Kerangka Pemikiran Metode Penelitian Lokasi Penelitian Objek dan Ruang Lingkup Penelitian Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Analisa Data

commit to user 27

B. Kerangka Pemikiran

Gambar 1. Bagan Kerangka Pem ikiran Tempat Kerja Bahaya Tanpa Upaya Pencegahan Upaya Pencegahan Sistem Izin Kerja Kecelakaan Kerja Aman Tindakan Tidak Aman Kondisi Tidak Aman commit to user 28 BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Jenis penelitian yang dilakukan adalah jenis penelitian deskriptif sederhana yaitu dengan memberikan gambaran sejelas-jelasnya terhadap objek penulisan dan data yang diperoleh digunakan sebagai bahan penulisan laporan Muhammad Arief, 2003.

B. Lokasi Penelitian

Lokasi pengambilan data adalah PT. Apac Inti Corpora yang terletak di wilayah Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

C. Objek dan Ruang Lingkup Penelitian

Adapun sebagai objek dari penulisan laporan ini adalah sistem izin kerja di PT. Apac Inti Corpora yang terletak di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

D. Sumber Data

Data yang diperoleh bersumber dari: 1. Data Primer Mengadakan observasi langsung ke lapangan dan dengan melakukan wawancara atau tanya jawab kepada pihak yang berwenang mengeluarkan izin kerja. commit to user 29 2. Data Sekunder Data sekunder ini diperoleh dari studi kepustakaan dengan membaca buku- buku referensi yang ada kaitannya dengan topik penelitian.

E. Teknik Pengumpulan Data

1. Wawancara Wawancara dilakukan kepada pihak yang berwenang mengeluarkan izin kerja. 2. Observasi Lapangan Observasi dilakukan dengan mengamati langsung dan ikut serta dalam pelaksanaan izin kerja. 3. Studi Kepustakaan Dilakukan dengan membaca buku-buku referensi yang ada kaitannya dengan topik penelitian.

F. Pelaksanaan

1. Tahap Persiapan Pada tahap ini dilakukan :

a. Permohonan izin magang di PT. Apac Inti Corpora. b. Membaca dan mempelajari kepustakaan yang berhubungan dengan Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta Higiene Perusahaan. commit to user 30 2. Tahap Pelaksanaan Pada tahap pelaksanaan meliputi: a. Penjelasan umum tentang perusahaan tempat diadakannya kegiatan magang. b. Observasi secara umum terhadap perusahaan. c. Pengamatan langsung terhadap kondisi lingkungan di perusahaan d. Pencarian data pelengkap melalui arsip-arsip perusahaan dan buku- buku referensi. 3. Tahap Pengolahan Data Data yang diperoleh disusun sedemikian rupa sehingga dapat digunakan sebagai penulisan laporan.

E. Analisa Data

Data yang sudah diolah akan dianalisa dengan cara membandingkan dengan peraturan perundangan. Peraturan perundangan yang dimaksud adalah Peraturan Menteri Tenaga Kerja No. 05MEN1996 “Sistem Manajemen K3” pada lampiran II bagian 6 tentang “Keamanan Bekerja Berdasarkan Sistem Manajemen K3”. commit to user 31 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian