PEMBIAYAAN DAN ANGGARAN PENGELOLAAN DANA

21

BAB IV MEKANISME PENYALURAN DANA

A. MEKANISME PEMBIAYAAN

Calon peserta sertifikasi yang lolos seleksi administrasi dan telah ditetapkan oleh Direktur Jenderal Pendidikan Islam, u.p. Direktur Guru dan Tenaga Kependidikan Madrasah sebagai peserta Sertifikasi mendapatkan dana pembiayaan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Dana ditransfer ke rekening PTLPTK Penyelenggara Sertifikasi Guru sesuai dengan peraturan perundang –undangan.

B. HAK DAN KEWAJIBAN

Adapun hak penerima dana adalah sebagai berikut:

a. Mengikuti PLPG yang diselenggarakan oleh PTLPTK penyelenggara;

b. Bagi yang lulus sertifikasi, akan memperoleh Sertifikat Pendidik yang dikeluarkan oleh PTLPTK penyelenggara dan Nomor Registrasi Guru NRG yang dikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Adapun kewajiban penerima dana adalah sebagai berikut: a. Menyiapkan berkas PLPG berupa: - Fotokopi ijazah S-1D-IV, serta fotokopi ijazah S-2 danatau S-3 bagi yang memiliki yang telah dilegalisasi; - Fotokopi SK sebagai guru, mulai SK pengangkatan pertama hingga SK terakhir yang disahkan oleh atasan langsungpejabat terkait; - Fotokopi SK pangkat terakhir bagi guru PNS yang dilegalisasi oleh atasan langsungpejabat terkait; - Fotokopi SK mengajar SK pembagian tugas mengajar dari Kepala madrasah yang dilegalisasi oleh atasan. b. Mematuhi semua peraturan dan ketentuan yang berlaku di PTLPTK penyelenggara; c. Mengikuti seluruh rangkaian kegiatan Sertifikasi Guru dengan sebaik- baiknya mulai dari tahapan prakondisipembekalan, PLPG di PTLPTK, dan Uji Tulis Nasional UTN; 22

C. KOMPONEN BIAYA

Komponen kegiatan yang dibiayai dengan dana sertifikasi guru terdiri dari : No. Rincian Komponen 1. Administrasi Pengelolaan Sertifikasi Guru  Pembelian ATK  Pengiriman surat menyurat  Komunikasi melalui internet atau telepon  Penggandaan modulmateri diklat  Penggandaan soal ujian akhir PLPG  Penggandaan lembar jawaban  Fotokopi sertifikat pendidik untuk legalisasi  Pengadaan bahan peer teaching  Dokumentasi  Penggandaan laporan akhir  Bantuan biaya listrik untuk Rayon PTLPTK Swasta  Bantuan pelayanan kesehatan 2 Persiapan Pelaksanaan PLPG  Menyusun Rencana Kerja PLPG  Verifikasi Berkas Peserta  Rapat Awal PSG  Rapat Pertemuan instruktur 3 Pembekalan Peserta PLPG  Rapat awal pelaksanaan pembekalan  Sosialisasi pembekalan  Bimbingan selama pembekalan  Presentasi laporan hasil pembekalan 4 Pelaksanaan PLPG  Akomodasi dan Konsumsi Peserta  Honor Instruktur Kelas  Honor Instruktur Workshop  Honor Instruktur Peer Teaching  Honor Pengawas Ujian  Honor Panitia  Honor Pemeriksaan Hasil Ujian 5 Pelaksanaan UKG setelah PLPG  Honor Admin, Operator dan Pengawas  Transportasi Peserta  Konsumsi  Penerbitan Sertifikat Pendidik  Koordinasi Eksternal 6 Pengendalian dan Penjaminan Mutu  Persiapan Pelaksanan DiseminasiCoaching  Penjaminan Mutu Internal  Pelaporan 7 Pelaporan Hasil  Koordinasi Eksternal  Koordinasi penyiapan bahan laporan  Penyusunan Laporan Akhir