Tugas SIM kelompok 6 kelas 3G MI

ANALISIS SISTEM PENGADAAN BARANG ( SPAREPART )

Kelompok 6
1.
2.
3.
4.
5.

Alfiani Budianti (12134569)
Putri Ayudiyani (12134230)
Billy Nugroho (12132083)
Akhmad Nur Muhammad (12134397)
Joko Siswanto (12133439)
Kelas : 12.3G.13

Mata Kuliah : Sistem Informasi Management

AKADEMI MANAJEMEN INFORMASI DAN KOMUNIKASI
UNIVERSITAS BINA SARANA INFORMATIKA
2014


ANALISIS SISTEM PENGADAAN BARANG (SPAREPART) UNTUK
KELOMPOK 7
Pengenalan perusahaan client
Perusahaan kelompok 7 adalah perusahaan yang bergerak di bidang
otomotif, yang memproduksi macam macam alat alat untuk kendaraan
( sparepart ) , yaitu mobil dan motor. Berikut penjelasan dari sistem yang
akan dibuat :
KOMPONEN SISTEM INFORMASI
1. Perangkat Keras ( Hardware )
- Seperangkat Komputer
- Printer Inkjet dan dot matrix
2. Perangkat Lunak ( Software )
- Microsoft Excel , Word.
Untuk Pendataan barang
- Syteline
Nama sistem yang digunakan untuk memproses data barang
- Lotus
Digunakan untuk komunikasi via email antar bagian maupun ke
supplier

- Browser Mozila Firefox
Media browser yang digunakan untuk mencari informasi dan
komunikasi dengan vendor
3. Database
- Localhost
Berisi tentang jenis barang produksi,
transaksi, data supplier , dan jumlah stok barang yang ada
ataupun jumlah barang yang akan dipesan
4. Prosedur

LOGISTIC

PRODUK
SI

PPIC

SUPPLIER

PURCHASIN

G
ACCOUNTIN
G

Penjelasan
1. PPIC input jumlah barang yang dibutuhkan untuk produksi
2. Setelah PPIC mengetahui jumlah bahan baku yang dibutuhkan ,
kemudian data tersebut disampaikan kepada bagian purchasing
untuk pengadaan barang
3. Purchasing kemudian mengajukan pengadaan barang kepada
accounting dengan anggaran yang sudah diperhitungkan
4. Accounting approve pengadaan barang tersebut dan dikembalikan
kepada bagian purchasing untuk diproses PO kepada supplier
5. Supplier menerima PO dan memberikan estimasi waktu datangnya
barang yang dipesan purchasing
6. Ketika barang sudah datang , kemudian barang di input atau dicek
oleh bagian logistic agar dapat diproses oleh bagian produksi
7. Setelah barang sampai di bagian produksi , kemudian barang hasil
produksi yang sudah berkualitas baik bisa didistribusikan atau
dipasarkan


5. Personil
Adapun personil atau bagian yang terlibat dalam sistem ini yaitu :
- PPIC / Planning and scheduling
- Purchasing
- Accounting
- Supplier
- Logistic
6. Jaringan Komputer dan komunikasi data
- LAN ( Local Area Network )
Digunakan untuk menghubungkan staff atau bagian satu dengan
yang lainnya agar terkoordinir dengan baik .
-

Untuk komunikasi disini menggunakan email atupun jaringan
internet untuk memperoleh data dari vendor , perusahaan dan
sebagainya.