Aktivitas Pembelajaran: bahasa inggris smp kk e bag 1 short functional text iii

Iklan yang baik memiliki makna yang dapat menarik perhatian masyarakat umum. Untuk dapat menarik perhatian maka sebuah iklan harus memiliki logo, slogan ataupun jingle. 2. Interest Sebuah iklan harus memiliki daya pikat publik yang akan menumbuhkan minat masyarakat, maka sebuah iklan perlu memuat perasaan yang dapat menggugah dan menularkan minat masyarakat, seperti perasaan bahagia, senang dan sebuah iklan perlu memuat hal-hal yang dibutuhkan masyarakat dan mengatasi masalah yang ada dalam masyarakat. 3. Desire Sebuah iklan mampu merangsang kebutuhan masyarakat, mengetahui apa yang dibutuhkan masyarakat dan apa yang dibutuhkan masyarakat dalam jangka waktu pendek dan panjang. 4. Action Sebuah iklan mampu mengundang minat masyarakat dengan mencantumkan nomor telepon yang mudah dihubungi, alamat maupun web internet yang memuat semua informasi tentang produk yang diiklankan. Unsur Kebahasaandalam Advertisement Text Advertisement text menggunakan present tense yang bersifat informative dan penting. Selain itu, teks ini juga menggunakan kata kerja imperative seperti‘try’, ‘grab now’atau‘just do it’, yang sifatnya mengundang emosi masyarakat untuk mencoba bahkan membeli produk yang diiklankan.

D. Aktivitas Pembelajaran:

Pada bagian ini anda akan melakukan kegiatan untuk dapat menguasai materi tentang iklan. Kegiatan yang sebaiknya Anda lakukan adalah yang pertama 16 membaca ulang teori tentang definisi; fungsi sosial; hal hal yang perlu diperhatikan dalam membuat iklan; struktur; dan unsur kebahasaan iklan. Yang kedua Anda juga disarankan untuk berlatih menyusun iklan baik iklan untuk produk, jasa, maupun kegiatan. Setelah Anda yakin telah menguasai materi tentang iklan, selanjutnya Anda dapat melangkah pada tahap berikut ini, tahap yaitu latihan. E. TugasKasusLatihan 1. Bacalah dengan seksama materi tentang advertisement text. 2. Latihan 1 :Secara berpasangan diskusikanlah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini:  What is the definition of advertisement text?  What is the purpose of advertisement text?  How can you differentiate between advertisement text and label text?  What is the generic structure and language features of advertisement text? 3. Secara bergantian, Anda diminta mengemukakan hasil diskusi yang dilakukan dalam kelompok Anda. Akan lebih baik jika Anda kemukakan pendapat dan hasil diskusi Anda dalam Bahasa Inggris. 4. Latihan2: Anda diberikan Advertisement text dibawah ini : Perhatikan advertisement text diatas dan amatilah dengan seksama., tuliskan bagian-bagian teks tersebut dan tuliskan pula makna tersirat yang terdapat dalam teks tersebut. Elements Information Attention Interest 17 Six Revisions 1 offeroffers attractive advertisement options to companies needing to 2 reach reaches a global audience consisting of designers, developers, web startup owners, programmers, IT managers, IT professionals, web designdevelopment enthusiasts, and influential bloggers.  Over 40.000 RSS subscribers  1.5 million unique visitors and 2.5 million page views per month  Over a quarter of million inbound links Ad units available  300 x 100 RSS feed Horizontal Banner 3 contact contacts Jacobsixrevisions.com  125 x 125 Sidebar Banner 4 purchase purchases via BuysellAds  234 x 60 half banner purchase via BuysellAds Got questions? We’d love to 5 answeranswers any questions you might have about launching your ad campaign on Six revisions. Contact the Founder and Chief Editor, Jacob Gube via email at Jacobsixrevision.com Desire Action 5. Dengan menggunakan teks tersebut tuliskanlah unsur kebahasaan yang digunakan dalam teks tersebut. 6. Latihan 3: Amatilah teks dibawah ini, pilihlah kata yang tepat untuk melengkapi teks berikut 18 7. Latihan 4: Dengan menggunakan teks dalam latihan 3 jawablah pertanyaandi bawah ini:  What is the text about?  What is the purpose of the text?  What things are the offered by the advertisement?  What will you do if you want to ask for more details about the advertisement?  How can you purchase the offer? 8. Latihan 5 : Anda akan diberikan 2 topik tentang advertisement text danbuatlah advertisement text. Anda tidak perlu focus dengan gambar yang akan dibuat dalam advertisementtext Anda. A. Imagine your school is up for sale. Write an advertisement that would be likely to attract potential buyers B. Your family car is for sale. Write an advertisement that would interest buyers 9. Presentasikan iklan yang telah Anda buat di depan forum individually. 10. Penugasan: Carilah 5 iklan yang berbeda yang bisa Anda temukan dalam kemasan sehari-hari, majalah, Koran atau internet. Tuliskan struktur dan unsur kebahasaanyang digunakan dalam teks yang Anda temukan. Presentasikan penjelasan tentang iklan tersebut di depan forum.

F. Rangkuman: