Selasa, 19 Juli 06.45-07.00 WIB

LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN PPL UNY SDN KARANGANYAR YOGYAKARTA 2016 F02 untuk mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta NAMA SEKOLAH : SDN Karanganyar Yogyakarta ALAMAT SEKOLAH : Jl. Sisingamangaraja 29 a, Yogyakarta GURU PEMBIMBING : Purwo Tujianto, S.Pd. NAMA MAHASISWA : Dedy Sugianto NO. MAHASISWA : 13604221025 FAK.JUR.PRODI : FIKPORPGSD Penjas DOSEN PEMBIMBING : Drs. Raden Sunardiyanta, M.Kes. Minggu 1 No Hari, Tanggal Pukul Kegiatan Hasil Keterangan 1. Senin, 18 Juli 2016 06.45-07.00 WIB Penerapan gerakan 5 S Kegiatan berupa memberikan senyum, salam, sapa dengan sopan dan santun kepada siswa SDN Karanganyar setiap pagi sebelum masuk kelas jam 07.00 WIB serta memberikan informasi kepada orangtua siswa agenda sekolah hari ini dan selesai pembelajaran jam berapa pulang sekolah jam berapa. Ini sekaligus sebagai tugas dari guru piket. 07.00-07.30 WIB Sawalan SDN Karanganyar Kegiatan berupa bersalam-salaman dan saling memaafkan yang diikuti oleh semua warga SDN Karanganyar, baik siswa, guru, karyawan, maupun mahasiswa PPL. 07.30-09.30 WIB Penataan ruang posko mahasiswa PPL Kegiatan berupa bersih-bersih dan penataan meja dan kursi posko mahasiswa PPL.

2. Selasa, 19 Juli 06.45-07.00 WIB

Penerapan gerakan 5 S Kegiatan berupa memberikan senyum, salam, sapa dengan sopan LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN PPL UNY SDN KARANGANYAR YOGYAKARTA 2016 F02 untuk mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 2016 dan santun kepada siswa SDN Karanganyar setiap pagi sebelum masuk kelas jam 07.00 WIB serta memberikan informasi kepada orangtua siswa agenda sekolah hari ini dan selesai pembelajaran jam berapa pulang sekolah jam berapa. Ini sekaligus sebagai tugas dari guru piket. 07.00-08.10 WIB Pendampingan olahraga kelas 5 Kegiatan berupa pendampingan olahraga kelas 5 yaitu jalan-jalan ke Taman Inspirasi Code. 08.10-09.40 WIB Pendampingan olahraga kelas 3 Kegiatan berupa pendampingan olahraga kelas 3 yaitu jalan-jalan ke Museum Perjuangan Yogyakarta. 09.45-10.45 WIB Penataan ruang sarpras Kegiatan berupa bersih-bersih dan penataan ruang sarpras tempat penyimpanan peralatan listrik, olahraga, piring dan peralatan lainya. 3. Rabu, 20 Juli 2016 06.45-07.00 WIB Penerapan gerakan 5 S Kegiatan berupa memberikan senyum, salam, sapa dengan sopan dan santun kepada siswa SDN Karanganyar setiap pagi sebelum masuk kelas jam 07.00 WIB serta memberikan informasi kepada orangtua siswa agenda sekolah hari ini dan selesai pembelajaran jam berapa pulang sekolah jam berapa. Ini sekaligus sebagai tugas dari guru piket. LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN PPL UNY SDN KARANGANYAR YOGYAKARTA 2016 F02 untuk mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 07.00-08.00 WIB Pendampingan olahraga kelas 2 Kegiatan berupa pendampingan olahraga kelas 2, yaitu jalan jalan ke Taman Inspirasi Code. Di sana kita juga melakukan permainan sambil bernyanyi. 08.00-08.45 WIB Pengenalan lingkungan sekolah bagi kelas 1 Kegiatan berupa jalan-jalan bersama menuju Meseum Parjuangan Yogyakarta yang tempat tidak jauh dari sekolah. Disana kami melakukan permaina-permainan sambil bernyanyi. Karena bersamaan olahraga kelas 2, akhirny kegiatan jalan-jalan digabungkan dengan kelas 2. 10.00-11.15 WIB Penataan gudang tengah dan gudang selatan Kegiatan berupa pembersihan dan penataan gudang bagian tengan.

4. Kamis, 23 Juli