Program Jadwal Kegiatan No HariTanggal

5

BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH

3.1 Program

Berdasarkan pada masalah prioritas yang saya dapatkan dilapangan, maka saya selaku mahasiswa pendamping mencoba memberikan solusi terhadap permasalahan yang dialami oleh keluarga Bapak I Ketut Jasta. Solusi yang saya tawarkan tersebut masih berkaitan dengan program-program yang dijalankan oleh mahasiswa KKN PPM di Desa Yeh Kuning. Dalam membantu permasalahan ekonomi yang dihadapi Bapak I Ketut Jasta, saya memfasilitasi dengan mengajak Komunitas Kemanusiaan yakni Komunitas Relawan Jembrana bekerja sama dalam memebrikan bantuan kemanusiaan berupa bantuan sembako dan kebutuhan pokok lainnya. Demikian juga melalui program kerja mahasiswa KKN-PPM UNUD yang mengadakan Pemeriksaan Mata, Pemberian Kacamata serta Operasi Katarak yang bekerjasama dengan Yayasan Kemanusiaan Indonesia, The John Fawcett Foundation dan PERDAMI BALI, sehingga saya mengajak Bapak I Ketut Jasta dan keluarganya untuk dapat datang memeriksakan matanya dalam kegiatan yang dibuat oleh mahasiswa KKN- PPM UNUD sehingga beliau dapat memeriksakan keluhan yang dirasakan pada matanya serta mendapatkan pengobatan yang tepat. Sesuai dengan program studi, penulis memberikan pelayanan untuk ternak milik anak dari Bapak I Ketut Jasta yaitu I Ketut Suardika. Bentuk pelayanan yang penulis berikan adalah pemberian vitamin, obat cacing, dan semprot anti lalat. Hal ini bertujuan agar ternak yang dimiliki Bapak I Ketut Suardika menjadi lebih sehat.

3.2 Jadwal Kegiatan No HariTanggal

Waktu Agenda Kegiatan Durasi 1 Rabu, 27 Juli 2016 10.00 – 13.00 Diskusi bersama para kelian banjar di Desa Yeh Kuning mengenai informasi KK Dampingan. Pembagian KK dampingan dari masing-masing banjar kepada mahasiswa KKN. 3 2 Kamis, 28 Juli 13.30 – Kunjungan ke Berkunjung ke 4 6 2016 17.30 kediaman KK Dampingan bersama Kelian Banjar Tegal Cantel kediaman KK Dampingan bersama Kelian Banjar untuk melakukan perkenalan 3 Sabtu, 30 Juli 2016 13.30 – 16.30 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Mengidentifikasi informasi lebih detail mengenai keluarga Bapak I Ketut Jasta 3 4 Selasa, 2 Agustus 2016 13.00 – 17.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan bersama komunitas relawan jembrana Memberikan bantuan bekerja sama dengan Komunitas Relawan Jembrana 4 5 Jumat, 5 Agustus 2016 16.00 – 18.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Membahas masalah kesehatan sekaligus sosialisasi dan mengundang Bapak I Ketut Jasta untuk ikut memeriksakan mata di dalam Pemeriksaan Mata, Kacamata, dan Operasi Katarak Gratis. 3 6 Kamis, 11 Agustus 2016 09.00 – 13.00 Mendampingi keluarga KK Dampingan periksa mata. Mendampingi keluarga KK Dampingan melakukan pemeriksaan mata gratis di Posko KKN Desa Yeh Kuning dimana pada saat itu juga bertepatan dengan pelaksanaan program kerja Pemeriksaan Mata, Pemberian 4 7 Kacamata, dan Operasi Katarak Gratis. 7 Jumat, 12 Agustus 2016 07.00 – 10.00 Gertak PSN di rumah KK Dampingan bersama petugas Puskesmas II Melakukan pemberantasan sarang nyamuk di rumah KK Dampingan dan rumah warga di Banjar Tegal Cantel 3 8 Jumat, 12 Agustus 2016 16.00 – 18.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi keluarga 3 9 Sabtu, 13 Agustus 2016 09.00 – 13.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Membahas tentang masalah lingkungan dan perekonomian keluarga 4 10 Senin, 15 Agustus 2016 13.00 – 18.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Membantu salah satu anak Bapak I Ketut Jasta mencari pakan sapi dan membantu bersih – bersih di pekarangan rumah KK Dampingan 5 11 Selasa, 16 Agustus 2016 08.30 – 15.30 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Membantu salah satu anak Bapak I Ketut Jasta mencari pakan sapi sekaligus memberikan bantuan suntikan vitamin B kompleks kepada ternak Bapak I Ketut Suardika 7 12 Rabu, 17 Agustus 2016 09.00 – 13.00 Kunjungan ke kediaman KK Bercengkrama bersama dan makan siang 4 8 Dampingan bersama. 13 Rabu, 17 Agustus 2016 14.00 – 18.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Memberikan penyuluhan pemeliharaan ternak. 4 14 Kamis, 18 Agustus 2016 09.00 – 14.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Berdiskusi mengenai masalah pemenuhan kebutuhan pokok keluarga sekaligus makan siang bersama 5 15 Jumat, 19 Agustus 2016 14.00 – 18.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Bercengkrama sekaligus memberikan penyuluhan usaha mikro. 4 16 Sabtu, 20 Agustus 2016 13.00 – 19.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Bercengkrama, Membantu salah satu anak Bapak I Ketut Jasta mencari pakan sapi sekaligus memberikan bantuan suntikan vitamin B kompleks kepada ternak Bapak I Ketut Suardika, membantu membersihkan kandang sapi, dan makan malam bersama. 6 17 Minggu, 21 Agustus 2016 13.00 – 20.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Memancing sekaligus makan malam bersama keluarga besar KK Dampingan 7 18 Senin, 22 Agustus 2016 10.00 – 16.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan Membantu bersih – bersih kediaman KK Dampingan dan 6 9 memberi bimbingan belajar salah satu cucu dari Bapak I Ketut Jasta 19 Rabu, 24 Agustus 2016 11.00 – 19.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan sekaligus memberikan bantuan sembako Bercengkrama, membantu salah satu anak Bapak I Ketut Jasta mencari pakan sapi sekaligus memberikan bantuan suntikan vitamin B kompleks kepada ternak Bapak I Ketut Suardika, memberikan bantuan baju bekas dan sembako semampu penulis. 8 20 Kamis, 25 Agustus 2016 14.00 – 18.00 Kunjungan ke kediaman KK Dampingan sekaligus berpamitan Bercengkrama sekaligus berpamitan dengan keluarga KK Dampingan. 4 TOTAL DURASI KEGIATAN JAM 91 10

BAB IV PELAKSANAAN, HASIL DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA