Analisis Prosedur yang Sedang Berjalan

36 h. Diagram konteks adalah suatu diagram aliran data tingkat tinggi yang menggambarkan seluruh jaringan dan masukan keluaran inputoutput sebuah sistem yang dimasudnya dengan tujuan untuk menggambarkan sistem yang sedang berjalan, mengidentifikasikan awal dan akhir data yang masuk dan keluar dari sistem. i. Data flow diagram sering digunakan untuk menggambarkan suatu sistem yang telah ada atau sistem baru yang akan dikembangakan secara logika tanpa mempertimbangakan lingkungan fisik dimana data tersebut akan disimpan.

4.1.2.5 Overview

Sebuah perangkat lunak yang akan memudahkan seluruh karyawan untuk mengoptimalkan semua proses yang ada dan juga dapat meningkatkan kinerja.

4.1.3 Analisis Prosedur yang Sedang Berjalan

4.1.3.1 Deskripsi Sistem

Dalam pengajuan permintaan uang muka intern untuk karyawan PT INTI sebagai berikut: 1. Proses pendataan yang mengajukan permintaan uang muka intern : Setiap karyawan yang mengajukan permintaan uang muka intern diharuskan mengisi formulir data pengajuan permintaan uang muka intern. Kemudian, staf bagian keuangan memeriksa data tersebut. Jika data tidak sesuai maka formulir akan dikembalikan kepada karyawan tersebut. Tetapi jika data telah sesuai maka staf bagian SDM PK akan mengeluarkan bukti surat pengajuan permintaan uang muka intern. 37 2. Proses pengesahan surat pengajuan permintaan uang muka intern : Selanjutnya surat pengajuan permintaan uang muka intern diserahkan kepada Ka Div Manajemen SDM dan Man Yan SDM Remunersi untuk diverifikasi sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Jika tidak sesuai dengan ketentuan maka pengajuan permintaan uang muka intern akan dikembalikan kepada karyawan tersebut dengan catatan surat pengajuan permintaan uanag muka intern invalid. Jika sudah sesuai dengan ketentuan berlaku maka Ka Div Manajemen SDM dan Man Yan SDM Remunersi akan menanda tangani surat pengajuan permintaan uang muka intern tersebut untuk di ACC. 3. Proses penyimpanan arsip : Setelah surat pengajuan permintaan uang muka intern di ACC maka staf bagian SDM PK akan mencatatnya di arsip untuk dimonitoring agar tidak ada kesalahan. 4. Proses pembuatan laporanpernyataan penggunaan uang muka intern : Setelah surat pengajuan permintaan uang muka intern di ACC dan dimonitoring maka staf bagian SDM PK membuat laporanpernyataan pemakaian uang muka intern sebagai bukti pertanggung jawaban agar uang tersebut tidak disalah gunakandilalaikan apabila terjadi penyalahgunaan maka karyawan tesebut dikenai sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Surat pernyataan pemakaian uang muka intern diisi sesuai dengan data dari arsip monitoring uang muka intern. Setelah itu surat pernyataan tersebut diserahkan kepada Man Bang 38 SDM PK untuk ditanda tangani. Jika sudah ditanda tangani, maka karyawan yang mengajukan permintaan uang muka diharuskan untuk menanda tangani surat tersebut sebagai bukti yang menggunakan. 39

4.1.3.2 Flow Map

Penggambaran prosedur dan dokumen yang terlibat dalam sistem yang berjalan saat ini dapat dilihat pada diagram Flow Map berikut : Keterangan : A : Bersambung kehalaman berikutnya 40 Gambar 4.1 Flow Map Pengajuan Permintaan Uang Muka Intern yang Sedang Berjalan 41

4.1.3.3 Diagram Kontek

Diagram kontek adalah suatu diagram alir tingkat tinggi yang menggambarkan seluruh jaringan, masukan dan keluaran. Gambar 4.2 Diagram Kontek Pengajuan Permintaan Uang Muka Intern yang Sedang Berjalan

4.1.3.4 Data Flow Diagram

Berdasarkan diagram konteks pada sistem informasi pengajuan permintaan uang muka intern diatas, maka model proses dapat diturunkan lagi ke dalam Data Flow Diagram DFD yang menggambarkan bagaimana sistem berjalan secara lebih rinci. Gambar 4.3 DFD Pengajuan Permintaan Uang Muka Intern yang Sedang Berjalan 42

4.1.4 Evaluasi Sistem yang Berjalan