Sistem informasi penerimaan karyawan berbasis website di PT.Pegadaian Pungkur Bandung

LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN
Program Studi Sistem Informasi & Program Studi Manajemen Informatika
Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia

Saya yang bertandatangan di bawah ini:
: 10508364
Nim
: Chandra Solihin
Nama
Judul Skripsi
: ...........................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa Penulisan LAPORAN TA/SKRIPSI berdasarkan penelitian,
pemikiran dan pemaparan asli dari penulis sendiri, baik untuk naskah laporan maupun kegiatan yang tercantum
sebagai bagian dari LAPORAN TA/SKRIPSI ini. Jika terdapat karya orang lain, penulis akan mencantumkan
sumber secara jelas. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila dikemudian hari
terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi
akademik berupa PENCABUTAN GELAR yang telah diperoleh karena karya tulis ini dan sanksi lain sesuai
dengan norma yang berlaku di Universitas Komputer Indonesia.


Bandung, Febuari 2013
Yang membuat pernyataan,

Chandra Solihin
NIM10508364

CURRICULUM VITAE
(DAFTAR RIWAYAT HIDUP)

DATA PRIBADI
Nama Lengkap
Tempat Tanggal Lahir
Umur
Jenis Kelamin
Status Perkawinan
Agama
Hobi
Minat


: Chandra Solihin
: Bandung, 27 Januari 1990
: 23 tahun
: Laki-laki
: Belum Menikah
: Islam
: Musik, Olahraga, photogpraphi.
: Pemrograman, Web Development, Manajemen

KONTAK INFORMASI
Alamat
Telepon
HP
E-mail

: Kp. Keboncau Jl. Mekar Tani no. 163 Rt 04 Rw 05
Kec.Cisarua Kab.Bandung Barat
: (022) 2700312
: 085321142240
: Chandul27190@gmail.com


KUALIFIKASI
Pendidikan Tertinggi
Skripsi

: S1 Sistem Informasi – Universitas Komputer Indonesia
: Sistem Informasi Penerimaan Karyawan Berbasis Website di PT
Pegadaian Pungkur Bandung

PENDIDIKAN FORMAL
Sekolah/
Tingkat
Universitas
Universitas
S1 Sistem Informasi
Komputer Indonesia
SMA Negeri 1
Sekolah Menengah Atas
Cisarua
SMP Negeri 1

Sekolah Menengah Pertama
Cisarua
SD Negeri 1 Cisarua Sekolah Dasar

Page 1 of 2

Tempat

Tahun

Bandung
Bandung

2008Sekarang
2004-2007

Bandung

2001-2004


Bandung

1995-2001

PENDIDIKAN NON FORMAL
Kursus / Pelatihan / Seminar
Bahasa Inggris (LIA)

Sebagai

Program
Bahasa
Inggris

Pelajar

Tempat

Tahun


Cimahi

2012

KEAHLIAN
Anggota Pecinta Alam

2007-2009

KEAHLIAN
Keahlian Bahasa
Bahasa 1
Bahasa 2
Keahlian Komputer
Field
Sistem Operasi (OS)
Office
Multimedia
Pemrograman


: Indonesia
: Inggris (Pasif)

Subfield
Microsoft Windows XP
Microsoft Office 2007 (Word, Excel, PowerPoint)
Adobe Photoshop (Basic)
Java, PHP & MySQL dengan Dreamweaver

PENGALAMAN KERJA / LAINNYA
Kerja / Lainnya
1. Membuat sistem keluar masuk tamu dan ijin keluar
karyawan di Perusahaan Menggunakan
PHP,
Macromedia Dreamweaver, MySql dan Photoshop
2. Membuat website E-commerce penjualan Pot Bunga dan
perlengkapan taman
3.

Program

Lainnya
(Tim)

Tahun
2011

Lainnya

20010

Bandung, Febuari 2013

(Chandra Solihin)

Page 2 of 2

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN KARYAWAN BERBASIS
WEBSITE DI PT. PEGADAIAN PUNGKUR BANDUNG

SKRIPSI


Diajukan sebagai salah satu syarat kelulusan pada Program Studi Sistem
Informasi Jenjang S1 (Strata 1) Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Chandra Solihin
1.05.08.364

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
2013

KATA PENGANTAR

Alhamldullilahirobbil a’alamin, penulis penjatakan puji dan syukur khasirst
allat SWT, Karena berkat Rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi
ini dengan judul “SISTEM INFORMASI PENERIMAAN KARYAWAN
BERBASIS WEBSITE DI PT PEGADAIAN PUNGKUR BANDUNG ”.
Merupakan salah satu syarat guna memperoleh nilai yang baik pada Fakultas Sistem
Informatika Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung.

Penulis menyadari sepenuhnya masih banyak kekurangan baik materil,
sistematika atau teknik dalam penyusunan kalimat dan bahasa yang jauh dari
kesempurnaan. Oleh karena itu, segala saran dan kritik yang bersifat membangun
demi perbaikan dan menambah wawasan bagi penulis khususnya akan penulis terima
dengan hati terbuka.
Dalam kesempatan ini penulis mengucapakan teriam kasih yang sebesarbesarnya kepada kedua orang tua penulis yaitu ayah handa Sukandi dan Ibunda Cucu
Kuraesin yang telah memberikan doa dan bantuan serta dukungan kepada penulis.
Adapun pihak-pihak yang terkait yang telah memberikan bantuan dan
dukungan adalah sebagai berikut :

iii

1. Ayahanda dan Ibunda tercinta, penulis mengucapkan terima kasih yang tiada
terkira atas segala do’a dan dukungan yang senantiasa diberikan moril maupun
materil yang telah tulus kepada penulis.
2. Dr. Ir. Eddy Suryanto Soegoto, M.Sc., Selaku Rektor Universitas Komputer
Indonesia.
3. Prof. Dr.H. Denny Kurniadie, IR.,m.SC., selaku Dekan Fakultas Teknik dan Ilmu
Komputer.
4. Syahrul Mauludin S.kom selaku ketua Program Studi Sistem Informasi.

5. Deasy Permatasari, S.Si., M.kom selaku wali dosen saya.
6. Yasmi Afrizal, S.Kom , M. Kom. Selaku pembimbing.
7. Bapak Roshid yang telah membantu memberikan informasi dan data penelitian di
PT Pegadaian.
Serta seluruh pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu yang telah turut
membantu menyelesaikan skrpisi.

Bandung, Januari 2013

Penulis

iv

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN
LEMBAR KEASLIAN
ABSTRAK .................................................................................................................... i
ABSTRACT .................................................................................................................. ii
KATA PENGANTAR ................................................................................................ iii
DAFTAR ISI ................................................................................................................ v
DAFTAR GAMBAR ................................................................................................... x
DAFTAR TABEL .................................................................................................... xiii
DAFTAR SIMBOL .................................................................................................. xiv
BAB I PENDAHULUAN .......................................................................................... 1
1.1

Latar Belakang Penelitian .............................................................................. 1

1.2

Identifikasi dan Rumusan Masalah ............................................................... 3
1.2.1

Identifikasi Masalah ............................................................................ 3

1.2.2

Rumusan Masalah............................................................................... 4

1.3

Maksud dan Tujuan ........................................................................................ 4

1.4

Kegunaan Penelitian ....................................................................................... 4
1.4.1

Kegunaan Praktis ................................................................................ 5

1.4.2

Kegunaan Akademis ........................................................................... 5

1.5

Batasan Masalah ............................................................................................. 5

1.6

Lokasi dan Waktu Penelitian ......................................................................... 5
v

BAB II LANDASAN TEORI .................................................................................... 7
2.1

2.2

2.3

2.4

Konsep Dasar Sistem ...................................................................................... 7
2.1.1

Pengertian Sistem ............................................................................... 7

2.1.2

Elemen Sistem .................................................................................... 7

2.1.3

Karakteristik Sistem ......................................................................... 10

2.1.4

Klasifikasi Sistem .............................................................................. 11

Konsep Dasar Informasi ............................................................................... 11
2.2.1

Pengertian Informasi ........................................................................ 11

2.2.2

Siklus Informasi ................................................................................. 12

Konsep Dasa Sistem Informasi .................................................................... 13
2.3.1

Pengertian Sistem informasi ............................................................. 13

2.3.2

Klasifikasi Sistem Informasi ............................................................ 13

Pegadaian ....................................................................................................... 15
2.4.1

2.5

Istilah Produk/Layanan .................................................................... 15

Karyawan ....................................................................................................... 18
2.5.1

Penerimaan karyawan ...................................................................... 19

2.5

Seleksi ............................................................................................................. 20

2.6

Internet ........................................................................................................... 20

2.7

Website ............................................................................................................ 21

2.8

Jaringan Komputer ....................................................................................... 21
2.8.1

Local Area Network ............................................................................ 21

2.8.1

Topologi Jaringan.............................................................................. 22
vi

2.9

PHP ................................................................................................................. 26

2. 10

MySQL ........................................................................................................... 27

2. 11

Apache ............................................................................................................ 27

BAB III METODE DAN OBJEK PENELITIAN ................................................ 28
3.1

Objek Penelitian ............................................................................................ 28
3.1.1

Sejarah Perum Pegadaian ................................................................ 28

3.1.2

Visi dan Misi Perusahaan ................................................................ 30
3.1.2.1 Visi .......................................................................................... 31
3.1.2.2 Misi ......................................................................................... 31

3.1.3

Struktur

Organisasi

Perum

Pegadaian

Pungkur

Bandung

Bandung.............................................................................................. 31

3.2

3.1.4

Job Description .................................................................................. 32

3.1.5

Aspek Kegiatan Perusahaan ............................................................. 38

Metode Penelitian ......................................................................................... 39
3.2.1

Desain Penelitian .............................................................................. 39

3.2.2

Jenis dan Metode Pengumpulan Data ............................................ 39
3.2.2.1 Sumber Data Primer (Wawancara, Observasi) ............... 39
3.2.2.2 Sumber Data Sekunder (Dokumentasi) ............................ 40

3.2.3

Metode Pendekatan dan Pengembangan Sistem .......................... 40
3.2.3.1 Metode Pendekatan Sistem ................................................ 40
3.2.3.2 Metode Pengembangan Sistem ......................................... 41
3.2.3.3 Alat Bantu Analisis dan Perancangan ............................. 45
vii

3.2.4

Pengujian Software ...................................................................... 46

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM ....................................... 48
4.1

Analisis Sistem Yang Sedang Berjalan ................................................... 48
4.1.1

Analisis Dokumen .......................................................................... 48

4.1.2

Analisis Prosedur yang sedang berjalan ...................................... 49
4.1.2.1 Flowmap yang sedang berjalan ....................................... 53
4.1.2.2 Diagram Kontek Yang Sedang Berjalan ......................... 57
4.1.2.3 Data Flow Diagram ........................................................... 58

4.1.3
4.2.

Evaluasi Sistem yang sedang berjalan ........................................ 59

Perancangan Sistem .................................................................................... 60
4.2.1

Tujuan Perancangan Sistem ......................................................... 60

4.2.2

Gambaran Umum Sistem yang Diusulkan .................................. 60

4.2.3

Perancangan Prosedur yang Diusulkan ........................................ 61
4.2.3.1 Diagram kontek .................................................................. 63
4.2.3.2 Data Flow Diagram ............................................................ 64
4.2.3.3 Kamus Data ......................................................................... 67

4.2.4

Perancangan Basis Data ................................................................. 69
4.2.4.1 Normalisasi .......................................................................... 69
4.2.4.2 Relasi Tabel ......................................................................... 72
4.2.4.3 Entity Relationship Diagram ............................................... 72
4.2.4.4 Struktur File ......................................................................... 73

4.2.1

Kodifikasi ......................................................................................... 77
viii

4.2.6. Perancangan Antar Muka ................................................................. 78
4.2.6.1. Struktur Menu .................................................................... 78
4.2.6.2. Perancangan Input .............................................................. 79
4.2.7 Perancangan Arsitektur Jaringan ................................................. 85
BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM .................................... 87
5.1. Implementasi ..................................................................................................... 87
5.1.1. Batasan Implementasi ............................................................................ 87
5.1.2. Implementasi Perangkat Lunak ............................................................. 87
5.1.3 Implementasi Perangkat Keras .............................................................. 87
5.1.4 Implementasi Basis Data ....................................................................... 89
5.1.5

Implementasi Antar Muka ................................................................... 92

5.1.6

Implementasi Instalasi Program .......................................................... 95

5.1.7

Penggunaan Program ........................................................................... 96

5.2 Pengujian .......................................................................................................... 103
5.2.1. Rencana Pengujian ............................................................................... 103
5.2.2. Kasus Dan Hasil Pengujian .................................................................. 104
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN................................................................ 109
6.1

Kesimpulan .................................................................................................... 109

6.2

Saran .............................................................................................................. 110

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................................. 111
LAMPIRAN ...................................................................................................................

ix

DAFTAR PUSTKA

Amsyah Zulkifli, 2005. Manajemen Sistem Informasi.PT.Gramedia Pustka Utama.
Jakarta.
Janner Simarmata, 2010. Rekayasa WEB. C.V Andi Offset. Yogyakarta
Jogiyanto HM, 2005. Analisis Dan Desain. Andi. Yogyakarta
Kristanto,

andri.2007.Perancangan

Sistem

Informasi

Dan

Aplikasinya.Gava

Media.Yogyakarta
Susanto Azhar. 2004. Sistem Informasi Manajemen: Konsep dan Pengembanganya.
Lingga Jaya. Bandung.
DR.DRS.H.M.Yani,SH.MM. Manajemen Sumber Daya Manusia. Mitra Wacana
Media. Jakarta.

Dari Internet

http://repository.unhas.ac.id/bitstream/handle/123456789/1260/SKRIPSI%20LENGK
AP%20MANAJEMEN%20FEB%20%20MUHAMMAD%20AJI%20NUGROHO.pd
f 1-desember-2012

107

108

http://www.tizag.com/phpT/Erack Network, 2003, PHP Tutorial – Learn PHP/ 20januari-2012 .
http://repository.amikom.ac.id/index.php/add_downloader/PUBLIKASI_06.12_.1741
_.pdf/796 24-novermber-2013
http://www.kajianpustaka.com/2012/10/seleksi-penerimaan
karyawan.html#.UObhilYf600 24-novermber-2013
http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_informasi/ 21 Desember 2012
http://qomarusy.syamsy.com/ Penjelasan Topologi Jaringan/ 2 September 2012

BAB I
PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang Penelitian
Di dalam dunia teknologi informasi yang semakin berkembang pesat saat ini

yang sangat cepat mempengaruhi manusia untuk menggunakan kemudahankemudahan yang ditawarkan dan menggunakan fasilitas-fasilitas teknologi untuk
mendapatkan informasi dalam kehidupan sehari-hari. Teknologi Informasi (TI)
merupakan suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data, termasuk
memasukan, menyimpan, memanipulasi data sehingga menjadi informasi yang
dibutuhkan oleh banyak manusia. Tersedianya aplikasi-aplikasi teknologi informasi
yang ditawarkan bagi para user dapat memanjakan siapa saja yang menggunakan
teknologi informasi tersebut.
Produk Teknologi Informasi (TI) sudah sangat banyak dan masing-masing
memiliki manfaat. Contohnya teknologi internet, telepon seluler (handphone),
televisi, radio dan sebagainya.
Dengan teknologi internet manusia bisa mendapatkan informasi dengan
website, browser, chat, email, dan bisa juga berbisnis lewat internet. Untuk teknologi
handphone manusia bisa berkomunikasi dengan siapa saja untuk mendapatkan
informasi. Sedangkan teknologi televise dan radio, dengan acara-acara yang disajikan
manusia bisa mendapatkan informasi yang ada saat ini.
1

2

Orang-orang yang melamar pekerjaan biasanya memasukan lamaran pekerjaan
kesebuah perusahaan tertentu, dan orang tersebut dating langsung keperusahaan yang
dituju. Namun cara seperti itu tidaklah efisien, dan hanya menghamburkan biaya,
kertas lamaran dan menghabiskan waktu.
Oleh karena itu sebuah Website lamaran pekerjaan sangat diperlukan untuk
menghemat waktu, kertas, dan tentunya biaya yang dikeluarkan juga akan lebih
minim pula, dikarenakan hampir semua orang sekarang mengenal computer, fasilitas
internet dan juga website, sehingga memudahkan setiap orang untuk mencari
pekerjaan tanpa harus berkeliling dan mengeluarkan biaya yang besar.
Menyadari akan peran penting sebuah website untuk efisiensi waktu dan biaya
dalam kehidupan, maka sudah selayaknya fasilitas internet dan website merupakan
kebutuhan yang mudah digunakan. Ada sebuah website untuk mencari dan melamar
pekerjaan. Namun pada kenyataannya, fasilitas internet dan website untuk
penerimaan karyawan masih belum digunakan dengan maksimal. Untuk itu sebuat
website untuk menerima karyawan sangatlah diperlukan. Untuk menerima karyawan
melalui website diperlukan beberapa ketentuan dan konten-konten khusus didalamnya
agar lamaran kerja yang masuk tidak menumpuk banyak.
Dari uraian diatas, maka peneliti melakukan penelitian di PT. Pegadaian
Pungkur bandung no.125 adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang jasa
peminjaman uang dengan jaminan seperti barang berharga, BPKB, dan surat tanah,
PT Pegadaian juga menyediakan investasi emas. Objek penelitian adalah kepala

3

bagian HRD dengan indikator pertanyaan sebanyak 3 buah pertanyaan dengan
menyangkut masalah penerimaan karyawan melalui website.
Penerimaan karyawan di PT Pegadaian pungkur bandung dalam pelaksanaanya
masih menggunakan cara manual dan belum terdapat sistem pendukung seperti :
Belum terdapat sistem informasi yang menunjang pengelolaan penerimaan karyawan
berbasis website di PT Pegadaian Pungkur Bandung, yang tersedia hanya berupa
pengumuman kelulusan dan jadwal tes. Pengelolaan pemeriksaan berkas lamaran
membutuhkan waktu yang lama. Belum terdapat sistem yang memberikan data
update melalui akun pribadi, karena belum tersedianya halaman website untuk
Pelamar
Berdasarkan hal diatas, maka penulis ingin membuat suatu bentuk Website.
Penerimaan Karyawan dengan judul Sistem Informasi Penerimaan Karyawan
Berbasis Website di Pegadaian Pungkur Bandung.
1.2 Identifikasi dan Rumusan Masalah
Identifikasi masalah merupakan salah satu proses penelitian yang cukup penting
dimana dalam proses ini dapat menentukan kualitas penelitian itu sendiri. Dan
rumusan masalah merupakan penegas dari apa yang sebenarnya menjadi inti
penelitian.
1.2.1 Identifikasi Masalah
Berdasarkan uraian latar belakang, maka penulis menemukan pokok
permasalahan yang akan dibahas. Adapun permasalahan yang akan dibahas dalam
penelitian ini adalah sebagai berikut :

4

1. Belum terdapat sistem informasi yang menunjang pengelolaan penerimaan
karyawan berbasis website di PT Pegadaian Pungkur Bandung, yang tersedia
hanya berupa pengumuman kelulusan dan jadwal tes.
2. Pengelolaan pemeriksaan berkas lamaran membutuhkan waktu yang lama.
3. Belum terdapat sistem yang memberikan data update melalui akun pribadi, karena
belum tersedianya halaman website untuk Pelamar
1.2.2 Rumusan Masalah
Perumusan masalah merupakan penegas dari apa yang sebenarnya menjadi inti
penelitian. Sesuai dengan latar belakang tersebut maka, perumusan masalah yang ada
dalam penelitian ini adalah:
1. Bagaimana merancang sistem informasi yang menunjang penerimaan
karyawan online.
2. Bagaimana sistem informasi dapat membantu dalam Penerimaan karyawan
untuk efisiensi waktu dan dengan sistem yang terintegrasi.
3. Bagaimana membangun Sarana penunjangan operasional penerimaan
karyawan PT Pegadaian Pungkur Bandung.
4. Bagaimana membangun sistem yang mempunyai validitas terhadap kesalahan.
1.3 Maksud dan Tujuan
Maksud dan tujuan dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan kegunaan
sebagai berikut:
1. Merancang sistem informasi Penerimaan Karyawan Berbasis Website bagi PT
Pegadaian Pungkur Bandung.

5

2. Membangun sistem Penerimaan Karyawan Berbasis Website PT Pegadaian
Pungkur Bandung.
3. Sarana penunjangan operasional penerimaan karyawan PT Pegadaian Pungkur
Bandung.
4. Membangun sistem yang mempunyai validitas terhadap kesalahan.
1.4

Kegunaan Penelitian
Hasil yang diperoleh dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan

keguanaan sebagai berikut:
1.4.1 Kegunaan Praktis
Kegunaan praktis diantaranya dapat dijadikan sebagai sarana Sarana
penunjangan operasional penerimaan karyawan PT Pegadaian Pungkur Bandung
terutama dalam penyeleksian calaon karyawan.
1.4.2 Kegunaan Akademis
Adapun kegunaan Akademis pada penelitian ini adalah dapat memperkaya
khazanah kajian ilmu di bidang sistem informasi, khususnya yang berkaitan dengan
sistem informasi di bidang pengelolaan Penerimaan Karyawan.
1.5

Batasan Masalah
Dalam pengembangan sistem informasi penerimaan karyawan dilakukan

beberapa batasan sebagai berikut:
1. Membahas pengelolaan penerimaan karyawan berdasarkan seleksi IPK, Ijazah,
dan CV.
2. Seleksi berkas meliputi hasil dari upload IPK, Ijazah, CV.

6

3. Seleksi Tes setelah seleksi berkas hanya berdasarkan input nilai.
4. Sistem informasi dibuat dengan bahasa pemograman PHP.
1.6

Lokasi dan Waktu Penelitian
Pelaksanaan

penelitian berlangsung di PT. Pegadaian Pungkur Bandung

No.125, dengan objek adalah bagian SDM, penelitian dilakasanakan mulai September
2012 sampai dengan selesai.
Tabel 1.1 Kegiatan Penelitian
Tahun

2012

Bulan

September

Minggu Ke

1

Identifikasi
Kebutuhan
pemakai
Membuat Prototioe
Memperbaiki
Prototipe
Menguji Prototipe
Mengembangkan
Versi Produksi

2

3

Oktober
4

1

2

November
3

4

1

2

Desember
3

4

1

2

3

4

BAB II
LANDASAN TEORI

Pada bab ini berisi penjelasan tentang kategori yang menjadi landasan teori
dalam penyusunan Skripsi dan secara garis besar akan di jelaskan pengertian
pengertian dan teori-teori relevan yang akan digunakan dalam perancangan sistem
yang akan dibuat dalam laporan ini.
2.1

Konsep Dasar Sistem

2.1.1 Pengertian Sistem
Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma) adalah
suatu kesatuan yang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk
memudahkan aliran informasi, materi atau energi untuk mencapai suatu tujuan. Istilah
ini sering dipergunakan untuk menggambarkan suatu set entitas yang berinteraksi, di
mana suatu model matematika seringkali bisa dibuat.
(Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem/ 21 Desember 2012)
Dengan kata lain system adalah suatu kesatuan prosedur atau komponen yang
saling berkaitan satu sama lain, bekerja bersama-sama sesuai dengan aturan yag
ditetapkan sehingga membentuk tujuan yang sama. Dimana dalam sebuah system bila
terjadi satu bagian saja yang rusak tidak bekerja atau rusak maka suatu tujuan bias
terjadi kesalahan hasilnya atau outputnya.

7

8

Sebagai contoh bila kita mengamati satu perangkat elektronik televisi. Bila satu
komponen elektronik ada yang tidak berfungsi, maka hasil dari keluaran siaran atau
gambar yang dihasilkan televisi pun akan berbeda dan tidak sesuai dengan yang
diinginkan. Contoh lainnya bila kita membuat sebuah program aplikasi, maka system
yang bekerja pun harus terstruktur dengan jelas. Bila kita membuat sebuah program
dengan system pengulangan yang keliru, maka hasilnya pun system program akan
error.
2.1.2 Elemen Sistem
Ada beberapa elemen yang membentuk sebuah sistem, yaitu : tujuan, masukan,
proses, keluaran, batas, mekanisme pengendalian dan umpan balik serta lingkungan.
Berikut penjelasan mengenai elemen-elemen yang membentuk sebuah sistem :
1) Tujuan
Setiap sistem memiliki tujuan (Goal), entah hanya satu atau mungkin banyak.
Tujuan inilah yang menjadi pemotivasi yang mengarahkan sistem. Tanpa
tujuan, sistem menjadi tak terarah dan tak terkendali. Tentu saja, tujuan antara
satu sistem dengan sistem yang lain berbeda.
2) Masukan
Masukan (input) sistem adalah segala sesuatu yang masuk ke dalam sistem
dan selanjutnya menjadi bahan yang diproses. Masukan dapat berupa hal-hal
yang berwujud (tampak secara fisik) maupun yang tidak tampak. Contoh
masukan yang berwujud adalah bahan mentah, sedangkan contoh yang tidak
berwujud adalah informasi (misalnya permintaan jasa pelanggan).

9

3) Proses
Proses merupakan bagian yang melakukan perubahan atau transformasi dari
masukan menjadi keluaran yang berguna dan lbih bernilai, misalnya berupa
informasi dan produk, tetapi juga bisa berupa hal-hal yang tidak berguna,
misalnya saja sisa pembuangan atau limbah. Pada pabrik kimia, proses dapat
berupa bahan mentah. Pada rumah sakit, proses dapat berupa aktivitas
pembedahan pasien.
4) Keluaran
Keluaran (output) merupakan hasil dari pemrosesan. Pada sistem informasi,
keluaran bisa berupa suatu informasi, saran, cetakan laporan, dan sebagainya.
5) Batas
Yang disebut batas (boundary) sistem adalah pemisah antara sistem dan
daerah di luar sistem (lingkungan). Batas sistem menentukan konfigurasi,
ruang lingkup, atau kemampuan sistem. Sebagai contoh, tim sepakbola
mempunyai aturan permainan dan keterbatasan kemampuan pemain.
Pertumbuhan sebuah toko kelontong dipengaruhi oleh pembelian pelanggan,
gerakan pesaing dan keterbatasan dana dari bank. Tentu saja batas sebuah
sistem dapat dikurangi atau dimodifikasi sehingga akan mengubah perilaku
sistem. Sebagai contoh, dengan menjual saham ke publik, sebuah perusahaan
dapat mengurangi keterbasatan dana.

10

6) Mekanisme Pengendalian dan Umpan Balik
Mekanisme

pengendalian

(control

mechanism)

diwujudkan

dengan

menggunakan umpan balik (feedback), yang mencuplik keluaran. Umpan
balik ini digunakan untuk mengendalikan baik masukan maupun proses.
Tujuannya adalah untuk mengatur agar sistem berjalan sesuai dengan tujuan.
7) Lingkungan
Lingkungan adalah segala sesuatu yang berada diluar sistem. Lingkungan bisa
berpengaruh terhadap operasi sistem dalam arti bisa merugikan atau
menguntungkan sistem itu sendiri. Lingkungan yang merugikan tentu saja
harus ditahan dan dikendalikan supaya tidak mengganggu kelangsungan
operasi sistem, sedangkan yang menguntungkan tetap harus terus dijaga,
karena akan memacu terhadap kelangsungan hidup sistem.
(Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem/ 21 Desember 2012)
2.1.3 Karakteristik Sistem
Suatu hal akan layak dikatakan sebagai sistem jika telah memiliki delapan
karakteristik sistem, yaitu sebagai berikut :
1) Komponen (component)
2) Lingkungan Luar (environment)
3) Batasan (boundary)
4) Jalinan (interface)
5) Masukan (input)
6) Proses (process)

11

7) Keluaran (output)
8) Sasaran / Tujuan (goal)
2.1.4 Klasifikasi Sistem
Sistem dapat diklasifikasikan dari beberapa sudut pandang, yaitu sebagai
berikut :
1) Sistem diklasifikasikan sebagai Sistem abstrak dan Sistem fisik Sistem abstrak
adalah sistem yang berasal dari gagasan atau konsep. Sedangkan Sistem fisik
adalah Sistem yang secara fisik dapat dilihat.
2) Sistem diklasifikasikan sebagai Sistem alamiah dan Sistem buatan manusia
Sistem alamiah adalah sistem yang terjadi karena alam (tidak di buat oleh
manusia). Sedangkan Sistem buatan adalah Sistem yang dibuat oleh manusia.
3) Sistem diklasifikasikan sebagai Sistem probabilitas dan Sistem deterministik
Sistem probabilistik adalah Sistem yang tak dapat diramal dengan pasti karena
mengandung unsur probabilistik. Sedangkan Sistem deterministik adalah sistem
yang operasinya dapat diprediksi secara tepat.
4) Sistem diklasifikasi sebagai Sistem tertutup dan Sistem terbuka Sistem tertutup
adalah Sistem yang tidak bertukar materi, informasi, atau energi dengan
lingkungan. Sedangkan Sistem terbuka adalah sistem yang berhubungan dengan
lingkungan dan pengaruhi oleh lingkungan.

12

2.2

Konsep Dasar Informasi

2.2.1 Pengertian Informasi
Informasi adalah data yang telah diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan
lebih berarti bagi yang menerimanya. Makna informasi bersifat relatif terhadap
pemakai. Sehingga informasi yang baik adalah informasi yang diberikan sesuai
dengan kebutuhannya, baik pada kelengkapan materinya, waktu pemberian
informasinya, keakuratan datanya, dan sebagainya.
2.2.2 Siklus Informasi
Data merupakan bentuk yang masih mentah yang belum dapat bercerita banyak
, sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data diolah melalui suatu model untuk dihasilkan
informasi.
Penerima kemudian menerima informasi tersebut , membuat suatu keputusan
dan melakukan tindakan, yang berarti menghasilkan suatu tindakan yang lain yang
akan membuat sejumlah data kembali. Data tersebut akan ditangkap sebagai input,
diproses kembali lewat suatu model dan seterusnya membentuk suatu siklus. Siklus
ini oleh John Burch disebut dengan siklus informasi (information cycle).

13

Input (Data)

Proses (Model)

Dasar
Data

Data (ditangkap

Output
(information)

Penerima

Keputusan
Tindakan

Hasil Tindakan

Gambar 2.1 Siklus Informasi
(Jogiyanto.HM:” Analisis Dan Desain Sistem Informasi : 2005).
2.3

Konsep Dasa Sistem Informasi

2.3.1. Pengertian Sistem informasi
Sistem Informasi (SI) adalah kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas
orang yang menggunakan teknologi itu untuk mendukung operasi dan manajemen.
Dalam arti yang sangat luas, istilah sistem informasi yang sering digunakan merujuk
kepada interaksi antara orang, proses algoritmik, data, dan teknologi. Dalam
pengertian ini, istilah ini digunakan untuk merujuk tidak hanya pada penggunaan
organisasi teknologi informasi dan komunikasi (TIK), tetapi juga untuk cara di mana
orang berinteraksi dengan teknologi ini dalam mendukung proses bisnis.
(sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_informasi 21 Desember 2012)

14

Pada dasarnya sistem informasi terdiri dari 5 komponen utama, yaitu : sumber
daya manusia (brainware), perangkat keras (hardware), perangkat lunak (software),
jaringan (netware), dan data (dataware), sebuah sistem dikatakan sistem informasi
jika semua komponen tersebut ada dan tidak kurang satupun.
2.3.2.

Klasifikasi Sistem Informasi
Sistem mempunyai beberapa klasifikasi yang perlu kita ketahui agar dapat

mendifinisikan sebuah sistem tersebut. Berikut ini penjelasan nya.
1.

Sistem abstrak dan fisik.
a. Sistem Abstrak : Sistem yang berupa pemikiran atau ide-ide yang tidak
tampak secara fisik. Contoh : Sistem Teologis.
b. Sistem Fisik : Sistem yang ada secara fisik. Contoh : Sistem Komputer.

2.

Sistem alamiah dan buatan manusia.
a. Sistem Alamiah : Sistem yang terjadi melalui proses alam dan tidak dibuat
oleh manusia. Contoh : Sistem Perputaran Bumi.
b. Sistem Buatan Manusia : Sistem yang dirancang oleh manusia dan
melibatkan interaksi antara manusia dan mesin. Contoh : Sistem Informasi.

3.

Sistem tertentu dan tak tentu.
a. Sistem Tertentu : Beroperasi degan tingkah laku yang sudah dapat
diprediksi,interaksi bagian-bagiannya dapat dideteksi dengan pasti sehingga
keluarannya dapat diramalkan. Contoh : Sistem Komputer melalui program.
b. Sistem Tak Tentu : Sistem yang kondisi masa depannya tidak dapat
diprediksi karena mengandung unsur probabilitas.

15

4.

Sistem tertutup dan terbuka.
a. Sistem Tertutup : Sistem yang berhubungan dan tidak terpengaruh dengan
lingkungan luarnya.
b. Sistem Terbuka : Sistem yang berhubungan dan terpengaruh dengan
lingkungan luarnya.

2.4

Pegadaian
Pegadaian adalah sebuah BUMN di Indonesia yang usaha intinya adalah bidang

jasa penyaluran kredit kepada masyarakat atas dasar hukum gadai. Jajaran direksi
Pegadaian saat ini adalah Direktur Utama Suwhono, Direktur Keuangan Budiyanto,
Direktur Pengembangan Usaha Wasis Djuhar, Direktur Operasi Moch. Edy Prayitno,
dan Direktur Umum dan SDM Sumanto Hadi.
2.4.1 Istilah Produk/Layanan
Hingga saat ini masih banyak anggota masyarakat yang mengenal Pegadaian
dari bisnis intinya saja, yaitu gadai. Padahal di samping itu, produk Pegadaian
sebenarnya cukup banyak. Berikut adalah beberapa layanan Perum Pegadaian.
Bisnis Inti
1) KCA (Kredit Cepat Aman)
KCA adalah layanan kredit berdasarkan hukum gadai dengan pemberian
pinjaman mulai dari Rp. 20.000,- sampai dengan Rp. 200.000.000,-.
Jaminannya berupa barang bergerak, baik barang perhiasan emas dan berlian,
peralatan elektronik, kendaraan maupun alat rumah tangga lainnya. Jangka

16

waktu kredit maksimum 4 bulan atau 120 hari dan pengembaliannya
dilakukan dengan membayar uang pinjaman dan sewa modalnya.
2) Kreasi (Kredit Angsuran Fidusia)
Layanan ini ditujukan kepada pengusaha mikro dan kecil sebagai alternatif
pemenuhan modal usaha dengan penjaminan secara fidusia dan pengembalian
pinjamannya dilakukan melalui angsuran. Kredit Kreasi merupakan
modifikasi dari produk lama yang sebelumnya dikenal dengan nama Kredit
Kelayakan Usaha Pegadaian. Agunan yang diterima saat ini adalah BPKB
kendaraan bermotor (mobil atau sepeda motor).
3) Krasida (Kredit Angsuran Sistem Gadai)
Merupakan pemberian pinjaman kepada para pengusaha mikro-kecil (dalam
rangka pengembangan usaha) atas dasar gadai yang pengembalian
pinjamannya dilakukan melalui angsuran.
4) Krista (Kredit Usaha Rumah Tangga)
Merupakan pemberian pinjaman kepada ibu-ibu kelompok usaha rumah
tangga sangat mikro yang membutuhkan dana dalam bentuk pinjaman modal
kerja yang pengembalian pinjamannya dilakukan melalui angsuran. adapun
kredit ini hanya dikenakan bunga 0,9 % per bulan tanpa menggunakan agunan
hal ini semata-mata dilakukan PEGADAIAN untuk membantu kegiatan UKM
di INDONESIA

17

5) Kremada (Kredit Perumahan Swadaya)
Merupakan pemberian pinjaman kepada masyarakat berpenghasilan rendah
untuk membangun atau memperbaiki rumah dengan pengembalian secara
angsuran. Pendanaan ini merupakan kerja sama dengan Menteri Perumahan
Rakyat.
6) KTJG (Kredit Tunda Jual Gabah)
Diberikan kepada para petani dengan jaminan gabah kering giling. Layanan
kredit ini ditujukan untuk membantu para petani pasca panen agar terhindar
dari tekanan akibat fluktuasi harga pada saat panen dan permainan harga para
tengkulak.
7) Investa (Gadai Efek)
Gadai Efek merupakan pemberian pinjaman kepada masyarakat dengan
agunan berupa saham dengan sistem gadai.
8) Kucica (Kiriman Uang Cara Instan, Cepat dan Aman)
Adalah produk pengiriman uang dalam dan luar negeri yang bekerjasama
dengan Western Union.
9) Kagum (Kredit Serba Guna untuk Umum)
Merupakan layanan kredit yang ditujukan bagi pegawai berpenghasilan tetap.
Jasa Taksiran dan Jasa Titipan
10) Jasa Taksiran adalah pemberian pelayanan kepada masyarakat yang ingin
mengetahui seberapa besar nilai sesungguhnya dari barang yang dimiliki
seperti emas, berlian, batu permata dan lain-lain. Jasa Titipan adalah

18

pelayanan kepada masyarakat yang ingin menitipkan barang-barang atau surat
berharga yang dimiliki terutama bagi orang-orang yang akan pergi
meninggalkan rumah dalam waktu lama, misalnya menunaikan ibadah haji,
pergi keluar kota atau mahasiswa yang sedang berlibur.
11) Rahn (Gadai Syariah)
Rahn adalah produk jasa gadai yang berlandaskan pada prinsip-prinsip syariah
dengan mengacu pada sistem administrasi modern.
12) Arrum (Ar-Rahn untuk Usaha Mikro Kecil)
Adalah produk dengan konstruksi penjaminan fidusia untuk pengusaha
mukro-kecil dengan prinsip syariah.
13) Mulia (Murabahah Logam Mulia untuk Investasi Abadi)
Adalah penjualan logam mulia oleh Pegadaian kepada masyarakat yang
berminat untuk berinvestasi pada emas secara tunai dan angsuran. Emas yang
telah dibeli dari produk Mulia ini dapat diperjualbelikan kembali di Bursa
Mulia apabila di kemudian hari membutuhkan uang dalam waktu yang
singkat.
(sumber : http://mbymbymby.wordpress.com/2011/04/30/pegadaian// 04-022013)
2.5

Karyawan
Karyawan dapat diartikan sebagai salah satu unsur sebagai manusia yang

bekerja dalam suatu organisasi. Karyawan dapat disebut juga sebagai personil, tenaga
kerja, pekerja, potensi manusiawi sebagai penggerak organisasi dalam mewujudkan

19

eksistensinya. Atau potensi yang merupakan asset dan berfungsi sebagai modal
nonmaterial dalam organisasi bisnis, yang dapat diwujudkan menjadi potensi nyata
secara fisik dan non fisik dalam mewujudkan eksistensi organisasi.
(Sumber

:

Menurut

Nawawi

(2000)

dalam

buku

yang

ditulis

oleh

DR.DRS.H.M.Yani,SH.MM)
2.5.1

Penerimaan karyawan
Penerimaan karyawan pada dasarnya merupakan usaha untuk mengisi jabatan

atau pekerjaan yang kosong dilingkungan suatu organisasi atau perusahaan, untuk itu
terdapat dua sumber tenaga kerja yakni sumber dari luar (eksternal) organisasi atau
perusahaan dan sumber dari (internal).
Penerimaan karyawan yang efektif merupakan tersedianya informasi yang
akurat dan berkesinambungan mengenai jumlah dan kualifikasi individu yang
diperlukan untuk melaksanakan berbagai pekerjaan dan organisasi.
Aktifitas penerimaan karyawan menyisihkan pelamar yang tidak tepat dan
mefokuskan upayanya pada calon yang akan dipanggil kembali. Aktivitas penerimaan
karyawan dapat membangun opini public yang menguntungkan dengan cara
mempengeruhi sikap para pelamar sedemikian rupa terlelap mereka diangkat atau
tidak. Untuk memperoleh gambaran yang lebih jelas mengenai pengertian
penerimaan karyawan, berikut dikemukakan beberapa definisi penerimaan karyawan
menurut beberapa ahli antara lain :
Menurut Casio (2003) dan Munandar (2001) dalam buku yang ditulis oleh
DR.DRS.H.M.Yani,SH.MM bahwa ;

20

“Proses penerimaan adalah suatu proses penerimaan calon tenaga kerja untuk
memenuhi kebutuhan akan tenaga kerja pada suatu unit kerja dalam suatu organisasi
atau perusahaan. Prosesnya dimulai saat akan kebutuhan merekrut karyawan baru
dinyatakan ketika lamaran mereka diterima”
2.6

Seleksi
Seleksi merupakan bagian materi dari operasional manajer sumber daya

manusia yaitu pengadaan (penerimaan karyawan), sedangkan pengadaan itu terdiri
dari; perencanaan, perekrutan, seleksi, penempatan dan produksi. Proses seleksi
merupakan tahap-tahap khusus yag digunakan untuk memutuskan pelamar mana yang
akan diterima. Proses tersebut dimulai ketika pelamar kerja dan diakhiri dengan
keputusan pemerintah. Proses seleksi merupakan proses pengambilan keputusan bagi
calon pelamar untuk diterima atau di tolak. Banyak diperlukan pertimbangan untuk
memilih orang yang tepat, pedoman pokok dalam mengadakan seleksi adalah
spesifikasi jabatan, karena dari situasi diketahui kualitas SDM yang dibutuhkan.
Menurut DR.DRS.H.M.Yani,SH.MM (2012:66) Proses Seleksi adalah proses
pemilihan calon tenaga kerja yang paling memenuhi syarat untuk mengisi lowongan
pekerjaan. Dengan demikian proses penerimaan merupakan proses awal yang
dilakukan dalam pencarian tenaga kerja, sedangkan proses seleksi terjadi setelah ada
sejumlah calon tenaga kerja yang mendaftar atau terdaftar melalui proses penerimaan.
2.7

Internet
Internet pertama kali digunakan sebagai proyek penelitina uang ditemukan

onlej advance research project agency (APRA) Departement of Defense (DOD) di
amerika serikat. Pada dasarnya internet digunakan untuk menghubungkan computer.
(Andi, 2010:50).

21

2.8

Website
Website adalah suatu ruang informasi yang dipakai oleh pengenal global yang

disebut Uniform Resource Identifier (URL) untuk mengidentifikasi sumber-sumber
daya yang berguna. Jadi dapat disimpulkan bahwa website adalah sumber daya
internet yang digunakan untuk memperoleh suatu informasi dan bahkan melakukan
transaksi pembelian barang.
2.8

Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah sekumpulan komputer yang berhubungan antara yang

satu dengan yang lainnya menggunakan protocol komunikasi sehingga dapat saling
bertukar data dan informasi serta dapat menggunakan perangkat keras secara
bersama. Selain itu jaringan komputer dapat diartikan sebagai sekumpulan terminal
komunikasi yang berada di berbagai lokasi berbeda yang terdiri dari dua komputer
atau lebih yang saling berhubungan (Budi Irawan (2005:6).
2.8.1 Local Area Network
Local Area Network (LAN) adalah jaringan yang dibatasi oleh area yang relatif
kecil, umumnya dibatasi oleh area lingkungan seperti perkantoran di sebuah gedung
atau sebuah sekolah dan biasanya jaraknya tidak lebih dari 1 km. Beberapa model
konfigurasi LAN biasanya berupa satu komputer yang dijadikan file server yang
digunakan untuk menyimpan perangkat lunak (Software yang mengatur aktifitas
jaringan) serta beberapa komputer yang terhubung ke file server yang disebut dengan
workstation. LAN terbagi menjadi dua model hubungan, yaitu :

22

1) Peer-To-Peer
Model hubungan peer-to-peer memungkinkan user membagi sumber
daya baik itu berupa file, layanan printer atau lainnya. Namun model ini tidak
mempunyai file server atau sumber daya yang terpusat. Di dalam model peerto- peer ini, seluruh komputer adalah sama, berarti mempunyai hak yang sama
untuk memakai sumber daya yang tersedia di dalam jaringan. Model ini
didesain untuk jaringan bersekala kecil dan menengah.
2) Client-Server
Model hubungan ini memungkinkan jaringan untuk mensentralisasi
fungsi atau aplikasi kepada satu atau lebih dedicated file server. Sebuah file
server menjadi jantung bagi keseluruhan sistem, memungkinkan untuk
mengakses sumber daya, dan menyediakan keamanan. Model hubungan ini
menyediakan mekanisme untuk mengintegrasikan seluruh komponen yang ada
pada jaringan dan memungkinkan banyak pengguna secara bersamasama
memakai sumberdaya pada file server.
2.8.2 Topologi Jaringan
Topologi secara fisik dari suatu jaringan lokal adalah merujuk kepada
konfigurasi kabel, komputer serta perangkat lainnya.
Tipe-tipe utama topologi jaringan :
1) Topologi bus
Topologi

ini

adalah

topologi

yang

awal

di

gunakan

untuk

menghubungkan komputer. Dalam topologi ini masing masing komputer akan

23

terhubung ke satu kabel panjang dengan beberapa terminal, dan pada akhir dari
kable harus di akhiri dengan satu terminator. Topologi ini sudah sangat jarang
digunakan didalam membangun jaringan komputer biasa karena memiliki
beberapa kekurangan diantaranya kemungkinan terjadinya tabrakan aliran data,
jika salah satu perangkat putus atau terjadi kerusakan pada satu bagian
komputer maka jaringan langsung tidak akan berfungsi sebelum kerusakan
tersebut di atasi.
Topologi ini awalnya menggunakan kable Coaxial sebagai media
pengantar data dan informasi. Tapi pada saat ini topologi ini di dalam
membangun jaringan komputer dengan menggunakan kabal serat optik ( fiber
optic) akan tetapi digabungkan dengan topologi jaringan yang lain untuk
memaksimalkan performanya.

Gambar 2.2. Topologi Linear Bus
(Sumber : http://qomarusy.syamsy.com/ Penjelasan Topologi Jaringan/
2 September 2012)

24

2) Topologi bintang / star
Topologi bintang atau yang lebih sering disebut dengan topologi star.
Pada topologi ini kita sudah menggunakan bantuan alat lain untuk
mengkoneksikan jaringan komputer. Contoh alat yang di pakai disini adalah
hub, switch, dll.
Pada gambar jelas terlihat satu hub berfungsi sebagai pusat penghubung
komputer-komputer yang saling berhubungan. Keuntungan dari topologi ini
sangat banyak sekali diantaranya memudahkan admin dalam mengelola
jaringan, memudahkan dalam penambahan komputer atau terminal, kemudahan
mendeteksi kerusakan dan kesalahan pada jaringan. Tetapi dengan banyak nya
kelebihan bukan dengan artian topologi ini tanpa kekurangan. Kekurangannya
diantaranya pemborosan terhadap kabel, kontrol yang terpusat pada hub
terkadang jadi permasalahan kritis kalau seandainya terjadi kerusakan pada hub
maka semua jaringan tidak akan bisa di gunakan.

Gambar 2.3. Topologi Star (Bintang)
(Sumber : http://qomarusy.syamsy.com/Penjelasan Topologi Jaringan/
2 September 2012)
3) Ring

25

Topologi ring adalah topologi jaringan dimana setiap komputer yang
terhubung membuat lingkaran. Dengan artian setiap komputer yang terhubung
kedalam satu jaringan saling terkoneksi ke dua komputer lainnya sehingga
membentuk satu jaringan yang sama dengan bentuk cincin.

Gambar 2.4. Topologi Ring
(Sumber : http://qomarusy.syamsy.com/Penjelasan Topologi Jaringan/
2 September 2012)
Adapun kelebihan dari topologi ini adalah kabel yang digunakan bisa
lebih dihemat. Tetapi kekurangan dari topologi ini adalah pengembangan
jaringan akan menjadi susah karena setiap komputer akan saling terhubung.
4) Tree
Topologi tree merupakan topologi yang bisa di gunakan pada jaringan di
dalam ruangan kantor yang bertingkat.

26

Gambar 2.5. Topologi Tree
(Sumber : http://qomarusy.syamsy.com/Penjelasan Topologi Jaringan/
2 September 2012)
Pada gambar bisa kita lihat hubungan antar satu komputer dengan
komputer lain merupakan percabangan dengan hirarki yang jelas.sentral pusat
atau yang berada pada bagian paling atas merupakan sentral yang aktif
sedangkan sentral yang ada di bawahnya adalah sentral yang pasif.
2.9 PHP
Menurut Andi (2010:148) PHP merupakan singkatan dari PHP Hypertext
Preprocessor. PHP mengijinkan pengembangan untuk menempelkan kode didalam
HTML dengan menggunakan bahasa yang sama, seperti Perl dan UNIX shells. Objek
sember tersusun sebagai halaman HTML, tetapi dengan generasi konten dinamis yang
programatik.
Dengan menggunakan lisensi GPL (GNU Public License), PHP bebas
didistibusikan oleh siapa saja dan kemana saja. Software ini dapat diunduh pada situs
http:// www.php.net dan tersedia untuk berbagai platform (seperti Windows, Linux,
dan lain-lain). PHP tersedia dalam bentuk kode biner maupun kode sumber yang
lengkap.

27

2. 10 MySQL
MySQL adalah salah satu jenis database server yang sangat populer, hal ini
disebabkan karena MySQL menggunakan SQL sebagai bahasa dasar untuk
mengakses databasenya. MySQL bersifat Open Source, software ini dilengkapi
dengan source code (kode yang dipakai untuk membuat MySQL), bentuk executablenya atau kode yang dapat dijalankan secara langsung dalam sistem operasi. MySQL
awalnya dibuat oleh perusahaan konsultan bernama TcX yang berlokasi di Swedia.
Saat ini pengembangan MySQL berada di bawah naungan perusahaan MySQL AB.
Dan bisa diperoleh dengan cara mengunduh di internet melalui situs www.mysql.com
2. 11 Apache
Website server Apache berbasiskan Open Source dan mulai populer di internet
sejak tahun 1996 karena Open Source. Apache bebas didistribusikan oleh siapa saja
dan ke siapa saja. Software ini dapat diunduh pada situs http:// www.apache.org dan
tersedia untuk berbagai platform, diantaranya Windows, Linux, dan Unix. Agar
dokumen-dokumen website yang berekstensi HTML ataupun PHP bisa diakses oleh
browser maka dokumen-dokumen tersebut perlu diletakkan dalam direktori khusus
yang diatur oleh Apache.
Tugas utama Apache adalah menghasilkan halaman website yang benar kepada
user berdasarkan kode PHP yang dituliskan oleh pembuat halaman website. Jika
diperlukan, berdasarkan kode PHP yang dituliskan maka dapat saja suatu database
diakses terlebih dahulu (misalnya dalam MySQL) untuk mendukung halaman website
yang dihasilkan.

BAB III
METODE DAN OBJEK PENELITIAN

3.1 Objek Penelitian
Objek penelitian merupakan salah satu faktor yang tidak dapat dipisahkan
dari suatu penelitian. Objek penelitian merupakan sumber diperolehnya data dari
penelitian yang dilakukan. Adapun objek penelitian ini adalah penerimaan
karyawan dengan variable calon pelamar.
Penelitian ini dilakukan di PT Pegadaian (Persero) pusat pungkur, Bandung.
3.1.1 Sejarah Perum Pegadaian
Berdasarkan

hasil

penelitian

penulis,

terutama

melalui

peneliti