Permasalahan Penegasan Istilah PENDAHULUAN

Berdasarkan uraian–uraian tersebut diatas, maka dalam skripsi ini penulis mengambil judul “PENDUGAAN BIDANG GELINCIR TANAH LONGSOR BERDASARKAN SIFAT KELISTRIKAN BUMI DENGAN APLIKASI GEOLISTRIK METODE TAHANAN JENIS KONFIGURASI SCHLUMBERGER Studi Kasus di Daerah Karangsambung dan Sekitarnya, Kabupaten Kebumen”.

1.2 Permasalahan

Dalam penelitian ini yang menjadi permasalahan utamanya adalah : 1. bagaimana pola resistivitas tanah, susunan, dan kedalaman lapisan tanah di Daerah Karangsambung dan sekitarnya desa Karangsambung, Kabupaten Kebumen yang diduga terdapat bidang gelincir tanah longsor, dengan aplikasi geolistrik metode tahanan jenis konfigurasi Schlumberger, 2. pada penampang berapakah terdapat bidang gelincir tanah longsor di Daerah Karangsambung dan sekitarnya desa Karangsambung, Kabupaten Kebumen.

1.3 Penegasan Istilah

Definisi pengertian dan istilah yang digunakan dalam penelitian ini , berikut akan ditegaskan beberapa istilah, antara lain : 1. Penentuan adalah suatu proses untuk menentukan sesuatu. 2. Resistivitas menyatakan sifat khas dari suatu bahan, yaitu besarnya hambatan suatu bahan yang memiliki panjang dan luas penampang tertentu dengan satuan Ωm. Resistivitas menunjukkan kemampuan bahan tersebut untuk menghantarkan arus listrik. 3. Geologi adalah ilmu yang mempelajari bumi secara global, asal kejadian, struktur, komposisi dan sejarahnya Marbun dalam Suseno 2007: 6. 4. Metode geolistrik adalah salah satu metode dalam geofisika yang mempelajari sifat aliran listrik di dalam bumi Adhi 2007: 1. 5. Metode tahanan jenis adalah suatu metode geofisika dengan menggunakan prinsip distribusi tahanan jenis pada lapisan-lapisan bumi untuk mengetahui jenis batuannya. Selain itu metoda tahanan jenis merupakan metode geofisika yang dipakai untuk pengukuran tahanan jenis semu suatu medium Adhi 2007: 1. 6. Konfigurasi Schlumberger merupakan aturan penyusunan elektroda yang digunakan dalam penelitian. Pengukuran dengan konfigurasi Schlumberger ini menggunakan 4 elektroda, masing-masing 2 elektroda arus dan 2 elektroda potensial Telford et al. 1976: 635. 7. Bidang gelincir adalah suatu bidang tertentu yang bergerak pada tanah yang longsor Priyantari dan Wahyono 2005. 8. Longsor adalah gerakan massa batuan induk dan lapisan-lapisan tanah pada bagian lereng atas dengan kemiringan landai sampai sangat curam ke arah kaki lereng sebagian akibat terlampauinya keseimbangan daya tahan lerengnya Karnawati 2005.

1.4 Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENDUGAAN BIDANG GELINCIR MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK TAHANAN JENIS, MASW, DAN DATA MEKANIKA TANAH DI DESA CIMUNCANG KEC. MALAUSMA KAB. MAJALENGKA

9 51 107

PENENTUAN BIDANG GELINCIR GERAKAN TANAH DENGAN APLIKASI GEOLISTRIK METODE TAHANAN JENIS DUA DIMENSI KONFIGURASI WENNER-SCHLUMBERGER (Studi Kasus di Sekitar Gedung Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Limau Manis, Padang).

4 11 8

PENDUGAAN KEDUDUKAN AKUIFER DENGAN APLIKASI GEOLISTRIK METODE TAHANAN JENIS KONFIGURASI SCHLUMBERGER (Studi Kasus Desa Banioro dan Sekitarnya, Kecamatan Karangsambung, Kabupaten Kebumen Jawa Tengah).

0 2 85

Penentuan Letak Dan Kedalaman Akuifer Air Tanah Dengan Geolistrik Metode Tahanan Jenis (Studi Kasus di Desa Karangsambung, Kecamatan Karangsambung, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah.

0 0 1

PENDUGAAN INTRUSI AIR LAUT DENGAN METODE GEOLISTRIK RESISTIVITAS 2D KONFIGURASI WENNER SCHLUMBERGER DI DAERAH PANTAI PAYANGAN

0 0 15

Aplikasi Metode Geolistrik Tahanan Jenis Untuk Identifikasi Zona Bidang Gelincir Tanah Longsor Studi Kasus Desa Nglajo Kec. Cepu Kab. Blora

0 0 6

1 KARAKTERISTIK TAHANAN JENIS DAN INTERPRETASI SATUAN BATUAN BAWAH PERMUKAAN BERDASARKAN PENGUKURAN GEOLISTRIK KONFIGURASI SCHLUMBERGER

0 2 8

KAJIAN AWAL PENDUGAAN AKUIFER AIR TANAH DI KAMPUS ITERA DENGAN METODE GEOLISTRIK KONFIGURASI SCHLUMBERGER

0 0 7

APLIKASI METODE GEOLISTRIK TAHANAN JENIS UNTUK IDENTIFIKASI BIDANG GELINCIR DI DAERAH NGLAJO, KECAMATAN CEPU KABUPATEN BLORA, JAWA TENGAH

0 0 32

Aplikasi Metode Geolistrik Tahanan Jenis Untuk Identifikasi Zona Bidang Gelincir Tanah Longsor Studi Kasus Desa Nglajo Kec. Cepu Kab. Blora - ITS Repository

0 0 110