Gratifikasi dan Kriminalitas Seksual Dalam Hukum Pidana Islam

DAFTAR ISI

PRAKATA ~ v
PedomAn TRAnsliTeRAsi ~ xi
BAB 1 TindAK PidAnA, GRATiFiKAsi, dAn HAdiAH ~ 1
A. Pengertian Tindak Pidana ~ 1
B. Pengertian Gratifikasi ~ 9
C. Perbedaan Antara Hadiah dan Gratifikasi ~ 26
D. Gratifikasi Penghulu ~ 35
BAB 2 GRATiFiKAsi dAlAm HUKUm PidAnA islAm ~ 40
A. Klasifikasi Gratifikasi ~ 40
B. Macam-Macam Gratifikasi ~ 44
C. Sanksi Hukum bagi Pelaku Gratifikasi ~ 47
D. Pelayanan Seks sebagai Sebuah Bentuk Gratifikasi ~ 56
BAB 3 KRiminAliTAs seKsUAl dAlAm HUKUm PidAnA
islAm ~ 59
A. Pengertian dan Dasar Hukum Larangan Perzinaan ~ 59
B. Kategorisasi Perzinaan dan Sanksinya ~ 60
C. Kawin Hamil, Anak Zina, dan Wasiat Wajibah ~ 82
Daftar Isi


ix

BAB 4 ABoRsi, TAwURAn PelAjAR, dAn mAsAlAH
ViRGiniTAs ~ 90
A. Aborsi ~ 90
1.

Pengertian Aborsi ~ 90

2.

Macam-Macam Aborsi ~ 92

3.

Hukum Melakukan Aborsi ~ 95

4.

Pandangan Ulama terhadap Sanksi Tindak Pidana

Aborsi ~ 99

5.

Aborsi Akibat Indikasi Kedaruratan Medis dan
Perkosaan ~ 104

B. Tawuran Pelajar ~ 108
C. Masalah Virginitas ~ 111
BAB 5 KeKeRAsAn dAn PenYimPAnGAn seKsUAl ~ 119
A. Child Sexual Abuse atau Kekerasan Seksual pada Anak ~ 119
B. Sodomi, Homoseksual, dan Lesbian ~ 128
C. Oral Seks dan Anal Seks ~ 138
D. Onani dan Masturbasi ~ 151
E.

Kejahatan Pemerkosaan ~ 157

F.


Pelampiasan Seksual Menyimpang pada Binatang ~ 162

G. Ketertarikan Seksual pada Mayat (Nekrofilia) dan Pelbagai
Jenis Kelainan Seksual Lainnya ~ 167
H. Pendidikan Seks, Hari AIDS, dan Kampanye Kondom ~ 171
BAB 6 PenUTUP ~ 181
dAFTAR PUsTAKA ~ 185
BioGRAFi PenUlis ~ 199

x

Gratiikasi dan Kriminalitas Seksual

SINOPSIS

GRATIFIKASI DAN KRIMINALITAS SEKSUAL
Dalam Hukum Pidana Islam

Gratifikasi yang disebut juga risywah, suap, atau sogok merupakan salah satu
bentuk korupsi yang dalam praktiknya dapat melibatkan pengusaha dan penguasa.

Di samping itu, gratifikasi tidak hanya melibatkan pejabat tinggi, tetapi juga para
penghulu yang bertugas mencatat pernikahan di luar jam kantor dan terbukti
menerima hadiah dari sahibul hajat. Sementara itu, mengenai kriminalitas seksual,
hal tersebut erat kaitannya dengan gratifikasi karena pelayanan seks merupakan
salah satu bentuk gratifikasi.

Selain menjelaskan tentang gratifikasi serta keterkaitannya dengan kriminalitas
seksual, buku ini juga menjelaskan tentang zina, aborsi, pergaulan remaja,
masalah virginitas, serta kekerasan dan penyimpangan seksual.

Buku ini sangat cocok bagi siapa pun yang memiliki minat terhadap hukum
pidana Islam. Terlebih lagi bagi mahasiswa Fakultas Syariah dan Hukum, dosen,
serta praktisi hukum.