Profilometer Kerangka Teori Kerangka Konsep

amine 3 dan trietanolamine l0. Pemakaian detergent sintetis dalam pasta gigi sekitar l-2. 7 Tabel 3. Komposisi Senyawa-Senyawa Penyusun Pasta Gigi Anak 7 No Bahan Penyusun bb 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Gelling Agent Humectant Abrassive Pemanis Aroma Surface active Preservative Propyl active Pewarna Aquades 1 10 – 30 15 – 50 0,1 – 0,2 1,0 – 1,5 1,0 – 2,0 0,1 – 0,5 0,1 – 1,0 Secukupnya Ad - 100

2.3 Profilometer

Profilometer adalah alat yang dapat digunakan untuk mengukur suatu kekasaran permukaan suatu bahan. Pengukurannya dengan cara ujung jarum diletakkan pada setiap spesimen yang akan diukur dan nilai kekasaran dapat diperoleh. 19 Profilometer memiliki diamond stylus, tip radius, tip angle, kecepatan dan gaya. Kemudian dibaca pada rekaman surfecorder. Setiap sampel ditempatkan dalam clamp apitan alat dan stylus, lalu diletakkan di permukaan sampel dan alat dijalankan 2 mm, pada bagian pertama permukaan sampel dalam µm, lalu diukur lagi pada bagian permukaan lain yang telah diberi tanda. Nilai rata-rata yang direkam dari rata-rata ketiga bagian permukaan itulah yang diambil sebagai nilai kekasaran permukaan. Pengukuran kekasaran dilakukan sebelum dan sesudah penyikatan. 5 Gambar 1. Profilometer 24 Stylus profilometer dapat mengukur kekasaran permukaan secara langsung, walaupun informasi hanya terbatas 2 atau 3 dimensi, tetapi secara aritmatik rata-rata kekasaran dapat dihitung dan digunakan untuk menggambarkan permukaan akhir dari bahan itu yang dapat membantu klinisi dalam mengambil keputusan untuk memilih bahan. Sebaliknya, alat Atomic Force Microscope AFM dapat mengukur kuantitas kekasaran permukaan dengan resolusi yang tinggi secara ekstrim resolusi horizontal dari 0,2 – 0,1 nm dan resolusi vertikal dari 0,02 nm. Namun, pengukuran kekasaran permukaan menggunakan AFM terbatas pada daerah yang kecil sehingga sulit dilakukan pada sampel luas. 5

2.4 Kerangka Teori

Semen Ionomer Kaca Komposisi Sifat Jenis Kekasaran Permukaan Proses finishing dan polishing Penyikatan Optis Biologis Fisis Mekanis Kimia 1.Bubuk 2.Cairan 1. Tipe I Luting 2. Tipe II Restorative 3. Tipe III Lining and Bases Lingkungan asam

2.5 Kerangka Konsep

Semen Ionomer Kaca Tipe IX Sifat Penyikatan Pasta gigi Bahan abrasif Optis Biologis Fisis Mekanis Kimia Kekasaran Permukaan 14

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratoris.

3.2 Desain Penelitian

Pretest-posttest group design 3.3 Tempat dan Waktu Penelitian 3.3.1 Tempat Penelitian a. Laboratorium IMTKG FKG USU Medan b. Laboratorium Mesin Politeknik Medan

3.3.2 Waktu Penelitian

Juli – Januari 2014 3.4 Sampel dan Besar Sampel Penelitian 3.4.1 Sampel Penelitian Sampel pada penelitian ini adalah semen ionomer kaca yang dibuat berbentuk tablet dengan diameter 10 mm dan tebal 2 mm. Gambar 2. Ukuran sampel penelitian 2 mm 10 mm