Nama Use Case : Perubahan persediaan produk Nama Use Case : Mencetak laporan persediaan produk

bisnis business work flow. Dapat juga digunakan untuk menggambarkan aliran kejadian flow of events. Berikut ini adalah diagram aktivitas penjualan alat-alat musik yang sedang berjalan pada toko Gideon Musik.

3.2.4.2.1 Activity Diagram Pilih Produk

Deskripsi: Pelanggan datang ke toko Gideon Musik kemudian pelanggan melakukan pemilihan produk alat-alat musik yang telah disediakan. Menampilkan produk-produk yang telah tersedia Melihat dan memilih produk yang akan dipesan Sistem Pelanggan Gambar 3.2 Activity Diagram pilih produk yang sedang berjalan

3.2.4.2.2 Activity Diagram Pemesanan

Deskripsi : Setelah pelanggan melihat dan memilih lalu pelanggan melakukan pemesanan, kemudian kasir akan mengecek persediaan produk apabila stok tersedia kasir melakukan perhitungan jumlah pesanan. Apabila stok kosong pelangggan harus menunggu dan melakukan pemesanan kembali. Memesan produk yang telah dipilih Pengecekan persediaan produk Sistem Pelanggan Menghitung jumlah pesanan produk dan mencatat Informasi pendukung transaksi penjualan kosong Tersedia Membuat nota penjualan Sesuai dengan pemesanan Menerima Nota penjualan Gambar 3.3 Activity Diagram pemesanan yang sedang berjalan

3.2.4.2.3 Activity Diagram Perubahan Persediaan Produk

Deskripsi : Pemilik melakukan perubahan-perubahan data-data persediaan produk kemudian disimpan hasil perubahan data persediaan produk. Menampilkan informasi Persediaan produk dan transaksi penjualan Melakukan perubahan data-data pesediaan produk Sistem Pemilik Menyimpan hasil perubahan data Persediaan produk Gambar 3.4 Activity Diagram perubahan persediaan produk yang sedang berjalan

3.2.4.2.4 Activity Diagram Mencetak Laporan Persediaan Produk

Deskripsi : Pemilik melihat informasi mengenai persediaan produk lalu mengumpulkan informasi-informasi persediaan dan kemudian hasilnya dibuat dan dicetak laporan pesediaan produk. Menampilkan informasi Persediaan produk dan transaksi penjualan Mendapatkan informasi Data-data persediaan produk Sistem Pemilik Mencetak persediaan produk Gambar 3.5 Activity Diagram mencetak laporan persediaan produk yang sedang berjalan 3.2.4.2.5 Activity Diagram Mencetak Laporan Transaksi Penjualan Deskripsi : Pemilik melihat informasi data penjualan dan memeriksanya, kemudian mencetak laporan data transaksi penjualan.