-0.09 0.26 0.37 -0.18 -0.12 0.08 Liat 0.21 Pasir 0.03 -0.41 -0.07 ORP -0.10 -0.20

48 Akibat pengaruh karakteristik fisik-kimia sedimen menyebabkan stasiun- stasiun pengamatan terbagi atas kelompok-kelompok yang memiliki keterkaitan dan kesamaan ciri fisik-kimia sedimen. Kelompok pertama terdiri atas stasiun 2, 4, 6, 7, 9, dan 12; kelompok kedua terdiri atas stasiun 1, 10, 11, dan 13; kelompok ketiga terdiri atas stasiun 15 dan 16; kelompok keempat terdiri atas stasiun 8 dan 14; dan terakhir stasiun 3 memiliki keunikan dengan dominasi parameter fisik. Kelompok pertama memiliki ciri utama fisik dengan sedimen didominasi oleh pasir, dengan kecerahan tinggi, dan nilai ORP yang tinggi. Kelompok stasiun ini berada jauh dari daratan utama. Kelompok kedua memiliki ciri menonjol antara lain sedimennya didominasi oleh liat, dengan kadar nitrogen relatif lebih tinggi dibandingkan stasiun lain. Kelompok ketiga dicirikan oleh IW dan C-org tinggi, hal ini berkaitan dengan aktivitas manusia yang tinggi disekitar stasiun tersebut. Kelompok keempat ciri khususnya adalah sedimen didominasi oleh debu yang tinggi. Kedua stasiun ini fraksi debunya jauh lebih tinggi bila dibandingkan dengan fraksi yang lain. Stasiun 3 adalah titik pengamatan yang memiliki karakteristik yang terpengaruh oleh ciri-ciri kelompok satu dan dua. Tabel 12 Pengaruh karakteristik fisik-kimia terhadap komposisi dan kelimpahan bakteri Komponen utama Bakteri sumbu 1 sumbu 2 sumbu 3 sumbu 4

0.36 -0.09 0.26 0.37

Enterobacter spp. 0.17 0.74 0.33 0.16 -0.12 0.02 -0.49 0.18 Bacillus spp. 0.67 0.94 0.06 0.51 0.04 -0.04 -0.20 -0.27 Pseudomonas sp. 0.90 0.89 0.45 0.32 -0.47 -0.04 -0.10 -0.41 Nitrosomonas sp. 0.06 0.89 0.72 0.12 -0.34 -0.15 -0.13 -0.44 Nitrosococcus sp. 0.21 0.58 0.65 0.09 0.04 -0.30 0.52 -0.22 Nitrobacter sp. 0.89 0.26 0.04 0.42 Cetak tebal : nilai korelasi ; Cetak miring : nilai nyata; : korelasi nyata 5. Komposisi dan kelimpahan bakteri di sedimen tidak dipengaruh oleh karakteristik fisik-kimia sedimen teluk Tabel 13 dan Lampiran 3. Bakteri 49 Nitrobacter sp. merupakan suatu pengecualian karena pengaruh nyata faktor kimia seperti pH, konsentrasi nitrogen, dan konsentrasi fosfor terhadap kelimpahannya di sedimen. Faktor fisik yaitu komposisi debu dan pasir di sedimen juga berpengaruh nyata pada bakteri tersebut Tabel 12 dan 13. Tabel 13 Analisis regresi komponen utama untuk hubungan karakteristik fisik- kimia sedimen di Teluk Kaping. Nilai Nyata Korelasi Bakteri R 2 smb1 smb2 smb3 smb4 1 Enterobacter spp. 0,39 0,17 0,72 0,31 0,17 2 Bacillus spp. 0,28 0,67 0,96 0,1 0,52 3 Pseudomonas sp. 0,13 0,90 0,90 0,51 0,39 4 Nitrosomonas sp. 0,40 0,81 0,88 0,69 0,13 5 Nitrosococcus sp. 0,34 0,22 0,57 0,63 0,12 6 Nitrobacter sp. 0,40 0,88 0,24 0,06 0,39 : pengaruh nyata; smb: sumbu komponen Utama Tabel 14 Korelasi antara parameter fisik-kimia dengan komposisi dan kelimpahan bakteri. Enterobacter spp. Bacillus spp. Pseudomonas sp. Nitrosomonas sp. Nitrosococcus sp. Nitrobacter sp. -0.27 0.57 0.12 0.27 0.27 -0.18 kdlmn 0.31 0.02 0.65 0.31 0.31 0.53

0.34 -0.12 0.08

-0.24 -0.10

0.49 Liat

0.20 0.66 0.76 0.37 0.71 0.07 -0.14 0.24 0.15 -0.11 -0.11 -0.40 Debu 0.61 0.37 0.58 0.70 0.68 0.14 -0.12 -0.18 -0.24

0.32 0.21

0.06 Pasir

0.67 0.51 0.37 0.23 0.43 0.85 -0.19 0.16 -0.15

0.20 0.03 -0.41

pH 0.49 0.55 0.59 0.46 0.91 0.13 -0.06 -0.10 -0.31

0.06 -0.07

0.15 ORP

0.83 0.72 0.24 0.83 0.80 0.59

0.40 -0.10 -0.20

-0.58 -0.49 -0.23 IW 0.12 0.71 0.46 0.02 0.06 0.42 0.54 -0.06 -0.16 -0.62 -0.55 -0.03 C-org 0.03 0.81 0.55 0.01 0.03 0.95

0.44 0.02 0.00