Jumlah Wisman ke Sumatera Barat

Berita Resmi Statistik Provinsi Sumatera Barat No. 24513Th. XVII, 2 Mei 2014 1 No. 24513Th. XVII, 2 Mei 2014 P ERKEMBANGAN P ARIWISATA DAN T RANSPORTASI S UMATERA B ARAT M ARET 2014

1. Jumlah Wisman ke Sumatera Barat

Jumlah wisatawan mancanegara wisman yang berkunjung ke Sumatera Barat melalui Bandara Internasional Minangkabau BIM dan Pelabuhan Teluk Bayur bulan Maret 2 0 1 4 mencapai 4 .7 4 8 orang, mengalami peningkatan 4 2 ,8 0 persen dibanding bulan Februari 2 0 1 4 yang tercatat sebanyak 3 .3 2 5 orang. Bila dibandingkan dengan bulan Maret 2 0 1 3 , wisman bulan Maret 2 0 1 4 mengalami peningkatan sebesar 1 0 ,4 4 persen. Jumlah ini memberikan kontribusi sebesar 0 ,6 2 persen terhadap total wisman nasional yang berkunjung ke Indonesia Wisman Nasional 765.607 orang.  Jumlah wisatawan mancanegara wisman yang datang ke Sumatera Barat melalui Bandara Internasional Minangkabau BIM dan Pelabuhan Teluk Bayur bulan Maret 2014 mencapai 4.748 orang, mengalami peningkatan 42,80 persen dibanding wisman Februari 2014 yang tercatat sebanyak 3.325 orang.  Tingkat Penghunian Kamar TPK hotel berbintang di Sumatera Barat bulan Maret 2014 mencapai rata-rata 50,89 persen, mengalami peningkatan 4,00 poin dibanding TPK bulan Februari 2014 sebesar 46,89 persen.  Tingkat Penghunian Kamar TPK Akomodasi Lainnya di Sumatera Barat bulan Maret 2014 mencapai rata- rata 36,75 persen, naik 0,72 poin dibanding bulan Februari 2014 sebesar 36,03 persen.  Rata-rata lama menginap tamu asing dan Indonesia pada hotel berbintang bulan Maret 2014 tercatat selama 1,67 hari, naik 0,05 hari bila dibandingkan dengan Februari 2014 yang juga tercatat 1,62 hari.  Rata-rata lama menginap tamu asing dan Indonesia pada Akomodasi Lainnya bulan Maret 2014 tercatat selama 1,51 hari, naik 0,03 hari dibandingkan dengan Februari 2014 yang tercatat 1,48 hari.  Jumlah penumpang angkutan udara domestik di Bandara Internasional Minangkabau pada Maret 2014 mengalami penurunan 3,74 persen dibandingkan bulan sebelumnya. Sedangkan Jumlah penumpang angkutan udara internasional mengalami peningkatan 22,36 persen dibandingkan bulan sebelumnya.  Jumlah barang yang di angkut oleh angkutan laut dalam negeri mengalami peningkatanan sebesar 16,11 persen dibandingkan bulan sebelumnya. Berita Resmi Statistik Provinsi Sumatera Barat No. 24513Th. XVII, 2 Mei 2014 2 Tabel 1 Wisman yang Berkunjung ke Sumatera Barat menurut Kebangsaan Perubahan Perubahan peran thd Jan-Mar Jan-Mar Mar 2014 thd Mar 2014 thd Total Wisman 2013 2014 Mar 2013 Feb 2014 Mar 2014 orang orang orang orang orang 1 2 3 4 5 6 7 8 9 11 1 Malaysia 3 127 2 607 3 844 8 552 11 648 22,93 47,45 80,96 2 Australia 198 81 152 314 303 -23,23 87,65 3,20 3 Singapura 244 9 50 581 77 -79,51 455,56 1,05 4 Amerika 37 11 37 89 66 0,00 236,36 0,78 5 Inggris 35 24 32 98 72 -8,57 33,33 0,67 6 China 56 27 27 164 69 -51,79 0,00 0,57 7 Perancis 64 3 27 125 43 -57,81 800,00 0,57 8 Jepang 10 25 20 42 66 100,00 -20,00 0,42 9 Jerman 21 8 17 89 38 -19,05 112,50 0,36 10 Belanda 3 3 9 29 24 200,00 200,00 0,19 Total 10 Negara 3 795 2 798 4 215 10 083 12 406 11,07 50,64 88,77 Lainnya 504 527 533 1 467 1 493 5,75 1,14 11,23 Total 4 299 3 325 4 748 11 550 13 899 10,44 42,80 100,00 Kebangsaan No Februari 2014 Maret 2014 Maret 2013 Grafik 1 Perkembangan Jumlah Wisman yang Berkunjung Melalui BIM dan Pelabuhan Teluk Bayur Maret 2013 - Maret 2014 2. Tingkat Penghunian Kamar Hotel 2.1. Tingkat Penghunian Kamar Hotel Berbintang