Prediksi Kebutuhan Dimetil Tereftalat DMT di Indonesia Ketersediaan Bahan Baku

Pendahuluan 3 Wahyu Hapsariningsih D 500 100 052

1.2 Kapasitas Pra Rancangan Pabrik

Kapasitas dalam menentukan prarancangan pabrik dimetil tereftalat diperlukan adanya pertimbangan, yaitu kebutuhan produk di Indonesia, ketersediaan bahan baku, dan kapasitas pabrik sejenis di dalam maupun di luar negeri. Pada prarancangan pabrik DMT ini dari bahan baku asam tereftalat dan metanol, direncanakan berkapasitas 100.000 tontahun, dengan pertimbangan sebagai berikut :

1.2.1. Prediksi Kebutuhan Dimetil Tereftalat DMT di Indonesia

Berdasarkan data impor statistik tahun 2001-2012, kebutuhan DMT di Indonesia cukup banyak. Tabel 1.2 menyajikan data impor DMT di Indonesia dari tahun 2001 sampai tahun 2012. Tabel 1.2. Data impor DMT di Indonesia tahun 2001-2012 No Tahun Jumlah data ekspor ton Jumlah data impor ton 1 2001 91.166 2 2002 1.412,16 3 2003 4 2004 480.833 1.963 5 2005 919,16 6 2006 963,75 7 2007 894,75 8 2008 1.521,75 9 2009 12.250 10 2010 14.586,25 11 2011 20.250 12 2012 22.576,83 Badan Pusat Statistik, 2102 Dari data impor DMT Indonesia di atas dari tahun 2001-2012, cenderung mengalami kenaikan 20,54 sesuai dengan persamaan garis lurus y = 2004x – 4E+06 dimana y adalah impor DMT pada tahun tertentu dalam ton, sedangkan x adalah tahun. Grafik impor DMT dapat dilihat pada grafik 1.1. Pendahuluan 4 Wahyu Hapsariningsih D 500 100 052 Gambar 1.1. Grafik impor DMT di Indonesia tahun 2001-2012 Dari persamaan y = 2004x – 4E+06, besarnya impor DMT di Indonesia untuk tahun 2014 sebesar 36.056 ton, sehingga prarancangan pabrik DMT berkapasitas 100.000 tontahun mampu mencukupi kebutuhan impor, sedangkan sisanya yakni 63.944 ton dapat di ekspor.

1.2.2. Ketersediaan Bahan Baku

Ketersediaan bahan baku, merupakan prioritas yang harus diperhatikan untuk menjamin berlangsungnya produksi yang akan didirikan. Bahan baku harus tersedia secara periodik dalam jumlah yang cukup. Pada pembuatan DMT, menggunakan bahan baku asam tereftalat dan metanol. Asam tereftalat diperoleh dari PT Mitsubishi Chemical Indonesia di Cilegon Banten yang berkapasitas 640.00 tontahun. Sedangkan metanol diperoleh dari PT Kaltim Metanol Industry di Bontang Kalimantan Timur yang berkapasitas 640.000 tontahun, dan tidak menutup kemungkinan bahan-bahan baku tersebut diperoleh dari pabrik-pabrik lain. y = 2004,x - 4E+06 R² = 0,722 5000 10000 15000 20000 25000 2000 2005 2010 2015 Ju m la h d a ta i m p o rt Tahun Jumlah data impor kg Linear Jumlah data impor kg Pendahuluan 5 Wahyu Hapsariningsih D 500 100 052

1.2.3. Kapasitas Pabrik DMT Dimetil Tereftalat di Luar Negeri