Pengelolaan Kegiatan Pemulihan Padi di Kebun Percobaan Instalasi Penelitian Muara-Bogor

RINGKASAN
SANDY CAHYONO. Pengelolaan Kegiatan Pemuliaan Padi di Kebun
Percobaan

Instalasi

Penelitian Muara

- Bogor.

(Dibimbing

oleh

YUDIWANTI W. E. KUSUMO dan TFUKOESOEMANINGTYAS).
Kegiatan magang di Instalasi Penelitian Muara telah berhasil melatih
~nahasiswabekerja secarz profesional di bidang pengelolaan kebun percobaan
pemnuliaan tanaman. Sela~namagang mahasiswa menerapkan dan menyesuailtan
illnu yang telah diperoleh di perguruan tinggi pada dunia kerja, ~nengadakan
observasi dan analisa terhadap beberapa masalah yang dite~nuidi lapangan dan
~nencoba~nencarialte~natifpemecahan masalah dengan teori yang ada. Dala~n

kegiatan magang ini mahasiswa mendapat kesempatan unttlk bekerja sebagai
~nanajer kebun, asisten peneliti, penanggung jawab persilangan, dan tenaga
administrasi.
Metode kerja yang dilakukan untitk mernperoleh data dan infolmasi, yaitu
nlelalui penga~natanlangsung dengan mengikuti pelaksanaan kegiatan di lapangan
M~ususnya persilangan dan wawancara dengan berbagai pihak baik secara
langsung lnaupun ~nenggunakankuesioner, serta data penunjang.
Kebun percobaan Instalasi Penelitian Muara ~nemfasilitasi berbagai
lnacaln program penelitian.

Proga~n pemnuliaan tanaman padi yang paling

dominan diwujudkan dalam percobaan-percobaan dari plasma nutfah hingga uji
daya hasil. Percobaan persilangan padi ~nerupakansalah satu percobaan yang
memerlukan pengelolaan secara khusus. Instalasi Muara dalatn ~nelaksanakan
pengelolaan persilangan padi ~nenlilikitiga tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan
dan evaluasi hasil.

Setiap kegiatan tersebut dilaksanakan oleh pe~nuliapadi


bersa~na seorang penanggung jawab persilangan yang berasal dari kelo~npok
peneliti padi Balai Penelitian Padi (BALITPA) Sukamandi. Kegiatan persilangan
di Instalasi Penelitian Muara dilaksanakan dengan baik melalui kerja sama teknisi
dan pemulia dan telah sesuai dengan apa yang dilakukan oleh International Rice

Research Institute.
Pada kegiatan lnagang ini mahasiswa melakukan kegiatan untuk
nnengetahui, melaksanakan, clan nnenganalisa berbagai kegiatan ge~nuliaanpadi