Kelautan dan perikanan Pariwisata Pertanian

V - 15

B. Urusan Kewenangan Pilihan

1. Kelautan dan perikanan

Program dan fokus kegiatan tahun 2016 pada urusan kelautan dan perikanan yaitu: a. Program pengembangan budidaya perikanan, difokuskan pada kegiatan: Pengembangan bibit ikan unggul b. Program optimalisasi pengelolaan dan pemasaran produksi perikanan, difokuskan pada kegiatan: Pembinaan dan Pengembangan Perikanan.

2. Pariwisata

Program dan fokus kegiatan tahun 2016 pada urusan pariwisata yaitu: a. Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata, difokuskan pada kegiatan: Peningkatan pemanfaatan teknologi informasi dalam pemasaran pariwisata; Pelaksanaan promosi pariwisata nusantara di dalam dan di luar negeri; Pengembangan Statistik Kepariwisataan; dan Pelatihan pemandu wisata terpadu. b. Program Pengembangan Destinasi Pariwisata, difokuskan pada kegiatan: Peningkatan pembangunan sarana dan prasarana pariwisata; dan Pengembangan daerah tujuan wisata. c. Program Pengembangan Kemitraan, difokuskan pada kegiatan: Pengembangan SDM di bidang kebudayaan dan pariwisata bekerjasama dengan lembaga lainnya; dan Pengembangan sumber daya manusia dan profesionalisme bidang pariwisata.

3. Pertanian

Program dan fokus kegiatan tahun 2016 pada urusan pertanian yaitu: a. Program peningkatan kesejahteran petani, difokuskan pada kegiatan: Pelatihan Petani dan Pelaku Agribisnis. b. Program peningkatan pemasaran hasil produksi pertanian perkebunan, difokuskan pada kegiatan: Promosi hasil produksi pertanianperkebunan unggulan; Pengolahan informasi permintaan pasar atas hasil produksi pertanianperkebunan. c. Program peningkatan penerapan teknologi petemakan, difokuskan pada kegiatan: Pemeliharaan rutinberkala sarana dan prasarana teknologi peternakan tepat guna. d. Program peningkatan produksi pertanianperkebunan, difokuskan pada kegiatan: Penyediaan sarana produksi pertanianperkebunan. e. Program pencegahan dan penanggulangan penyakit ternak, difokuskan pada kegiatan: Pemeliharaan kesehatan dan pencegahan penyakit menular ternak. f. Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan, difokuskan pada kegiatan: Pembibitan dan perawatan ternak. g. Program peningkatan pemasaran hasil produksi peternakan, difokuskan pada kegiatan: Fasilitasi Kerjasama Regional NasionalInternasional Penyediaan Hasil Produksi Peternakan Komplementer. V - 16 h. Program peningkatan penerapan teknologi petemakan, difokuskan pada kegiatan: Pemeliharaan rutinberkala sarana dan prasarana teknologi peternakan tepat guna

4. Perdagangan