Kerangka teori HUBUNGAN KARAKTERISTIK PERAWAT DENGAN MOTIVASI PERAWAT DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN KEBERSIHAN DIRI PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RSU dr. H. KOESNADI BONDOWOSO

16

2.6 Kerangka teori

Pada akhir bab ini akan dijelaskan teori-teori yang akan digunakan dalam penelitian. Penjelasan digambarkan dalam bentuk kerangka teori seperti pada gambar 2.1 berikut. Perawat Faktor yang mempengaruhi motivasi Motivasi intrinsik: 1. Adanya hasrat dan keinginan untuk melakukan kegiatan 2. Adanya dorongan dan kebutuhan melakukan kegiatan 3. Adanya harapan dan cita-cita Motivasi ekstrinsik: 1. Penghargaan dan penghormatan atas diri 2. Adanya lingkungan yang baik 3. Adanya kegiatan yang menarik Faktor-faktor yang mempengaruhi kebersihan diri: 1. Citra tubuh 2. Praktik sosial 3. Status sosioekonomi 4. Pengetahuan 5. Variabel kebudayaan 6. Pilihan pribadi 7. Kondisi fisik Pemenuhan kebutuhan kebersihan diri Jenis-jenis kebersihan diri: 1. Perawatan rambut 2. Perawatan mulut 3. Perawatan mata 4. Perawatan telinga 5. Perawatan hidung 6. Perawatan kuku 7. Perawatan tungkai dan kaki 8. Perawatan tubuh mandi 9. Masase punggung 10. Perawatan perineum Langkah-langkah proses keperawatan: 1. Pengkajian 2. Diagnosa 3. Perencanaan 4. Implementasi 5. Evaluasi Proses keperawatan Motivasi 1. Pengertian motivasi 2. Teori motivasi: a. Teori kepuasan b. Teori proses c. Teori X dan Y d. Teori hierarki Maslow 3. Aspek, pola, tujuan motivasi 4. Jenis-jennis motivasi a. Motivasi positif insentif positif b. Motivasi negatif insentif negatif Dimensi dan indikator motivasi kerja perawat : 1. Motivasi internal 2. Motivasi eksternal Kebersihan diri: 1. Pengertian kebersihan diri 2. Tujuan kebersihan diri: a. Meningkatkan derajat kesehatan seseorang b. Memelihara kebersihan diri seseorang c. Memperbaiki kebersihan diri yang kurang d. Pencegahan penyakit e. Meningkatkan rasa percaya diri seseorang f. Menciptakan keindahan Gambar 2.1 Kerangka Teori 1. Usia 2. Jenis kelamin 3. Tingkat pendidikan 4. Lama bekerja 52 Faktor yang mempengaruhi kinerja perawat dalam pemenuhan kebutuhan kebersihan diri : 1. Internal kemampuan, etos kerja, latar belakang, karakteristik perawat, persepsi, sikap dan kepribadian 2. Eksternal supervisi dan gaya kepemimpinan 53 BAB 3. KERANGKA KONSEP Bab ini menguraikan kerangka konseptual dari penelitian yang akan menjelaskan lebih singkat variabel-variabel yang akan diteliti dan akan dijelaskan juga hipotesis penelitian.

3.1 Kerangka Konsep

Dokumen yang terkait

Persepsi Pasien Umum Tentang Perawat Pelaksana Di Ruang Rawat Inap RSUD Kabupaten Gayo Lues Tahun 2014

0 35 80

Persepsi Pasien Umum Tentang Perawat Pelaksana Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Gayo Lues Tahun 2014

3 38 80

HUBUNGAN KARAKTERISTIK PERAWAT DENGAN MOTIVASI PERAWAT DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN KEBERSIHAN DIRI PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RSU dr. H. KOESNADI BONDOWOSO

1 8 13

HUBUNGAN KOMUNIKASI PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN ORANG TUA SELAMA PROSES HOSPITALISASI ANAK DI RUANG RAWAT INAP PAVILIUN MELATI RSU dr. H. KOESNADI BONDOWOSO

0 5 21

HUBUNGAN KOMUNIKASI PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN ORANG TUA SELAMA PROSES HOSPITALISASI ANAK DI RUANG RAWAT INAP PAVILIUN MELATI RSU dr. H. KOESNADI BONDOWOSO

0 15 21

HUBUNGAN MOTIVASI PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN PRINSIP 12 BENAR DALAM PEMBERIAN OBAT DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM dr. H. KOESNADI KABUPATEN BONDOWOSO

3 22 18

HUBUNGAN PERAN PERAWAT SEBAGAI EDUKATOR DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN RASA AMAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM dr. H. KOESNADI KABUPATEN BONDOWOSO

3 19 122

HUBUNGAN PERAN PERAWAT SEBAGAI EDUKATOR DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN RASA AMAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM dr. H. KOESNADI KABUPATEN BONDOWOSO

1 35 10

HUBUNGAN TINGKAT KOGNITIF PERAWAT TENTANG CARING DENGAN APLIKASI PRAKTEK CARING DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM dr. H. KOESNADI BONDOWOSO

0 19 20

HUBUNGAN TINGKAT KOGNITIF PERAWAT TENTANG CARING DENGAN APLIKASI PRAKTEK CARING DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM dr. H. KOESNADI BONDOWOSO

0 4 20