Nindya Fatliasari

  Nindya Fatliasari 04610322

  Sebuah perusahaan di Malang memproduksi sepatu dan menyalurkannya melalui dua saluran distribusi, yakni perusahaan Q1 dan Q2. Diperkirakan profit margin yang diperoleh dari masing-masing saluran distribusi tersebut adalah Rp40,00 dan Rp20,00. Digunakan dua marketing mix yakni personal selling dan advertensi. Diperkirakan personal selling tersebut akan menghabiskan waktu sebanyak 6000 jam untuk 8 bulan yang akan datang, dan anggaran biaya advertensi yang tersedia untuk masa 8 bulan yang akan datang Rp20.000,00. Berdasarkan data masa lalu; setiap satu unit penjualan memerlukan kontak dengan konsumen sebesar 1 jam untuk saluran Q1 dan 0,25 jam untuk saluran Q2. Sedangkan untuk advertensi memerlukan Rp2,00 dan untuk saluran Q1 dan Rp4,00 untuk saluran Q2.Penjualan yang diharapkan masing-masing penyalur minimal 5.000 unit.

  a. Persamaan fungsi tujuan Profit = 40Q1 + 20Q2

  b. Persamaan fungsi pembatas

  1Q1 + 0,25Q2 <=6.000 Advertensi -

  2Q1 + 4Q2 <=24.000 Permintaan - Q1 >= 5.000 Q2 >= 5.000

  c. Fungsi pembatas Q2

  24.000 6.000 5.000 Keterangan ABCD Daerah kemungkinan Titik A (5.000, 5.000) Titik B (5.500, 5.000) Titik C (5.500, 5.500) Titik D (5.000, 5.700) Profit = 40Q1 + 20Q2 Titik A profit 40(5.000)+20(5.000) = 300.000 Titik B profit 40(5.800) + 20(5.000) = 332.000 Titik C profit 40(5.500) + 20(5.500) = 330.000 Titik D profit 40(5.000) = 20(5.700) = 314.000 Titik C tercapai laba tertinggi yaitu Rp330.000,00. Dengan demikian perusahaan ini akan menyalurkan lewat Q1 sebesar 5.500 unit dengan program personal selling 5.500 jam (5.500 x 1 ) dan program advertensi dg biaya sebesar Rp11.000 (5.500 x 2) serta melalui advertensi dg biaya Rp22.000 (5.500 x 4)