam selalu terlimpah curahkankepada junjungan kita, Nabi Besar Muhammad SAW, keluarga, sahabat serta umatnya.

Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bantuan, dukungan dari banyak pihak. Baik pihak internal maupun eksternal kampus.Oleh karena itu penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada yang terhormat :

1. Yth. Dr. Ir. Eddy Suryanto Soegoto, M.Sc., selaku Rektor Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung.

2. Yth. Prof. Dr. H. Denny Kurniadie, Ir., Msc., selaku Dekan Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung.

3. Yth. Citra Noviyasari, S.Si.,M.T.,selaku Ketua Prodi Sistem Informasi Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung.


(20)

iv

4. Yth. Deasy Permatasari, S. Si, MT., selaku dosen Wali di jurusan Sistem Informasi Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung.

5. Yth. Wahyuni,S. Si, MT., selaku dosen Pembimbing yang telah banyak sekali meluangkan waktu dan memberikan saran yang terbaik untuk skripsi saya. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan beliau dengan rizki dan berkah yang melimpah.

6. Seluruh dosen Sistem Informasi Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung yang selama ini telah memberikan ilmu dan pelajaran yang sangat berharga.

7. Yth. Wisnu Rudiyanto selaku Manager Regional dari PT. Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado yang telah mengizinkan saya mengadakan penelitian di kantor dengan waktu yang cukup lama.

8. Yth. Muslim Chandra selaku kepala operasionalPT. Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado yang telah meluangkan waktu untuk membantu saya memahami proses pengelolaan barang masuk dan barang keluar.

9. Seluruh staff PT. Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado yang telah meluangkan waktu untuk mengisi kuisioner dan rela diwawancarai demi rampungnya skripsi ini.

10.Yang tercinta Mama dan Papa yang selalu berjuang danmendukung saya dengan segala cara. May we always be in Allah’s loving Hand. Terimakasih banyak.


(21)

v

11.Seluruh teman-teman di jurusan sistem informasi yang telah banyak membantu dan menemani saya selama mengerjakan skripsi ini. Anak-anak konversi,semoga Allah memudahkan segala urusan kita. Aamiin.

Penulis menyadari bahwa penulisan buku skripsi ini masih belum sempurna.Untuk itu masukan dari berbagai pihak sangat diharapkan untuk kesempurnaan buku skripsi ini.Semoga buku skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak baik elemen dalam FTIK UNIKOM, kampus UNIKOM, ataupun masyarakat pada umumnya.

Wassalamu’alikum Wr. Wb.

Bandung, 11 Januari 2016


(22)

(23)

(24)

LEMBAR

PENGESAHAN

SISTEM

INFORMASI PERGUDANGAN PAI}A

PT.

BHANDA

GHARA REKSA CABANG

MANAI}O

Elans Putra Pratama

NrM 1.05.13.705

Telah disetujui dan disahkan di Bandung sebagai skripsi pada tanggal : -_.1_-q__u8lsls.___

Meny_etujui,

\ilahvuni. S.SL. MT.

Nip :4127.7A.26.W


(25)

(26)

SISTEM INFORMASI PERGUDANGAN PADA PT BHANDA GHARA REKSA CABANG MANADO

ARTIKEL

Diajukan sebagai salah satu syarat kelulusan pada Program Studi Sistem Informasi Jenjang S1(Strata I) Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

ELANG PUTRA PRATAMA

1.05.13.705

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA BANDUNG


(27)

ϭ ABSTRACT

Information System is a raw data processing so as to produce an information is needed to accurately and streamline time, costs issued more efficient and accountable.PT.Bhanda Ghara Reksa Branch Manadois one of the companies providing warehousing services that still use manual way still using Microsoft Excel to manage inbound and outbounds datamaterials that exist within the company.With the increasing amount of data materials handled by the company, it needed a reliable warehousing information systems in dealing with collection of data materials inbound and outbound effectively and efficiently.

One method that is used to analyze this method Warehousing Information System Prototype.The design of the system used is a structured approach that is using Data Flow Diagram for process data flow.The tools used are using PHP with database PHPmySQL.

With the research conducted, it is expected the author can provide recommendations for improvement that the warehouse information system at PT.Bhanda Ghara Reksa Branch Manado to be better

Keywords :Warehouse Information System, PHP, Data Flow

Diagram, PHPmySQL

I. Pendahuluan

1. Latar Belakang Penelitian

Pada Era komputerisasi ini kebutuhan manusia akan informasi memacu pesatnya perkembangan teknologi di bidang informasi dan teknologi telekomunikasi. Teknologi yang semakin meningkat didukung


(28)

Ϯ dengan sarana dan prasarana yang memadai, membuktikan bahwa kini informasi telah menjadi kebutuhan pokok dalam kehidupan manusia. Sistem informasi dan teknologi informasi berfungsi sebagai pendukung untuk mengambil keputusan yang tepat berdasarkan informasi yang tersedia. Pada perkembangan teknologi informasi yang ada saat ini dapat melakukan pengolahan data dengan mudah, dapat menghasilkan suatu informasi yang di butuhkan dengan akurat dan mengefektifkan waktu, serta biaya yang di keluarkan lebih efesien.

Komputerisasi sangat dibutuhkan bagi perusahaan. Selain untuk mempermudah pekerjaan, komputerisasi dalam suatu perusahaan juga menjadi suatu standar untuk menilai apakah perusahaan tersebut berada di level perusahaan yang tradisional atau perusahaan modern. Perkembangan komputerisasi sangat membantu kegiatan administrasi perusahaan PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.Perusahaan ini bergerak dibidang jasa sewa gudang. Perusahaan ini jg mempunyai client perusahaan lain yaitu PT ZTE Indonesia yang bergerak di bidang penyedia perangkat telekomunikasi dengan proyek pembangunan BTS operator Telkomsel area Sulawesi Utara.

Teknologi komputerisasi akan mempermudah pegawai perusahaan dalam melakukan kegiatan administrasi pergudangan di perusahaan tersebut. Karena belakangan ini perusahaan tersebut masih menggunakan cara manual dalam melakukan kegiatan administrasi gudang tersebut seperti pencatatan barang masuk dan keluar dengan cara manual menggunakan Microsoft Excel. Namun muncul beberapa kekurangan dalam metode manual tersebut.kesalahan pencatataan dan hilangnya arsip barang masuk dan barang keluar..

Selanjutnya adalah Informasi stok barang yang sering tidak tepat karena masih dihitung secara manual. Kemudian Pencarian data barang dilakukan secara manual dengan cara tidak tersimpan dengan tersusun berdasarkan kode dan letak barang yang dicari sehingga mempersulit


(29)

ϯ pencarian. Tempat penyimpanan arsip barang masuk dan barang keluar yang memakan tempat, kurang cepatnya pekerjaan yang dilaksanakan administrasi gudang tersebut dalam pembuatan laporan ataupun transaksi penerimaan barang dan pengeluaran barang pada gudang tersebut. Akan sangat beresiko jika terjadi kesalahan data apabila ada audit eksternal dari pihak client..

Untuk membantu operasional perusahaan adalah PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado yang bergerak di bidang jasa Penyewaan gudang.Dari penjelasan diatas maka penulis berkesimpulan bahwa perlu dikembangkan suatu sistem yang bisa menangani masalah-masalah yang timbul dan dapat menyediakan informasi yang dibutuhkan dengan menggunakan sistem komputerisasi.Oleh karena itu dalam kegiatan pergudangan tersebut dibutuhkan sebuah sistem informasi untuk administrasi pergudangan pada PPT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.

Hal ini yang melatar belakangi penulis untuk memilih judul“Sistem Informasi Pergudangan Pada PT Bhanda Ghara ReksaCabang Manado”.

2. Identifikasi Dan Rumusan Masalah

a. Pencatatan dokumen data barang yang sering salah karena rumitnya data penerimaan barang atau masuk sehingga terjadi kesalahan informasi..

b. Pencarian data barang dilakukan secara manual dengan cara tidak tersimpan dengan tersusun berdasarkan kode dan letak barang tertentu sehingga mempersulit pencarian data.

c. Tidak ada informasi sisa kapasitas gudang yang masih dapat digunakan untuk menyimpan barang, sehingga ada kemungkinan terjadi kelebihan barang atau overload.

d. Informasi stok barang yang sering tidak tepat karena masih dicatat secara manual, sehingga kepala gudang tidak menengetahui secara aktual jumlah stok barang tertentu.


(30)

ϰ

3. Maksud Dan Tujuan Penelitian

Berdasarkan uraian latar belakang maka maksud dari penelitian ini adalah “Sistem Informasi Pergudangan Pada PT Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado”

Dengan membuat dan menghasilkan sebuah produk yang berupa sistem informasi berbasis web. Aplikasi tersebut berguna untuk mengelola input data, hasil output serta pembuatan laporan pada kegiatan pergudangan tersebut.Di gudang PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado yang diperuntukkan bagi semua pegawai yang berkepentingan didalamnya.

Sedangkan tujuan penelitian ini yang pertama adalah sebagai berikut. a. Untuk merancang sistem informasi penerimaan barang dan

pengeluaran barang agar tidak lagi terjadi kesalahan dokumen administrasi di gudang PT Bhanda Ghara Reksa cabang Manado. b. Untuk merancang sistem yang bisa membantu pencarian barang

yang diinginkan berdasarkankode dan letak barang tertentu di gudang PT Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.

c. Untuk merancang sistem yang membantu memberikan informasi sisa kapasitas gudang yang masih dapat digunakan untuk menyimpan barang, sehingga tidak akan terjadi kelebihan barang atau overload di gudang PT Bhanda Ghara Reksa cabang Manado.

d. Untuk mengimplementasikan sistem informasi penerimaan barang dan pengeluaran barang agar tidak terjadi kesalahan data inventory dan data stok aktual barang di gudang.

4. Kegunaan Penelitian

Dalam penelitian ini terdiri dari dua kegunaan penelitian, yaitu kegunaan praktis dan kegunaan akademis yang berkaitan dengan Sistem Informasi inventory gudang PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado. Hasil penelitian ini akan menghasilkan suatu kesimpulan dan saran


(31)

ϱ terhadap masalah yang dihadapi PT Bhanda Ghara Reksa Cabang Manado sebagai suatu masukan.

1. Bagi Penulis

Dapat menerapkan dan mengembangkan kemampuan yang diperoleh penulis selama kuliah di UNIKOM Bandung dan ide-ide baru selama penelitian, dan belajar merancang sistem informasi untuk menangani masalah-masalah yang terdapat di luar lingkungan perkuliahan, serta sebagai syarat untuk dapat menyelesaikan tugas akhir skripsi

2. Bagi Peneliti lain

Diharapkan hasil penelitian ini bisa dijadikan sabagai referensi untuk penelitian yang selanjutnya bagi teman-teman yang tertarik untuk melakukan penelitian dibidang yang sama.

5. Pembatasan Masalah

a. Sistem informasi pergudangan ini hanya mengangani barang telekomunikasi.

b. Sistem informasi ini hanya membahas tentang informasi laporan untuk barang keluar dan barang masuk.

c. Sistem informasi ini tidak dapat menangani laporan dari pihak pengirim barang apabila sudah diterima di alamat yang dituju atau bisa diartikan laporan masih menggunakan cara laporan manual berupa SMS dari pihak pengirim barang.

II. Kajian Pustaka

1. Pengertian Sistem

Di dalam pendefinisian mengenai sistem terdapat dua kelompok pendekatan yang berkaitan dengan sistem yaitu sistem yang lebih menekankan kepada prosedur dan elemen. Menurut pendekatan prosedur sistem didefinisikan sebagai suatu urut-urutan yang tepat dari tahapan-tahapan instruksi yang menerangkan apa yang harus dikerjakan, siapa yang mengerjakan, kapan dikerjakan dan bagaimana mengerjakannya


(32)

ϲ Berikut beberapa pendapat mengenai Sistem :

“ Sistem adalah kumpulan dari elemen apapun baik fisik maupun non fisik yang saling berhubungan satu sama lain dan bekerja sama secara harmonis untuk mencapai satu tujuan tertentu,

Dari definisi diatas terlihat jelas bahwa sebuah sistem merupakan sebuah kumpulan dari bagian atau elemen yang berhubungan untuk mencapai tujuan tertentu yang ingin dicapai dengan dibuatnya sebuah system

“Sistem adalah sekumpulan komponen yang mengimplementasi model dan fungsionalitas yang dibutuhkan. Komponen-komponen tersebut saling berinteraksi di dalam sistem guna mentrans-formasi input yang diberikan kepada sistem tersebut menjadi sebuah output yang berguna dan bernilai bagi actor-nya.

Dari definisi diatas kita dapat mengetahui bahwa sebuah sistem terdiri dari input dan output dimana input tersebut memberi masukan kedalam suatu sistemkemudian oleh sistem tersebut input diubah menjadi output yang berguna dan bernilai.

2. Pengertian Informasi

Menurut Informasi merupakan hal yang sangat penting di dalam sebuah sistem.Jika sistem mengolah informasi yang salah maka penerima informasi akan susah untuk mengambil keputusan masa kini atau masa akan datang. Berikut beberapa definisi mengenai informasi :

“Informasi adalah data yang sudah diolah, dibentuk atau dimanipulasi sesuaidengan keperluan tertentu.

Informasi berasal dari data.Data adalah kenyataan yang menggambarkan kejadiann dan kesatuan nyata.Kejadian (event) adalah sesuatu yang terjadi pada saat terterntu. Informasi diperoleh setelah data mentah diproses atau diolah.


(33)

ϳ Personal Home Page (PHP) Yaitu bahasa pemrograman script yang membuat dokumen HTML secara on the fly yang dieksekusi di server website,Dokumen HTML yang dihasilkan dari suatu aplikasi bukan dokumen HTML yang dibuat dengan menggunakan editor teks atau editor HTML.Dengan menggunakan PHP maka maintenance suatu situs website menjadi lebih mudah proses update data dapat dilakukan dengan menggunakan aplikasi yang dibuat dengan menggunakan script PHP.

4. Pengertian Gudang

Gudang merupakan suatu ruangan atau tempat penyimpanan yang tertutup ataupun yang khusus dipakai untuk tempat penyimpanan material persediaan dan tempat tersebut bukan untuk umum. Dalam Manajemen Produksi, Gudang adalah sebuah ruangan yang digunakan untuk menyimpan barang sementara.

III. Objek Dan Metode Penelitian

1. Objek Penelitian

Penelitian ini berlokasi di kantor PT. Bhanda Ghara Reksa cabang Manado yang beralamat di Jl. Ari lasut Kelurahan Komp pergudangan 4 saudara Kombos atas - Kairagi Kec. Mapanget ,Manado, Sulawesi Utara.

2. Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam pengembangan perangkat lunak untuk membangun sistem informasi ini yaitu metode Prototype. Prototype merupakan suatu metode dalam pengembangan sistem yang menggunakan pendekatan untuk suatu program dengan cepat dan bertahap dan Prototype juga membuat suatu proses pengembangan sistem informasi menjadi lebih cepat dan lebih mudah.

IV. Hasil Penelitian

1. Analisis Dan Perancangan Sistem

Analisis dan perancangan sistem yang disajikan di sini hanya berupa

Flowmap dan DFD, yang tercantum pada halaman 9 dengan nomor gambar 4.1 hingga 4.5.


(34)

ϴ

2. Implementasi Dan Pengujian Sistem

Implementasi dari perancangan aplikasi terdapat pada halaman 14 hingga 18 dengan nomor gambar 4.6 hingga 4.20. Sedangkan hasil pengujian aplikasi menggunakan jenis uji black box menunjukkan bahwa dalam aplikasi ini tidak terdapat kesalahan proses dan secara fungsional mengeluarkan hasil ouput yang sesuai dengan yang diharapkan.

V. Kesimpulan Dan Saran

1. Kesimpulan

a. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat membantu mengurangi kesalahan dalam melakukan pendataan barang di gudang sekaligus untuk mengurangi kesalahan dalam pembuatan laporan data gudang.

b. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat mengurangi keterlambatan dalam melakukan pencatatan data barang masuk dan yang keluar di gudang .

c. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat memudahkan dalam melakukan pengolahan data barang di gudang.

d. Sistem Informasi Pergudangan ini dapat memudahkan dalam pencarian letak barang serta mempercepat kinerja pegawai gudang.

VI. Daftar Pustaka

Amsyah, Z. 2005. Manajemen sistem informasi. Jakarta: Gramedia pustaka pelajar.

Jogiyanto, H. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.

Al-Bahra bin Ladjamudin, 2003 didalam buku Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu..

Peranginangin. Kasiman, 2006 didalam buku Aplikasi WEB dengan PHP dan MySQL.Yogyakarta : Andi Publisher.


(35)

ϵ M.Shalahuddin, 2013 didalam buku Rekayasa Perangkat

Lunak.Bandung : Informatik,. Halaman Gambar

Penerimaan Barang

Client Kepala Gudang

Ph

as

e

Barang Masuk

Cek Barang Masuk

Barang Masuk Tervalidasi

Memilih tempat penyimpa

nan

Data Inventory Data Inventory

La poran Inventory


(36)

ϭϬ

Pengeluaran Barang

Client

Kepala Gudang Jasa Ekspedisi

P h a s e Delivery Order Cek Ketersedi aan Barang Delivery Order Tervalidasi Membuat Delivery Note Delivery Order Tersedia? Ya Data Inventory Membuat Delivery Order Delivery Order Reject Ya Delivery Note Delivery Note Laporan Delivery Note


(37)

ϭϭ Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks

yang ingin dimunculkan di sini..2 Activity Diagram Mengenal Angka

Sistem Informasi Pergudangan Kepala Gudang

Client

Laporan Inventory Delivery Order

 Barang Masuk  Delivery Note

 Laporan Inventory  Laporan Barang Masuk  Laporan Barang Keluar

Jasa Ekspedisi Delivery Note

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks yang ingin dimunculkan di sini..3 Diagram Konteks


(38)

ϭϮ 1.1

Mengecek Barang Masuk Barang Masuk Kepala Gudang

Inventory 1.2 Memilih tempat

Penyimpanan

Barang Masuk yang tervaliadasi

Data Inventory

Inbound

Barang Masuk yang tervaliadasi

Client Data Inventory

Data Inventory

Data Inventory

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks yang ingin dimunculkan di sini..4 DFD Level 1 Proses Penerimaan


(39)

ϭϯ Jasa Ekspedisi

2.1 Membuat Delivery Order

Kepala Gudang

Delivery Note

2.2 Membuat Delivery Note

Data Inventory

Delivery Note

Delivery Note

Delivery Order Inventory

Client

Delivery Note

Delivery Order

Delivery Order

Delivery Order


(40)

ϭϰ Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks


(41)

ϭϱ

Gambar 4.7 Tampilan Dashboard

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks yang ingin dimunculkan di sini..8 Tampilan Data Inbound


(42)

ϭϲ Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks

yang ingin dimunculkan di sini..9 Tampilan Data Delivery Order

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks yang ingin dimunculkan di sini..10 Tampilan Data Delivery Note


(43)

ϭϳ Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks


(1)

ϭϮ

1.1

Mengecek Barang Masuk Barang Masuk Kepala Gudang

Inventory 1.2 Memilih tempat

Penyimpanan

Barang Masuk yang tervaliadasi

Data Inventory

Inbound Barang Masuk yang tervaliadasi

Client Data Inventory

Data Inventory

Data Inventory

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks

yang ingin dimunculkan di sini..4

DFD Level 1 Proses Penerimaan


(2)

ϭϯ

Jasa Ekspedisi 2.1

Membuat Delivery Order

Kepala Gudang

Delivery Note 2.2 Membuat Delivery Note

Data Inventory

Delivery Note

Delivery Note

Delivery Order Inventory

Client

Delivery Note

Delivery Order

Delivery Order Delivery Order


(3)

ϭϰ

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks


(4)

ϭϱ

Gambar 4.7

Tampilan

Dashboard

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks


(5)

ϭϲ

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks

yang ingin dimunculkan di sini..9

Tampilan Data

Delivery Order

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks


(6)

ϭϳ

Gambar Kesalahan! Gunakan tab Beranda untuk menerapkan 0 ke teks