Data Kependudukan Berdasarkan Suku Data Kependudukan Berdasarkan Agama Data Kependudukan Berdasarkan Jenis Kelamin Data Kependudukan Berdasarkan Pekerjaan

70

1.3.1. Data Kependudukan Berdasarkan Suku

Masyarakat yang bersuku Jawa merupakan mayoritas di kecamatan Medan Johor yang tersebar di enam kelurahan yang ada. Agar lebih jelas dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 2.2. Klasifikasi Penduduk Berdasarkan Suku di Kecamatan Medan Johor NO. Suku Jumlah Persentase 1. Jawa 50.201 35,00 2. Melayu 31.555 22,00 3. Mandailing 20.080 14,00 4. Batak 11.474 8,00 5. Minang 5.594 3,90 6. Aceh 3.873 2,70 7. Nias 2.869 2,00 8. India 430 0,30 9. China 12.765 8,90 10. Dan lain-lain 4.590 3,20 Total 143.340 100,00 Sumber: Selayang Pandang Tahun 2013

1.3.2. Data Kependudukan Berdasarkan Agama

Penduduk Kecamatan Medan Johor mayoritas menganut agama Islam, kemudian diikuti oleh masyarakat yang menganut agama Kristen protestan. Hal ini dapat dilihat dari tabel berikut. Universitas Sumatera Utara 71 Tabel 2.3. Jumlah Penduduk Menurut Agama yang dianut di Kecamatan Medan Johor No. Agama Jumlah Persentase 1. Islam 98.694 68,81 2. Kristen Protestan 26.334 18,36 3. Kristen katholik 5.034 3,51 4. Hindu 545 0,38 5. Budha 12.823 8,94 Total 143.430 100,00 Sumber: Selayang Pandang Tahun 2013

1.3.3. Data Kependudukan Berdasarkan Jenis Kelamin

Klasifikasi penduduk berdasarkan suku dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 2.4. Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin di Kecamatan Medan Johor No. Jenis Kelamin Jumlah Persentase 1. Laki-laki 72.349 50,44 2. Wanita 71.081 49,56 Total 143.430 100,00 Sumber: Selayang Pandang Tahun 2013

1.3.4. Data Kependudukan Berdasarkan Pekerjaan

Dari segi mata pencaharian penduduk di Kecamatan Medan Johor cukup beragam, namun sebagian besar masyarakat di Kecamatan Medan Johor bekerja sebagai Wiraswasta. Gambaran yang lebih jelas dapat dilihat pada tabel berikut. Universitas Sumatera Utara 72 Tabel 2.5. Klasifikasi Penduduk Berdasarkan Pekerjaan di Kecamatan Medan Johor No. Pekerjaan Jumlah Persentase 1. Buruh 13.959 9,73 2. PNS 22.146 15,44 3. Wiraswasta 65.169 45,44 4. Pedagang 23.056 16,07 5. Petani 3.171 2,21 6. Jasa-jasa 15.929 11,11 Total 143.430 100,00 Sumber: Selayang Pandang Tahun 2013

1.3.5. Data Kependudukan Menurut Status Kewarganegaraan

Dokumen yang terkait

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

2 70 105

Perilaku Pemilih Dalam Pemilihan Kepala Daerah (Studi : Perilaku Pemilih Masyarakat di Kelurahan Mangga Kecamatan Medan Tuntungan dalam Pemilihan Gubernur Sumatera Utara 2008)

0 39 77

Peran Media Massa Dalam Membentuk Rasionalitas Pemilih Dan Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilahan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Medan Johor)

0 28 149

Peran Media Massa Dalam Membentuk Rasionalitas Pemilih Dan Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilahan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Medan Johor)

0 0 13

Peran Media Massa Dalam Membentuk Rasionalitas Pemilih Dan Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilahan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Medan Johor)

0 0 4

Peran Media Massa Dalam Membentuk Rasionalitas Pemilih Dan Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilahan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Medan Johor)

0 0 65

Peran Media Massa Dalam Membentuk Rasionalitas Pemilih Dan Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilahan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Medan Johor)

0 0 3

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

0 8 45

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus Di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

0 0 10

Perilaku Politik Pemilih Pemula Pada Pemilihan Gubernur Sumatera Utara Tahun 2013 (Studi Kasus di Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo)

0 3 11