Metode titrasi EDTA TINJAUAN PUSTAKA

berlebihan dan berinteraksi dengan ion Na+ dapat menyebabkan rasa asin dan korosi pada pipa air. 9 Zink atau Zn Batas maksimal Zink yang terkandung dalam air adalah 15 mgl. penyimpangan terhadap standar kualitas ini menimbulkan rasa pahit, sepet, dan rasa mual. Dalam jumlah kecil, Zink merupakan unsur yang penting untuk metabolisme, karena kekurangan Zink dapat menyebabkan hambatan pada pertumbuhan anak Santoso.2010.

2.4. Metode titrasi EDTA

EDTA ditambahkan ke dalam larutan Ca 2+ dan calcon. Sebagai EDTA membentuk kompleks kuat dengan Ca 2+ dari pada calcon perubahan solusi dari merah muda ke warna biru calcon sendiri. Mg 2+ pertama diendapkan dengan menambahkan NaOH, sehingga Ca 2+ ditambah Mg 2+ ditentukan sesuai dengan prinsip-prinsip yang sama dalam sampel kedua dengan eriochorome Black T pH = 10 prinsip yang sama seperti di metode 1 tetapi dengan Glyoxalbis 2 hydroxyanil sebagai indikator lagi pada pH = 12,6 Setelah asam Ca 2 + ditambahkan untuk melarutkan Mg endapan dan menghancurkan indikator Golterman,1978 Etilendiamintetraasetat atau dikenal dengan EDTA ,merupakan senyawa yang mudah larut dalam air, serta dapat diperoleh dalam keadaan murni. Tetapi dalam penggunaannya, karena adanya sejumlah tidak tertentu dalam air , sebaiknya di standarisasi terlebih dahulu. Universitas Sumatera Utara HOOC CH 2 CH 2 COOH N CH 2 CH 2 N HOOC CH 2 CH 2 COOH Gambar 2.1. Struktur EDTA Berdasarkan struktur diatas bahwa molekul tersebut mengandung baik donor elektron dan atom oksigen maupun donor atom nitrogen sehingga dapat menghasilkan khelat bercincin sampai dengan enam secara serempak Khopkar.1990. 2.5.Kesadahan dan Kesadahan Total Kesadahan yaitu pelunakan air dengan penghapusan ion – ion tertentu yang ada dalam air dan dapat bereaksi dengan zat – zat lain hingga distribusi air dan penggunaanya terganggu.Kesadahan dalam air terutama disebabkan oleh ion- ion Ca 2+ dan Mg 2+ juga oleh Mn 2+ dan semua kation yang bermuatan dua . Air yang kesadahannya tinggi biasanya terdapat pada air tanah di daerah yang bersifat kapur , darimana Ca 2+ dan Mg 2+ berasal Sumesti,1982 Kesadahan ada dua jenis, yaitu : a. Kesadahan sementara Adalah kesadahan yang disebabkan oleh adanya garam-garam bikarbonat, seperti CaHCO 3 2, MgHCO 3 2 Universitas Sumatera Utara Kesadahan sementara ini dapat mudah dieliminir dengan pemanasan pendidihan, sehingga terbentuk encapan CaCO 3 atau MgCO 3 . Reaksinya: CaHCO 3 2 CO 2 g H 2 Oaq + CaCO 3 MgHCO 3 2 CO 2 g H 2 O aq + MgCO 3 b. Kesadahan tetap Adalah kesadahan yang disebabkan oleh adanya garam - garam klorida , sulfat dan karbonat , misalnya CaSO 4 , MgSO 4 , CaCl 2 , MgCl 2 . Kesadahan tetap dapat dikurangi dengan penambahan larutan soda - kapur terdiri dari larutan natrium karbonat dan magnesium hidroksida sehingga terbentuk endapan kalium karbonat padatan endapan dan magnesium hidroksida padattan endapan dalam air. Reaksinya: CaCl 2 + Na 2 CO 3 CaCO 3 + 2NaCl aq CaSO 4 + Na 2 CO 3 CaCO 3 + Na 2 SO 4 aq MgCl 2 + CaOH 2 MgOH 2 + CaCl 2 aq MgSO 4 + CaOH 2 MgOH 2 + CaSO 4 aq Paranita,2009 Air sadah mengakibatkan konsumsi sabun lebih tinggi karena adanya hubungan kimiawi antara ion kesadahan dengan molekul sabun menyebabkan sifat detergen sabun hilang . Kelebihan ion Ca 2+ serta ion CO 3 2- Salah satu ion alkalinity mengakibatkan terbentuknya kerak pada dinding pipa yang disebabkan oleh endapan kalsiumkarbonat CaCO 3 . Universitas Sumatera Utara Kerak ini akan mengurangi penampang basah pipa dan menyulitkan pemanasan air dalam ketel. Proses pelunakan melalui pengendapan adalah proses yang paling murah dan sering digunakan , maka proses yang paling murah dan sering digunakan , maka proses tersebut akan di uraikan dibawah ini sebagai contoh untuk perencanaan maupun praktikum teknik penyehatan . Prinsip proses pelunakan melalui pengendapan Sebagai kation kesadahan , Ca 2+ selalu berhubungan dengan anion yang terlarut khususnya anion alkalinitas CO 3 2 , HCO 3 - , dan OH - . Ca 2+ dapat bereaksi dengan HCO 3 - ,membentuk garam yang terlarut tanpa terjadi kejenuhan.sebaliknya reaksi dengan CO 3 2- akan membentuk garam karbonat yang larut sampai batas kejenuhan dimana titik jenuh berubah dengan nilai pH. Bila titik jenuh dilampauin , terjadi endapan garam kalsiumkarbonat CaCO 3 dan membuat kerak yang terlihat pada dinding pipa atau dasar ketel. Namun pada proses pelunakan ini keadaan sedikit jenuh,Karena dalam keadaan tidak jenuh terjadi reaksi yang mengakibatkan karat terhadap pipa. Kerak yang tipis akibat keadaan sedikit jenuh itu justru melindungin dinding dari kontak dengan air yang tidak jenuh agresif. Ion Mg 2+ akan bereaksi dengan OH - membentuk garam yang terlarut sampai batas kejenuhan dan mengendap sebagai Mg OH 2 bila titik kejenuhan dilampauin . Universitas Sumatera Utara Ion Ca 2+ dan Mg 2+ diendapkan sebagai CaCO 3 dan MgOH 2 menurut reaksi keseimbangan kimiawi sebagai berikut : Mg 2+ + 2 OH - MgOH 2 1 Ca 2+ + CO 3 2- CaCO 3 2 CO 3 2- berasal dari karbondioksida CO 2 dan bikarbonat HCO 3 - yang sudah terlarut dalam air sesuai dengan reaksi berikut : CO 2 + OH - HCO 3 - 3 HCO 3 - + OH - CO 3 2- + H 2 O 4 Didalam praktek reaksi 1 dan 2 agak lambat . Untuk mempercepat reaksi maka dosis bahan pelunak harus sedikit lebih banyak dari jumlah yang diperhitungkan secara teoritis. Bagaimana memilih sesuatu bahan kimia yang dapat menurunkan kesadahan air yaitu menurunkan konsentrasi ion Ca 2+ sekaligus Mg 2+ . Hanya ion OH - hidroksil . 1 ke kanan sehingga MgOH 2 .mengendap chatelier. Sumber ion OH - yang murah adalah CaOH 2 kalsium hidroksida . Air kapur biasanya CO 2 dan HCO 3 - yang terlarut dalam air cukup jumlahnya untuk membentuk CO 3 2- melalui reaksi 3 dan 4 . Kalau kadar kalium karbonat CO 3 2- lebih mudah bergabung dengan Ca 2+ sehingga diperlukan tambahan CaOH 2 untuk menetralkan larutan tersebut. Universitas Sumatera Utara Seperti larutan basa lain larutan CaOH 2 dengan pH tinggi dapat mengabsorpsi CO 2 udara menjadi karbonat CO 3 2- reaksi 3 dan reaksi 4 dan terjadi endapan CaCO 3 . Botol dengan CaOH 2 harus ditutup dengan baik dan bila terjadi endapan , larutan harus diganti. Kesadahan Total Kesadahan total yaitu jumlah ion ion Ca 2+ dan Mg 2+ yang dapat ditentukan melalui titrasi dengan EDTA sebagai titran dan menggunakan indikator yang peka terhadap semua kation tersebut . Pripsip Analisa , Eriochrome Black T Eriokrom Hitam T adalah sejenis indikator yang berwarna merah muda bila berada dalam larutan yang mengandung ion kalsium dan ion magnesium dengan pH 10,0 . 0,1. Sejenis molekul lain yaitu asam etilendiamintetraesetat dan garam – garam natriumnya EDTA , dapat membuat pasangan kimiawi celated complex dengan ion – ion kesadahan dan beberapa jenis ion lain. Pasangan tersebut lebih kuat dari pada hubungan antara indikator dengan ion – ion kesadahan oleh karena itu pada hubungan antara indikator dengan ion – ion kesadahan oleh karena itu pada pH 10, larutan akan berubah menjadi biru yaitu disaat jumlah molekul EDTA yang ditambahkan sebagai titran ,sama ekuivalen dengan jumlah ion kesadahan dalam sampel dan molekul indikator terlepas dari ion kesadahan . Universitas Sumatera Utara Perubahan semakin jelas bila pH tinggi, namun pH yang tinggi dapat menyebabkan ion –ion kesadahan dari larutan karena terjadi pengendapan MgOH 2 dan CaCO 3. Pada pH 9 ,CaCO 3, sudah mulai terbentuk sehingga titrasi harus selesai dalam waktu 5 menit . Pembentukan MgOH 2 pada sampel air dalam air sungai, air tanah belum terjadi pada pH 10 Sumesti,1982.

2.6 Penurunan nilai kesadahan